Anda di halaman 1dari 4

Laporan Pembuatan Alat Elektronika VCO 8 kHz Aufar Nugroho 38451 A.

. Gambar rangkaian dengan ukuran komponen sesuai hasil perhitungan :

Hasil simulasi :

Dari simulasi diatas diperoleh hasil Slope -96681,3 dan frekuensi output dr VCO adalah 7,75 kHz yang hampir mendekati frekuensi yang diinginkan yaitu 8 kHz.

B. Gambar rangkaian dengan komponen real Karena ukuran komponen resistor yang ada pada perhitungan beberapa tidak ada di pasaran maka perlu dilakukan pendekatan nilai ukuran komponen resistor yang ada di pasaran sehingga rangkaiannya menjadi sebagai berikut :

Hasil simulasi :

Dari hasil simulasi diatas didapatkan gelombang segitiga yang kurang simetris dengan frekuensi keluaran sebesar 7,75 kHz dan Slope -93345,8 dengan artian frekuensi keluaran rangkaian yang telah mengalami perubahan ukuran komponen resistor tetap sama dengan frekuensi keluaran dengan ukuran komponen resistor sesuai perhitungan. Hal ini disebabkan karena perubahan ukuran komponen resistor tidak terlalu besar selisihnya. C. Kesimpulan Dari hasil simulasi diatas dapat disimpulkan adanya ketidaksesuaian hasil output dengan hasil yang diharapkan dari VCO dalam hal frekuensi output maupun slope output dan bentuk gelombang segitiga. Hal ini dikarenakan adanya ketidak-presisian akibat pembulatan nilai resistor karena penyesuaian dengan nilai resistor yang ada di di pasaran sehingga hasil output dr VCO tidak presisi. Pada saat alat dicoba di lab ternyata hasil outputnya hampir sesuai dengan simulasi yaitu terdapat ketidak sesuaian dengan hasil output yang diharapkan. Hal ini disebabkan oleh tidak presisinya ukuran komponen real karena tiap komponen elektronika memiliki nilai toleransi sehingga nilainya tidak sama persis seperti yang tertera. Namun bentuk gelombang segitiga dan kotak dapat muncul walaupun tidak kurang simetris. D. Daftar Komponen Ukuran komponen yang digunakan dalam rangkaian ini adalah sebagai berikut : 1. Resistor 6.8k, 3k3, 56k,5k6,1k. 2. Kapasitor sebesar 4,7 nF 3.Op Amp UA 741 CN 4. Transistor NPN 2N2222A

Anda mungkin juga menyukai