Anda di halaman 1dari 13

PROFIL KECAMATAN LALABATA

KEADAAN GEOGRAFIS

Lalabata, dengan luas wilayah 278 km2, berada di tengah-tengah wilayah


kabupaten Soppeng dan merupakan ibukota kabupaten. Kecamatan ini berbatasan
dengan kecamatan Donri-Donri di bagian utara kecamatan Liliriaja di sebelah timur
Kecamatan Marioriwawo di sebelah selatan dan sebelah barat Kabupaten Barru.

Pemerintahan Kecamatan Liliriaja membawahi 7 kelurahan dan 3


desa.kecamatan ini berada pada wilahyah dengan wilayah dengan topografi yang
beragam. Sebagian desa berada pada wilayah dengan topografi yang datar dan
sebagian lagi berada pada wilayah yang berbukit-bukit dengan ketinggian dari
permukaan laut berkisar antara 25 sampai 1.505 m di atas permukaan air laut.

PENDUDUK

Berdasarkan estimasi Sensus penduduk 2000, pada tahun 2007 teradpat


42.398 orang yang tercatat sebagai penduduk Kecamatan Lalabata. Secara rata-
rata, setiap km 2 wilayah di kecamatan ini didiami oleh 153 orang. Kelurahan botto
merupakan desa /kelurahan yang memiliki penduduk terpadat yaitu 642 orang per
km dan desa Umpungeng Pattojo yang terjarang dengan kepadatan 43 orang setiap
km2 .

Penduduk di kecamatan ini terdiri dari permepuan 20.315 dan laki-laki 22.083
dengan seks rasio 92.

PENDIDIKAN

Dalam hal pendidikan, ibukota kabupaten ini memiliki fasilitas pendidikan


yang cukup lengkap. Dari jenjang pedidikan TK sampai dengan perguruan tinggi
terdapat di kecamatan ini.

Sampai dengan tahun 2007, Di Kecamatan Lalabata terdapat 19 unit TK, 44


unit SD dan MI, 10 unit SLTP dan MTs dan 12 unit SLTA dan MA.

KESEHATAN

Sarana kesehatan yang terdapat di lalabata sudah cukup memadai,terlihat


dari keberadaan rumahsakit,puskesmas dan pustu yang menyebar dan terletak
pada daerah-daerah yang dapt diaskes dengan mudah .wabah penyakit yang masih
harus diwaspadai oleh pemerintah setempat adalah infeksi saluran pernafasan dan
muntaber yang pada tahun 2007 berjangkit di seluruh ddesa/kelurahan

PERUMAHAN DAN LINGKUNGAN


Kondisi perumahan dan lingkungan di kecamatan ini relatif cukup baik selain
itu desa-desa di kecamatan lalabata hampir seluruhnya sudah terjangkau lisrikn
PLN

AGAMA

Mayoritas penduduk lalabata beragama islam dan sebagian lagi memeluk


agama selain islam dan sebagian memeluk agama selain islam. Kecamatan ini
mempunyai 68 masjid dan 6 mushalah yang tersebar disemua desa/kelurahan.
Selain itu, terdapat 3 gereja

PERTANIAN DAN PERKEBUNAN

Kecamatan lalabata merupakan salah satu daerah penghasil padi di


Kabupaten SOPPENG. Pada tahun 2007,produksi padi sebanyak 35.052 ton yang
dihasilkan dari areal tanaman seluas 3.270 Ha. Jenis buah-buah yang banyak
diusahakan adalah Mangga,Pepaya,dan Pisang. Sedangkan tanaman perkebunan
yang utaman adalah Kakao.

PETERNAKAN DAN PERIKANAN

Kecamatan ini memiliki ternak Sapi sebanyak 1.345 ekor, Kuda 494
ekor ,kambing 448 ekor dan ayam buras sebanyak 45.028,ayam ras petelur
sebanyak 8.270, ayam ras pedaging 5.790 ekor serta itik sebanyak 2.183 ekor.

PERDAGANGANDAN HOTEL

Sektor perdagangan di kecamatan Lalabata terutama didukung oleh


adanya pusat pertokoan yang berada dipusat kota watansoppeng.sedngkan untuk
penginapan terdapat 11?hotel dan wisma.

