Berjuang Demi Sebuah Cita

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 2

Nama Nim

: Serly Duta Meysela : 115120207111032

Berjuang Demi Sebuah Cita-Cita


Mempunyai wajah dan senyumnya yang manis, periang, dan sangat peduli dengan orang yang berada disekitarnya. Mempunyai hobby bermain bola voli dan traveling ini tinggal di Jl. Dr Suetomo 2 / 13A Tulungagung, Jawa Timur. Dan gadis berkuliat hitam manis ini mempunyai cita-cita yang sangat ia ingin wujudkan Seperti mahasiswi lainnya seorang gadis kelahiran 6 maret 1991 dan berumur 21 tahun ini manjalankan hidupnya dan memilki kesibukan yang sama dikampus. Evi begitulah ia disapa dalam keseharian oleh teman-temannya. Ia selalu tampil dengan energik dan periang namun di balik sifatnya ia mempunyai aktivitas diluar jam kuliah yang seorang anak kuliahan jarang melakukan aktivitas ini. Mempunyai nama lengkap Evi irenia Widyawati ini Setiap pulang kuliah, ia memulai aktivitasnya menjaga warnet yang dikelola oleh kakaknya sendiri. Dan uang dari hasil jaga warnetnya itu ia gunakan untuk tambahan uang berangkat kuliah, memang penghasilan dari menjaga warnet itu tidaklah terlalu banyak namun hasilnya dapat ia gunakan untuk ongkos kuliah selama seminggu. Namun hasil dari menjaga warnetnya yang paspasan tersebut tidak menjadi kendala untuk meraih cita-citanya, yang ingin menjadi Pemain Bola Voli Wanita yang professional. Di waktu SD, Evi selalu mendapat peringkat 10 besar di kelas. Belajar organisasi masih dilanjutkan remaja itu, tanpa perjuangan yang lelah Evi kembali menjabat sebagai Ketua OSIS SMK N 1 Tulungagung. Remaja ini juga dipercaya sebagai Pasukan Pengibar Bendera Pusaka perwakilan sekolahnya. Prestasi demi prestasi diraihnya untuk mengharumkan nama keluarga dan nama sekolah. Evi aktif dan berpartisipasi dalam berbagai kegiatan seperti Latihan Kepemimpinan Siswa (LKS) Kota Tulungagung, Latihan Kepemimpinan Siswa (LKS) Provinsi Jawa Timur, POPDA Bola Voli tingkat Provinsi, KEJURDA Bola Voli tingkat Provinsi, PORKOT Bola Voli tingkat Kota, dan PORSENI Bola Voli tingkat Kota.

Sungguh prestasi yang mengagumkan. Semua orang bisa meraihnya jika diawali dengan kerja keras dan latihan yang maksimal. Disaat masuk perguruan tinggi negeri ini, Evi juga lulus melalui jalur prestasi, yaitu Bola Voli. Ternyata kegemaran membawa peluang yang besar mencapai kesuksesan. Cita-cita Anis juga tidak muluk-muluk, kelak remaja ini berniat menjadi Atlit Bola Voli untuk membanggakan keluarganya, semua prestasi di raih untuk mencapai prestasi. Sebuah prestasi dapat membuat orang menjadi berwibawa dan mampu di bidangnya. Saya selalu ingat dengan motto hidup yaitu: Hidup itu penuh resiko, mengalah itu tidak akan hidup. Tambah Evi dengan wibawanya. Semua orang berhak berprestasi, semua orang ingin memiliki prestasi agar disegani dan dihormati dalam masyarakat. Kepada penulis Anis memberikan pesan kepada semua orang yaitu Jangan takut mengambil keputusan, karena dibalik kegagalan terdapat kesuksesan yang tertunda. Jangan pernah berpikir apa yang diberikan untukmuu, namun berpikirlah apa yang bisa kamu berikan untuk orang lain. Evi juga sempat mengatakan bahwa Indeks Prestasinya saat ini 3,27. Menurut Evi, menjadi mahasiswa yang berprestasi membutuhkan usaha, latihan keyakinan dan doa.

Anda mungkin juga menyukai