Anda di halaman 1dari 4

Sp1 : 1. Bina hubungan saling percaya dengan menggunakan prinsip komunikasi terapeutik a.

Sapa klien dengan nama baik verbal maupun nonverbal b. Perkenalkan diri dengan sopan c. Tanyakan nama lengkap dan nama panggilan yang disuklai klien d. Jelaskan tujuan pertemuan e. Jujur dan menepati janji f. Tunjukkan sikap empati dan menerima klien apa adanya g. Berikan perhatian kepada klien dan perhatikan kebutuhan dasar klien (kejujuran, kesediaan, dan penerimaan, meningkatkan kepercayaan hubungan antara klien dan perawat) 2. Menjelaskan pentingnya kebersihan diri 3. Menjelaskan cara menjaga kebersihan diri 4. Membantu pasien mempraktekkan cara menjaga kebersihan diri 5. Menganjurkan pasien memasukkan dalam jadwal kegiatan harian

Sp2 : 1. Mengevaluasi jadwal kegiatan harian pasien 2. Menjelasskan cara makan yang baik 3. Membantu pasien mempraktekkan cara makan yang baik 4. Menganjurkan pasien memasukkan dalam jadwal kegiatan harian

Sp3 : 1. Mengevaluasi jadwal kegiatan harian pasien 2. Menjelaskan cara eliminasi yang baik 3. Membantu pasien mempraktekkan cara eliminasi yang baik dan memasukkan dalam jadwal 4. Menganjurkan pasien memasukkan dalam jadwal kegiatan harian

Sp4: 1. Mengevaluasi jadwal kegiatan harian pasien 2. Menjelaskan cara berdandan 3. Membantu pasien mempraktekkan cara berdandan 4. Menganjurkan pasien memasukkan dalam jadwal kegiatan harian

Kriteria evaluasi : Setelah dilakukan tindakan keperawatan, klien : Mempertahankan hubungan saling percaya Mampu menjaga kebersihan diri Mampu menjelaskan alat- alat untuk menajaga kebersihan diri Mengetahui cara melakukan kebersihan diri Mampu mempragtekkan cara menjaga kebersihan diri

Pasien mampu mengevaluasi jadwal kegiatan Pasien mengetahui cara makan yang baik Pasien mampu mempraktekkan cara makan yang baik Pasien mampu memasukkan dalam jadwal kegiatan harian

Pasien mampu mengevaluasi jadwal kegiatan harian Pasien mengetahui cara eliminasi yang baik Pasien mampu mempraktekkan cara eliminasi yang baik Pasien memasukkan dalam jadwal kegiatan harian

Tindakan keperawatan : Bina hubungan saling percaya Jelaskan pentingnya menjaga kebersihan diri Jelaskan alat alat untuk menjaga kebersihan diri Jelaskan cara cara melakukan kebersihan diri ( kebutuhan pasien terpenuhi merupakan dasar untuk interaksi selanjutnya)

Evaluasi masalah dan latihan sebelumnya Jelaskan cara makan yang baik Bantu pasien mempraktekkan cara makan yang baik Anjurkan dalam jadwal kegiatan harian (mengevaluasi jadwal kegiatan pasien dan mengetahui cara makan yang baik)

Evaluasi masalah dan latihan sebelumnya Jelaskan cara eliminasi yang baik Bantu pasien mempraktekkan cara eliminasi yang baik dan memasukkan dalam jadwal Anjurkan pasien memasukkan dalam jadwal kegiatan

( mengevaluasi jadwal kegiatan pasien dan mengetahui cara eliminasi yang baik)

Evaluasi masalah dan latihan sebelumnya Jelaskan cara berdandan Bantu pasien cara berdandan Anjurkan pasien memasukkan dalam jadwal kegiatan ( mengevaluasi jadwal kegiatan pasien dan mengetahui cara berpakaian yang benar )

Anda mungkin juga menyukai