Anda di halaman 1dari 8

1. Daftar Nilai Matematika Kelas VIIIB Matematika 75 75 75 70 80 70 75 75 75 80 70 70 76 80 75 75 70 70 75 70 Dari Nilai Matematika disamping apakah Nilai telah mencapai KKM?

75 75 70 70 75 70 65 80 70 65

75 75 75

T-TEST /TESTVAL=75 /MISSING=ANALYSIS /VARIABLES=Nilai_MAT /CRITERIA=CI(.9500).

T-Test
[DataSet0] One-Sample Statistics N Nilai_MAT 33 Mean 73.3636 Std. Deviation 3.90367 One-Sample Test Test Value = 75 95% Confidence Interval of the Difference t Nilai_MAT -2.408 df 32 Sig. (2-tailed) .022 Mean Difference -1.63636 Lower -3.0205 Upper -.2522 Std. Error Mean .67954

Uji Hipotesis 1. Bentuk Hipotesis H0 : = 75 (rataan sampel sama dengan 75) Ha : 75 (rataan sampel tidak sama dengan 75 2. Diambil tingkat signifikansi =0,05 3. Analisis Hasil : Pada Output didatas terlihat sig = 0,22 = 22% > 5 % berati terima Ho dan Menolak Ha. Jadi rataan sampel = 75 dapat dibenarkan 4. Interpretasi Hasil : Dengan Menerima Ho berarti bahwa rata rata nilai anak pada kelas VIIIB mata pelajaran Matematika dapat dikatakan sama dengan 75. Yang artinya secara klasikal nilai matematika pada kelas VIIIB telah mencapai KKM

2. Uji Dua Kelas Kelas Kontrol Kelas Eksperimen 75 75 75 75 60 65 68 67 75 75 70 75 60 60 67 66 70 80 70 75 60 60 63 64 70 75 75 60 69 64 65 75 75 80 66 66 70 70 70 70 66 65 71 65 76 80 60 62 73 80 75 75 69 63 61 70 70 70 60 65 61 65 75 70 60 61 65 Kelas Eksperimen menggunakan Metode Kooperatif Tipe Jigsaw sedangkan kelas Kontrol menggunakan metode konvensional.

T-Test
[DataSet0] Group Statistics Kelas Nilai_MAT 1 2 N 33 34 Mean 73.3636 64.1765 Std. Deviation 3.90367 3.68017 Std. Error Mean .67954 .63114

Independent Samples Test Levene's Test for Equality of Variances t-test for Equality of Means Mean Std. Error 95% Confidence Interval of the Difference Sig. (2- Differen Differenc F Nilai_MAT Equal variances assumed Equal variances not assumed 9.906 64.48 8 .000 9.1871 7 .92743 7.33469 11.03964 .159 .691 9.915 65 .000 Sig. t df tailed) ce 9.1871 7 e Lower Upper

.92660

7.33662

11.03771

Uji Hipotesis 1. Bentuk Hipotesis H0 : 1 = 2 (Tidak ada perbedaan rataan sampel ) Ha : 1 2 (Ada perbedaan rataan antara dua sampel) 2. Diambil tingkat signifikansi =0,05 3. Analisis Hasil :

Pada Output diatas terlihat sig = 0,00 = 0% < 5 % berati terima Ha dan Menolak Ho. Jadi dapat dikatakan bahwa rataan kelas kontrol dan kelas eksperimen tidak sama 4. Interpretasi Hasil : Dengan Menerima Ha berarti bahwa rata rata dari kedua kelas tersebut tidak sama (berbeda) hal ini dapat kita lihat dari tabel out put rata rata kelas kontrol = 64,1765 sedangkan kelas eksperimen rata ratanya = 73,36. Dengan ini dapat diambil kesimpulan bahwa kelas yang menggunakan metode kooperatif tipe Jigsaw lebih baik dibandingkan dengan metode konvensional

