Anda di halaman 1dari 31

ORGANISASI

Dosen Pengampu : Said Zul Amraini, ST.MT

MANAJEMEN PROYEK

PENDAHULUAN
Setelah mempelajari organisasi, mahasiswa dapat: Menjelaskan pengertian organisasi Mengetahui fungsi organisasi Prinsip-prinsip organisasi Struktur organisasi Jenis-jenis organisasi

PENGERTIAN ORGANISASI
Organisasi ?

Bahasa Yunani

Alat

Organos

PENGERTIAN ORGANISASI

1. Chester I. Barnard (1938) 2. James D. Mooney 3. Menurut Dimock

PENGERTIAN ORGANISASI

1. Chester I. Barnard (1938) dalam bukunya The Executive Functions mengemukakan bahwa : I define organization as a system of cooperatives of two more persons. ( Organisasi adalah sistem kerjasama antara dua orang atau lebih )

PENGERTIAN ORGANISASI

2. James D. Mooney mengatakan bahwa : Organization is the form of every human association for the attainment of common purpose (Organisasi adalah setiap bentuk kerjasama untuk mencapai tujuan bersama).

PENGERTIAN ORGANISASI
3. Menurut Dimock, organisasi adalah : Organization is the systematic bringing together of interdependent part to form a unified whole through which authority, coordination and control may be exercised to achive a given purpose. (Organisasi adalah perpaduan secara sistematis dari pada bagianbagian yang saling ketergantungan/berkaitan untuk membentuk suatu kesatuan yang bulat melalui kewenangan, koordinasi dan pengawasan dalam usaha mencapai tujuan yang telah ditentukan).

SECARA UMUM...
Organisasi merupakan sarana untuk melakukan kerjasama antara orang-orang dalam rangka mencapai tujuan bersama, dengan mendayagunakan sumber daya yang dimiliki.

TIGA UNSUR DASAR ORGANISASI, YAITU :

Orang-orang (sekumpulan orang),

Kerjasama, dan

Tujuan yang ingin dicapai

CIRI-CIRI ORGANISASI...

Adanya suatu kelompok orang yang dapat dikenal dan saling mengenal, Adanya kegiatan yang berbeda-beda, tetapi satu sama lain saling berkaitan (interdependent part) yang merupakan kesatuan kegiatan, Tiap-tiap orang memberikan sumbangan atau kontribusinya berupa; pemikiran, tenaga, dan lain-lain, Adanya kewenangan, koordinasi dan pengawasan, Adanya tujuan yang ingin dicapai.

PRINSIP-PRINSIP ORGANISASI...
Organisasi Harus Mempunyai Tujuan yang Jelas Prinsip Skala Hirarkhi Prinsip Kesatuan Perintah Prinsip Pertanggungjawaban Prinsip Pembagian Pekerjaan Prinsip Fungsional. Prinsip Kepemimpinan

JENIS-JENIS ORGANISASI...

Berdasarkan jumlah orang yang memegang pucuk pimpinan Berdasarkan lalu lintas kekuasaan berdasarkan sifat hubungan personal, berdasarkan tujuan, berdasarkan kehidupan masyarakat, berdasarkan fungsi dan tujuan yang dilayani, berdasarkan pihak yang memakai manfaat

BERDASARKAN JUMLAH ORANG YANG MEMEGANG PUCUK PIMPINAN...


Bentuk tunggal, yaitu pucuk pimpinan berada ditangan satu orang, semua kekuasaan dan tugas pekerjaan bersumber kepada satu orang. bentuk komisi, yaitu pimpinan organisasi merupakan suatu dewan yang terdiri dari beberapa orang, semua kekuasaan dan tanggung jawab dipikul oleh dewan sebagai suatu kesatuan

BERDASARKAN LALU LINTAS KEKUASAAN ...


1. Line Organization ( Organisasi Lini )

Ciri-ciri Organisasi Lini : Organisasinya relatif kecil dan masih sederhana. Hubungan antara atasan dengan bawahan masih bersifat langsung melalui garis wewenang terpendek. Pucuk pimpinan biasanya pemilik perusahaan. Jumlah karyawan relatif sedikit dan saling kenal mengenal

STRUKTUR ORGANISASI LINI

Direktur Utama

Manajer produksi

Manajer produksi

Pekerjaan A

Pekerjaan B

Pekerjaan D

Pekerjaan D

BERDASARKAN LALU LINTAS KEKUASAAN ...


Kebaikan
o o o

dari organisasi lini :

Koordinasi relatif mudah dilaksanakan Proses pengambilan keputusan, kebijaksanaan dan instruksiinstruksi berjalan cepat, tidak bertele-tele Rasa solidaritas dan Esprit de Corp para karyawan pada umumnya tinggi, karena masih kenal mengenal

BERDASARKAN LALU LINTAS KEKUASAAN ...


