Anda di halaman 1dari 1

1

PRA UAS MATEMATIKA KELAS 7



1. Berikan contoh kalimat terbuka
2. Berikan contoh Persamaan Linear Satu Variabel ( PLSV) adalah.
3. Bentuk setara/ekuivalen dari persamaan : 2a - 6 = 10 adalah.
i. a + 2 = 10 iii 2a + 8 = 10
ii. 2a = 16 iv a - 4 = 3
4. Himpunan penyelesaian dari persamaan linier satu variable 2x 4( 2 x )= 9 adalah.
5. Kecepatan laju mobil pada jalan tol tidak kurang dari 70 km, Pertidaksamaan Linear Satu
Variabel ( PtLSV) yang menyatakan masalah tersebut adalah .
6. Penyelesaian dari pertidaksamaan linear satu variabel 6 (3x + 2 ) 19 adalah.
7. Pak Armin memiliki sebidang tanah berbentuk persegi panjang dengan ukuran panjang 25
meter dan lebarnya ( 2y + 1) meter. Jika luas tanah tersebut tidak lebih dari 175 m, maka
lebar tanah pak Andi yang paling besar adalah.
8. Dalam dunia perdagangan seseorang menderita kerugian apabila .
9. Suatu barang dijual dengan harga Rp. 85.000,- , ternyata mengalami kerugian sebesar 15 % .
Harga pembelian barang tersebut adalah .
10. Suatu barang dijual dengan harga Rp. 39.000,- , ternyata memperoleh keuntungan 30 %.
Harga pembelian barang tersebut adalah .
11. Ibu membeli 2 lusin buku dengan harga Rp. 24.000,- . Jika buku dijual eceran dengan harga
Rp. 2.400,- per buah , maka besarnya persentase keuntungan yang diperoleh adalah .
12. Harga sepasang sepatu disebuah toko Rp. 120.000,- . Jika toko tersebut memberikan diskon
15 % , maka uang yang harus dibayarkan untuk membeli sepatu tersebut adalah .
13. Harga sebuah tas adalah Rp. 200.000,- , jika seorang pembeli mendapat diskon sebesar 40 %
(+ 15 % ) , maka besarnya diskon adalah .
14. Bu Anin membeli sebuah sepeda motor seharga Rp. 16.000.000,- , dan dikenakan pajak
penjualan sebesar 5 %. Maka uang yang harus dibayarkan dalam pembelian tersebut adalah
.
15. Diketahui berat kotor sekarung beras 10 kg, persentase taranya adalah 2,5 % ,maka berat neto
beras tersebut adalah ....
16. Pada kotak makanan tertulis neto 750 gram, kemudian ditimbang beratnya 800 gram , maka
persentase taranya adalah.
17. Kakak Andin menabung di sebuah Bank sebesar Rp. 1.000.000,-. Bank memberi bunga 12 %
pertahun. Setelah 3 tahun ia mengambil seluruh uangnya, maka uang yang diterima kakak
adalah.
18. Bayangan dari segitiga PQR dengan titik sudut P (10,4), Q (5,6) dan R(7,8) oleh translasi T
(

) adalah....
19. Koordinat titik R(3,8) direfleksikan terhadap garis y = 1,maka letak bayangan titik tersebut
pada koordinat titik R yaitu....
20. Garis ST memiliki koordinat titik S(3,4) dan T(6,2),jika garis tersebut dirotasikan dengan pusat
O(0,0) dengan sudut 180,maka letak bayangan garis tersebut ada pada koordinat....

Anda mungkin juga menyukai