Anda di halaman 1dari 16

ASUHAN KEPERAWATAN GANGGUAN SISTEM MUSKULOSKELETAL

Review Anatomi Fisiologi Sistem Muskuloskeletal

SISTEM SKELETAL
Tersusun dari 206 buah tulang Persendian (sinarthrosis, diarthrosis, amphyartrosis) Kartilago Ligamen Tendon

Fungsi Sistem Skeletal


Framework Proteksi Pergerakan Hemopoesis Simpanan Mineral (99% Kalsium tubuh, 90% posfor tubuh)

PENGORGANISASIAN
Axial skeleton Appendicular skeleton

Klasifikasi Berdasarkan Bentuk Permukaan

PERTUMBUHAN DAN METABOLISME

Pubertas

35 tahun

Pertumbuhan dan Metabolisme Tulang Dipengaruhi


Calcium dan Posfor Calcitonin Parathyroid hormone Vitamin D Growth hormone Glukokortikoid Sex hormon

Calcium dan Posfor

Tulang mengandung 99% calsium tubuh dan sekitar 90% Posfor [Calcium] dan [Posfor] dipelihara dalam kondisi terbalik Perubahan kadar Ca dan P menyebabkan stimuli terhadap calcitonin dan PTH

Calcitonin

Diproduksi oleh kelenjar Thyroid Menurunkan [Ca] serum dengan cara menghambat resorbsi tulang dan meningkatkan eksresi calcium di ginjal

PTH

Sekresinya distimulasi oleh penurunan [Ca] serum Menstimulasi osteoclastic dan melepas calcium ke serum ( resorbsi tulang meningkat) Menurunkan eksresi calcium di ginjal Memfasilitasi absorbsi calcium di usus halus PTH meningkatkan [Ca] serum

Vit D

Diproduksi oleh tubuh dan disalurkan kedalam darah untuk meningkatkan absorbsi calcium dan posfor di usus halus Memberi kesempatan untuk aktifitas PTH dalam melepas calcium dari tulang ke darah Menurunkan eksresi calsium di ginjal Meningkatkan absorbsi calcium di usus halus

Growth Hormone

Disekresi lobus anterior kelenjar pituitary Bertanggungjawab dalam peningkatan panjang tulang dan penentuan jumlah matrisk tulang pada masa pra pubertas Peningkatan selama usia anak menyebabkan gigantisme Penurunan sekresi menyebabkan dwarfism Peningkatan sekresi pada usia dewasa menyebabkan acromegali

GLUKOKORTIKOID

Adrenal glukokortikoid mengatur metabolisme protein Hormon ini dapat meningkatkan atau menurunkan katabolisme untuk mengurangi atau meningkatkan matrik organik tulang membantu dan memfasilitasi regulasi absorbsi Calcium dan Posfor di usus halus

SEX HORMONE

Estrogen menstimulasi aktifitas osteoblastic dan menghambat peran PTH Androgen, testosterone meningkatkan anabolisme dan meningkatkan massa tulang Sex hormone mencegah peningkatan resorbsi tulang

PERSENDIAN

Fungsi utama : Pergerakan dan Fleksibilitas tubuh Synarthrosis : tidak memiliki pergerakan Amphiarthrosis : bergerak sedikit Diarthrosis : bergerak bebas

SUPPORTING TISSUE

Costal cartilago Hyaline cartilago Telinga luar dan epiglotis mengandung cartilago berwarna kuning Tendon Ligamen

Anda mungkin juga menyukai