Keburukan
o

dari organisasi Lini :

Ada kecendrungan dan kesempatan pucuk pimpinan untuk bertindak secara otoriter / diktator Maju / mundurnya organisasi bergantung kepada kecakapan pucuk pimpinan saja, karena wewenang menetapkan keputusan, kebijaksanaan dan pengendalian dipegang sendiri Organisasi secara keseluruhan terlalu bergantung kepada satu orang, sehingga jika ia tidak mempu / berhalangan organisasi terancam kehancuran.

2. STRUKTUR ORGANISASI LINI DAN STAF

o o o

Organisasi Lini dan Staf Ciri-ciri Organisasi Lini dan staf : Pucuk pimpinannya hanya satu orang dan dibantu oleh para staf. Terdapat dua kelompok wewenang, yaitu wewenang lini dan wewenang staf Hubungan antara atasan dengan para bawahan tidak bersifat langsung

STRUKTUR ORGANISASI LINI DAN STAF


Direktur Utama Staf

Manajer produksi

Manajer produksi

Staf

Staf

Unit A

Unit B

Unit C

Unit D

Unit E

Unit F

STRUKTUR ORGANISASI LINI DAN STAF

o
o

Kebaikan organisasi lini dan staf ini : Asas kesatuan pimpinan tetap dipertahankan, sebab pimpinan tetap berada dalam satu tangan saja. Adanya pengelompokan wewenang, yaitu wewenang lini dan wewenang staf. Pelaksanaan tugas-tugas pimpinan relatif lebih lancar, karena mendapat bantuan data, informasi, saran-saran dan pemikiran dai para stafnya.

STRUKTUR ORGANISASI LINI DAN STAF


Keburukan dari organisasi ini : Solidaritas dan Espirit de Cops karyawan kurang, karena tidak saling kenal mengenal. Persaingan kurang sehat sering terjadi, sebab setiap unit / bagian menganggap tugas-tugasnyalah yang terpenting.

3. ORGANISASI FUNGSIONAL

Organisasi Fungisional : Ciri-ciri organisasi fungisional : Pembidangan tugas secara tegas dan jelas dapat dibedakan. Bawahan akan menerima perintah dari beberapa orang atasan. Penempatan pejabat berdasarkan spesialisasinya.

STRUKTUR ORGANISASI FUNGISIONAL


Direktur Utama

Direktur Perencanaan

Direktur Teknik

Direktur Peralatan

Proyek A

Proyek B

Proyek C

Proyek D

STRUKTUR ORGANISASI FUNGSIONAL


Kebaikannya dari organisasi fungisional : o Para karyawan akan terampil dibidangnya masing-masing o Direktur utama tugasnya ringan, karena para direkturnya adalah spesialis di bidangnya masing-masing o Solidaritas, moral dan kedisiplinan karyawan yang mengerjakan pekerjaan yang sama tinggi

STRUKTUR ORGANISASI FUNGSIONAL


Keburukannya dari organisasi fungisional
o

Para bawahan sering bingung, karena mendapat perintah dari beberapa orang atasan. Para karyawan kadang sulit mengadakan alih tugas, akibat spesialisasi yang mendalam, kecuali mengikuti pelatihan lebih dahulu

4. STRUKTUR ORGANISASI LINI, STAF DAN FUNGISIONAL

Organisasi Lini, Staf dan Fungisional. Organisasi ini dilakukan dengan cara menggabungkan kebaikan dan menghilangkan keburukan dari ketiga organisasi tersebut

STRUKTUR ORGANISASI LINI, STAF, DAN FUNGISIONAL

Presiden Direktur Staf

Manajer Produksi

Manajer Teknik

Manajer Pemasaran

Karyawan Pelaksana (Workers)

5. ORGANISASI KOMITE
Ciri-ciri organisasi komite : 1.Pembagian tugasnya jelas dan tertentu 2.Wewenang semua anggota sama besarnya 3.Tugas pimpinan dilaksanakan secara kolektif dan tanggung jawabnya pun secara kolektif 4.Para pelaksana dikelompokkan menurut bidang atau komisi tugas tertentu yang harus dilaksanakan dalam bentuk gugus tugas (task force) 5.Keputusan merupakan keputusan semua anggotannya.

5. ORGANISASI KOMITE

Kelebihannya : a.Keputusan yang diambil relatif lebih baik, karena diputuskan oleh beberapa orang
b.Kecendrungan untuk bertindak atoriter/ diktator dapat dicegah secara

c.Pembinaan dan partisipasi dapat ditingkatkan.

5. ORGANISASI KOMITE

Kekurangannya : a)Penanggung jawab keputusan kurang jelas, sebab keputusan merupakan keputusan bersama b)Waktu untuk mengambil keputusan lama dan biayanya besar

SEKIAN DAN TERIMA KASIH...

TUGAS :
1. 2. 3. 4.

Dasar pemilihan organisasi? Kewenangan,koordinasi dan pengawasan? Prinsip skala hirarki? Cari struktur organisasi lengkap dengan visi, misi dan tujuannya. Jelaskan! (tidak boleh sama dengan yang lain)

Anda mungkin juga menyukai