3. Uji rata rata Anova Kelas A Kelas B Kelas C 75 75 60 63 89 75 70 60 65 89 70 75 60 61 81 70 75 60 68 60 75 70 66 67 95 70 70 66 63 81 65 75 60 64 75 80 80 69 70 92 70 70 60 71 79 65 80 60 73 75 75 75 65 61 93 75 70 60 61 93 80 70 60 65 91 75 75 69 67 84 75 75 66 66 86 70 75 65 64 79 76 62 65 84 Kelas A menggunakan Metode Kooperatif STAD Kelas B menggunakan metode konvensional Kelas C menggunakan Metode Kooperatif Jigsaw Kelas D menggunakan Metode CTL 93 88 85 80 80 75 83 86 80 83 80 82 78 78 80 80 Kelas D 75 75 75 60 80 75 75 80 75 75 80 80 80 75 75 75 75 75 75 80 75 75 75 75 75 75 75 75 75 75 75 75 75

Oneway
[DataSet0] ANOVA Nilai_MAT Sum of Squares Between Groups Within Groups Total 6000.279 2878.638 8878.917 df 3 129 132 Mean Square 2000.093 22.315 F 89.630 Sig. .000

Post Hoc Tests

Multiple Comparisons Nilai_MAT LSD (I) (J) Mean Difference (I-J) 9.18717 -9.57576
*

95% Confidence Interval Std. Error 1.15436 1.16294 1.16294 1.15436 1.15436 1.15436 1.16294 1.15436 1.16294 1.16294 1.15436 1.16294 Sig. .000 .000 .075 .000 .000 .000 .000 .000 .000 .075 .000 .000 Lower Bound 6.9032 -11.8767 -4.3918 -11.4711 -21.0468 -13.5620 7.2749 16.4790 5.1839 -.2100 8.9942 -9.7858 Upper Bound 11.4711 -7.2749 .2100 -6.9032 -16.4790 -8.9942 11.8767 21.0468 9.7858 4.3918 13.5620 -5.1839

Kelas1 Kelas1 1 2 3 4 2 1 3 4 3 1 2 4 4 1 2 3

-2.09091 -9.18717
* * *

-18.76292 -11.27807 9.57576

* *

18.76292 7.48485

2.09091 11.27807 -7.48485


*

*. The mean difference is significant at the 0.05 level.

Uji Hipotesis 1. Bentuk Hipotesis H0 : 1 = 2 = 3 = 4 Ha : 1 2 3 4 (Tidak ada perbedaan rataan sampel ) (Paling sedikit ada satu perbedaan rataan antar sampel)

2. Diambil tingkat signifikansi =0,05 3. Analisis Hasil : Pada Output diatas terlihat sig = 0,00 = 0% < 5 % berati terima Ha dan Menolak Ho. Jadi dapat dikatakan bahwa terdapat rataan dari kelas eksperimen yang tidak sama 4. Interpretasi Hasil : Dengan Menerima Ha berarti bahwa rata rata dari keempat kelas tersebut tidak sama (berbeda) hal ini dapat kita lihat dari tabel output dapat kita ketahui bahwa rata rata dari keempat kelas tersebut berbeda sig = 0,000 = 0% < 5%. Akan tetapi pada kelas A dan kelas D terlihat sig = 0,075 = 7,5% > 5%, sehingga Ho diterima yang berarti tidak ada perbedaan rata yang signifikan. Dimana perbedaan rata rata kelas A dan kelas D sebesar 2,0909

4. Data berikut menyatakan IQ = X untuk kelompok anak berumur tertentu dan hasil ujian prestasi pengetahuan Umum = Y
X Y X Y X Y 114 29 92 31 95 46 110 41 130 71 105 47 113 48 142 68 96 45 137 73 137 69 89 32 116 55 140 66 105 50 132 80 125 39 125 57 90 40 134 78 107 59 121 75 106 49 97 48 107 43 121 59 134 55 120 64 111 66 106 45 125 53 126 67 99 47 100 49 117 47 98 59 Apakah ada hubungan antara IQ dan prestasi pengetahuan umum
REGRESSION /MISSING LISTWISE /STATISTICS COEFF OUTS R ANOVA /CRITERIA=PIN(.05) POUT(.10) /NOORIGIN /DEPENDENT Prestasi /METHOD=ENTER IQ.

