Anda di halaman 1dari 1

Sistem Operasi (OS) Pengertian Sistemem operasi Komputer adalah perangkat lunak komputer atau software yang ber

tugas untuk melakukan kontrol dan manajemen perangkat keras dan juga operasi-ope rasi dasar sistem, termasuk menjalankan software aplikasi seperti program-progra m pengolah data yang bisa digunakan untuk mempermudah kegiatan manusia. Pembagian Sistem Operasi - Sistem Operasi Dekstop Contoh: windows, linux, mac, dll - Sistem Operasi Mobile Contoh: Android, Blackberry, windows, dll Fungsi Utama Mengelola sumber daya terkait dengan pengendalian perangkat lunak. Mempersiapkan agar program aplikasi dapat berinteraksi dengan perangkat keras. Melakukan pengelolaan proses. Melakukan pengelolaan data pengendalian terhadap data masukan/keluaran. Bagian- Bagian dari OS Mekanisme Boot Kernel Command Interpreter Pustaka-pustaka (library) Driver Jenis- Jenis OS 1. Real-time operating system (RTOS) 2.Single-user/task 3.Single-user, multi tasking 4.Multi-user Jenis-jenis sistem operasi berdasarkan alat pengoperasiannya: Desktop Dapat dioperasikan pada laptop ataupun PC, contohnya: Windows, Linux, Mac Mobile Dapat dioperasikan pada smartphone atau mobilephone, contohnya: iOS, RIM, Androi d.

Anda mungkin juga menyukai