Anda di halaman 1dari 3

TENGGIRI ASAM MANIS

Bahan : 1/2 kg ikan tenggiri 1 sdt garam 1 iris jeruk nipis 4 sdm terigu minyak goreng secukupnya Bahan saus asam manis : 2 siung bawang putih, potong kasar lalu memarkan 1 siung bawang bombay, iris 2 iris jahe 1 bh wortel, potong spt korek api 300 cc air 10 sdm saus tomat* 3 sdt gula pasir 1 sdt garam 1 sdt maezena, dilarutkan dg sedikit air Cara : Potong ikan tenggiri seperti dadu dg ukuran agak besar. Lumuri dg air jeruk nipis dan garam. Diamkan di kulkas 2 jam. Ambil sepotong ikan tenggiri lumuri dg terigu. lakukan sampai ikan habis, lalu goreng dg minyak panas. Angkat setelah matang (kuning keemasan) Membuat saus asam manis: Tumis bawang putih dg sedikit minyak, sampai harum. Masukkan bawang bombay, biarkan layu. Lalu masukkan jahe dan wortel. aduk2. Masukkan air dan saus tomat, biarkan mendidih. Tambahkan garam dan gula. Setelah wortel agak layu,

masukkan larutan maezena, aduk rata. Biarkan sebentar, lalu matikan api. Penyajian : Ambil beberapa potong ikan tenggiri lalu siram dg saus asam manis. *) pake merk Delmonte

Daging masak Lada Hitam

Bahan : 1/2 kg daging has, iris tipis 10 cm batang brokoli, potong2 lalu rebus sebentar dan tiriskan 1 siung bawang bombay, iris memanjang 3 siung bawang putih, geprak 150 cc air 1 sdm lada hitam, tumbuk kasar garam secukupnya 4 sdm kecap 4 sdm minyak goreng untuk menumis Cara membuatnya : Tumis bawang putih hingga harum lalu masukkan bawang bombay dan irisan daging aduk rata hingga daging berubah Tambahkan air, lada dan sedikit garam. Masak sampai airnya warnanya. menyusut.

Tambahkan

kecap

dan

aduk

rata

sampai

kering.

Angkat dan sajikan dengan potongan batang brokoli.

Anda mungkin juga menyukai