TRANSPORTASI DAN KOMUNIKASI

Permukaan jalan sebagian besar desa sudah berupa aspal tetapi


untuk dese-desa didaerah jauh masih berupa jalan diperkeras.Komunikasi di
Kecamatan ini sudah cukup lancer karena semua desa/kelurahan sudah terjangkau
signal HP.
LETAK GEOGRAFIS DAN BATAS ADMINISTRASI KECAMATAN LALABATA

1. LETSK GEOGRAFIS
40 06’0” - 40 32’ 0 “ Lintang selatan
1190 4,2’ 18” – 1200 06’13” Bujur timur

2. BATAS-BATAS WILAYAH
SEBELAH UTARA : Kec. Donri-Donri
SEBELAH TIMUR : Kec.Liliriaja
SEBELAH SELATAN : Kec. Marioriwawo
SEBELAH BARAT : Kab. Barru
3. LUAS WILAYAH : 278 Km2
4. JUMLAH DESA/KELURAHAN : 3 Desa dan 7 Kelurahan

Desa/Kelurahan Persentase Status Hukum


Luas
Wilayah Definitif Persiapan
(KM2)

(1) (2) (3) (4) (5)

001.UMPUNGENG 85 30,57 V -

002.LALABATA RILAU 41 14,75 V -

003.BOTTO 8 2,88 V -

004.LEMBA 10 3,60 V -

005.BILA 32 11,51 V -

006.MATTABULU 50 17,98 V -

007.OMPO 23 8,27 V -

008.LAPAJUNG 5 1,60 V -

009.MACILLE 8 2,88 V -
010.SALOKARAJA 16 5,76 V -

JUMLAH TOTAL 278 100 40 0

PENDUDUK MENURUT DESA/KELURAHAN DAN JENIS


KELAMIN DI KECAMATAN LALABATA

DESA/KELURAHAN JENIS KELAMIN RASIO JENIS


KELAMIN

LAKI-LAKI PEREMPUAN JUMLAH

(1) (2) (3) (4) (5)

001.UMPUNGENG 1.784 1.773 3.557 101

002.LALABATA RILAU 3.313 3.390 6.703 98

003.BOTTO 2.562 2.473 5.035 104

004.LEMBA 1.781 2.572 4.353 69

005.BILA 3.069 3.313 6.382 93

006.MATTABULU 841 751 1.592 112


007.0MP0 1.224 1.525 2.749 80

008.LAPAJUNG 2.649 2.943 5.592 90

009.MACCILE 1.581 1.708 3.289 93

010.SALOKARAJA 1.511 1.635 3.146 93

2007 20.315 22.083 42.398 92

JUMLAH

2008 20.407 22.864 43.271 92

LUAS LAHAN DAN PENGUNAANNYA DI KECAMATAN


LALABATA
DESA/KELURAHAN LUASLAHAN SAWAH LUAS LAHAN BUKAN
SAWAH

(1) (2) (3)


001.UMPUNGENG - 25

002.LALABATA RILAU 490 48

003.BOTTO 38 27

004.LEMBA 96 58

005.BILA 30 324

006.MATTABULU 7 58

007.OMPO 407 36

008.LAPAJUNG 133 12

009.MACCILE 720 39

010.SALOKARAJA 1.347 27

JUMLAH/TOTAL 3.270 654

LUAS LAHAN BUKAN SAWAH DAN PENGGUNAANNYA DI


KECAMATAN LALABATA
DESA/KELURAHAN KEBUN PERKEBUNAN HUTAN RAKYAT

(1) (2) (3) (4)

001.UMPUNGENG - - 6.557

002.LLALABATA RILAU 564 - 1.349

003.BOTTO - - 459

004.LEMBA 254 - 48

005.BILA - - 2.199

006.MATTABULU - - 1.959

007.OMPO 445 - 581

008.LAPAJUNG - - 311

009.MACCILE - - -
010.SALOKARAJA - - -

JUMLAH/TOTAL 1.263 13.463

LUAS SAWAH MENURUT DESA/KELURAHAN DAN JENIS


PENGAIRAN
DESA/KELURAHAN PENGAIRAN PENGAIRAN PENGAIRAN
TEKNIS SETENGAH TEKNIS SEDERHANA

(1) (2) (3) (4)

001.UMPUNGENG -

002.LALABATA RILAU 542


003.BOTTO
-
004.LEMBA
74
005.BILA
-
006.MATTABULUI
-
007.OMPO
455
008.LAPAJUNG
163
009.MACCILE
687
010.SALOKARAJA 1.145

JUMLAH /TOTAL 3.066

LUAS KAWASAN HUTAN DAN LAHAN KERITIS


JENIS LAHAN LUAS(Ha)

(1) (2)

01.KAWASAN HUTAN 20.735

02.HUTAN RAKYAT 36.834

03.LAHAN KRITIS

A.DALAM KAWASAN HUTAN 1.619

B.LUAR KAWASAN HUTAN 731

BANYAKNYA TERNAK DAN UNGGAS MENURYT JENIS DI


KECAMATAN LALABATA
JENIS TERNAK JUMLAHTERNAK
BESAR/KECIL

JANTAN BETINA JUMLAH RT.PETERNAK

(1) (2) (3) (4) (5)


