Anda di halaman 1dari 8

AUTOCAD 3 D

Pemahaman Tentang 3 D Koordinat Absolut dan Relatif Koordinat Absolut : X,Y,Z Koordinat Relatif : @X,Y,Z

Mengenal UCS

Sistem Pandangan 3D

Thickness Berfungsi untuk memberi ketebalan pada sumbu Z.

Elevation Berfungsi untuk mengatur ketinggian sebuah bidang gambar pada saat kita menambahkan gambar

Perintah Editing Solid


Union

Berfungsi untuk menggabungkan objek solid 3D

Substract

Berfungsi untuk mengurangi sebuah objek 3D dengan objek yang lain

Intersect

Berfungsi untuk mencari perpotongan 2 objek 3D dan perpotongan objek tersebut akan menjadi objek 3D yang baru.

Slice

Berfungsi untuk melakukan pemotongan atau irisan pada obyek.

Pemodelan Solid
Extrude

Berfungsi untuk memberikan ketinggian pada suatu objek

Solid dan Surface

Anda mungkin juga menyukai