Regression
[DataSet0] Variables Entered/Removed Variables Model 1 IQ
a b

Variables Removed Method . Enter

Entered

a. All requested variables entered. b. Dependent Variable: Prestasi

Model Summary Adjusted R Model 1 R .713


a

Std. Error of the Estimate

R Square .508

Square .493

9.52543

a. Predictors: (Constant), IQ

ANOVA Model 1 Regression Residual Total a. Predictors: (Constant), IQ Sum of Squares 3182.053 3084.947 6267.000 df

Mean Square 1 34 35 3182.053 90.734

F 35.070

Sig. .000
a

ANOVA Model 1 Regression Residual Total b. Dependent Variable: Prestasi Sum of Squares 3182.053 3084.947 6267.000 df

Mean Square 1 34 35 3182.053 90.734

F 35.070

Sig. .000
a

Coefficients

Standardized Unstandardized Coefficients Model 1 (Constant) IQ a. Dependent Variable: Prestasi B -16.759 .619 Std. Error 12.081 .105 .713 Coefficients Beta t -1.387 5.922 Sig. .174 .000

Uji Hipotesis 1. Bentuk Hipotesis H0 : Ha : (Persamaan adalah tidak linear atau tak ada relasi antara x dan y) (Persamaan adalah Linear atau ada relasi antara x dan y)

2. Diambil tingkat signifikansi =0,05 Model linear pilihan adalah koefisien pada output unstandardized coefficients

B, diperoleh nilai a = -16,759 dan b = 0,619 3. Analisis Hasil : Pada Output diatas diperoleh nilai F = 35,070 dan sig = 0,00 = 0% < 5 % berati terima Ha dan Menolak Ho. Jadi dapat dikatakan bahwa Linear atau ada relasi antara x dan y 4. Interpretasi Hasil uji keberartian regresi: Uji keberartian pada table sig = 0,174 dan 0,000 > 0,000 Ho diterima jadi koefisien regresi Tidak berarti untuk persamaan hubungan tetapi lemah sedangkan R2 = 0,508 ada Persamaan adalah

5. Data berikut menyatakan IQ = X untuk kelompok anak berumur tertentu dan hasil ujian prestasi pengetahuan Umum X Y X Y X Y 114 29 92 31 95 46 110 41 130 71 105 47 113 48 142 68 96 45 137 73 137 69 89 32 116 55 140 66 105 50 132 80 125 39 125 57 90 40 134 78 107 59 121 75 106 49 97 48 107 43 121 59 134 55 120 64 111 66 106 45 125 53 126 67 99 47 100 49 117 47 98 59 Apakah ada hubungan antara IQ dan Prestasi pengetahuan umum

Correlations
[DataSet0] Correlations IQ IQ Pearson Correlation Sig. (2-tailed) N Prestasi Pearson Correlation Sig. (2-tailed) N 36.000 .713
**

Prestasi .713
**

1.000

.000 36 1.000

.000 36 36.000

**. Correlation is significant at the 0.01 level (2-tailed).

Uji Hipotesis 1. Bentuk Hipotesis H0 : Ha : (Tidak ada hubungan antara x dan y) (ada hubungan antara x dan y)

2. Diambil tingkat signifikansi =0,05 3. Analisis Hasil : Pada Output diatas diperoleh sig = 0,00 = 0% < 5 % berati terima Ha dan Menolak Ho. Jadi dapat dikatakan bahwa terdapat hubungan antara x dengan y 4. Interpretasi Hasil : Nilai R square atau R2 = 0,508 = 50,8 % yang berarti ada hubungan antara IQ dengan prestasi pengetahuan umum

Anda mungkin juga menyukai