SAPI 545 800 1.345 430

KUDA 390 104 494 264

KERBAU 3 2 5 3

KAMBING 216 232 448 100

JUMLAH/TOTAL 1.154 1.138 2.292 797

BANYAKNYA SARANA PERDAGANGAN,KOPRASI,DAN


HOTEL DI KECAMATAN LALABATA TAHUN 2007
DESA/KELURAHAN PASAR UMUM TOKO WARUNG RUMAH
MAKAN/KEDAI
MAKAN MINUM

(1) (2) (3) (4)

001.UMPUNGENG 1 15 15

002.LALABATA RILAU 1 147 32

003.BOTTO - 125 22

004.LEMBA - 83 27

005.BILA - 136 4

006.MATTABULU - 24 2

007.OMPO - 77 4

008.LAPAJUNG 1 56 8

009.MACCILE - 71 7

010.SALOKARAJA - 39 -

JUMLAH/TOTAL 3 773 121


TABEL LANJUTAN
DASA/KELURAHAN KOPRASI UNIT KOPRASI NON KUD HOTEL
DESA PENGINAPAN

(1) (2) (3) (4)

001.UMPUNGENG - 2 -

002.LALABATA RILAU 1 13 -

003.BOTTO - 28 5

004.LEMBA - 7 3

005.BILA - 6 1

006.MATTABULU - - 1

007.OMPO - 3 1

008.LAPAJUNG 1 14 -

009.MACCILE - - -

010.SALOKARAJA - 1 -

JUMLAH/TOTAL 2 74 11

NAMA ALAMAT HOTEL/WISMA DI KECAMATAN LALABATA


NAMA AKOMODASI ALAMAT NP.TELP

(1) (2) (3)

01.HOTEL AMAN JL.MERDEKA NO 92 (0484)21206

02.HOTEL MAKMUR JL.KEMAKMURAN NO 127 (0484)21308

03.WISMA MUNASKO JL.KEMAKMURAN NO 167 (0484)21092

04.PENGINAPAN HASKA JL.WIJAYA NO 1 (0484)21138


05.HOTEL SATRIA JL.KSATRIA NO 68 (0484)21268

06.WISMA WAHID JL.SAMUDRA NO 197 (0484)21319

07.HOTEL KAYANGAN JL.KAYANGAN NO 37 (0484)21356

08.HOTEL OMPO INDAH JL.RAYA OMPO NO 56 (0484)21822

09.HTEL SURYA JL.ATTANG BENTENG NO 114 (0484)21106

10.HOTEL VERA INDAH JL.MERDEKA NO 14 (0484)21338

11.WISMA MENAWAN JL.KAYANGAN NO 10 (0484)21185

FASILITAS KOMUNIKASI DAN INFORMASI DI KECAMATAN


LALABATA

DESA/KELURAHAN KANTOR POS WARTEL

(1) (2) (3)

001.UMPUNGENG - -

002.LALABATA RILAU - -

003.BOTTO - 2

004.LEMBA 1 -

005.BILA - 1

006.MATTABULU - -

007.OMPO - 1

008.LAPAJUNG - -
009.MACCILE - 1

010.SALOKARAJA - -

JUMLAH/TOTAL 1 5

KATA PENGANTAR
Assalamu Alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh
Alhamdulillah Puji Syukur penulis panjatkan kehadirat Allah Subhanahu
Wa,Wata, Ala… karena atas limpahan Rahmat dan Hidayah serta
karunia-Nyalah sehinga penulis dapat menyelesaikan makalah ini demi
memenuhi tugas mata pelajaran geografi pada tahun ajaran
2009/2010 pada semester pertama dan karena itu penulis sepatutnya
menyampaikan terima kasih ucapkan kepada semua pihak yang telah
membantu dalam menyelesaikan makalah ini. Dan tak lupa pula
penulis mengucapkan kepada guru mata pelajaran geografi yang telah
memberikan dorongan serta arahan sehingga penulis dapat
menyelesaikan makalah ini dengan baik.
Penulis sangat menyadari akan banyaknya kekurangan dan kesalahan
dalam pembuatan makalah ini. Oleh karena itu penulis sangat
mengharapkan kritik dan saran dari berbagai pihak demi
kesempurnaan makalah ini.
Mudah-mudahan makalah ini dapat bermanfaat bagi kita semua

Watan Soppeng, 10
September 2009

PENULIS

Anda mungkin juga menyukai