Anda di halaman 1dari 13

TEKNIK MIKROPROSESSOR ARSITEKTUR MIKROPROSESSOR

Penjumlahan
Tujuan Instruksional Umum
Setelah pelajaran selesai, peserta harus dapat: Memahami prinsip kerja penjumlah dan pengurang

Tujuan Instruksional Khusus


Peserta harus dapat: Menjelaskan prinsip kerja rangkaian penjumlah dan pengurang melalui tabel fungsi blok penjumlah dan pengurang Menjelaskan prinsip kerja rangkaian fungsi keluaran A + B Menjelaskan prinsip kerja rangkaian fungsi keluaran A-B 2 x 45 menit

Waktu Alat Bantu Mengajar / Persiapan


OHP Papan tulis putih Lesson plan No. 50620708 ( Adder ) Lesson plan No. 50620107 ( Gerbang EX-OR) Lesson plan No. 50620104 (Gerbang AND )

Kepustakaan
Klaus Dieter Thies ; DAS 8085 BUCH TEIL : I Grundlage und Architektur ; Munchen ; 1983 ; te wiverlag, hal: I/119-124

Keterangan

Program Studi / Bidang Studi:

Dikeluarkan oleh:

Tanggal:

Elektronika Industri
Nama :

Karyono/E.Rawung

17-Nov-12

Halaman:

1 1 7 0 4 0 5 3

0-1

Struktur Materi Pelajaran

PENJUMLAH

1. Rangkaian Penjumlah dan Pengurang

2. Fungsi keluaran A + B Masukan Masukan A: 0000 0 B : +1 1 1 1

Masukan INC : +

3. Fungsi keluaran A - B Informasi masukan Masukan Masukan A: 1 1 1 1 = 15D 1 = 1D B : 0 0 1 1 = 3D Perhitungan 1 1 1 1 = 15D 1 1 0 0 = -3D 1 = 1D 1 1 1 0 0 = 12D CR

Masukan INC :

Pembagian tahap Mengajar 1. Motivasi


1.1.Guru mengajak peserta untuk mengingat kembali mengenai pelajaran gerbang AND, EX-OR dan Adder 1.2.Guru menjelaskan tujuan pelajaran

Metode Pengajaran

Alat bantu Mengajar

Waktu

TJ Ceramah

2P 2P

5 3

2.

Elaborasi
1.3.Guru menjelaskan prinsip kerja rangkaian penjumlah dan pengurang dan fungsi tabelnya 1.4.Guru menjelaskan prinsip kerja rangkaian fungsi A + B 1.5.Guru menjelaskan prinsip kerja rangkaian fungsi A - B Ceramah TJ Ceramah TJ Ceramah TJ OHP OHP OHP 20 15 15

3.

Konsolidasi
1.6.Guru memberi kesempatan kepada peserta untuk bertanya 1.7.Guru menjelaskan kembali hal-hal yang belum jelas dimengerti oleh peserta TJ Ceramah TJ PT PT OHP 7 10

4.

Evaluasi
1.8.Peserta mengisi lembar latihan MLL LL 15

Halaman:

0-3

TEKNIK MIKROPROSESSOR ARSITEKTUR MIKROPROSESSOR

Penjumlahan
Tujuan Instruksional Umum
Setelah pelajaran selesai, peserta harus dapat: Memahami prinsip kerja penjumlah dan pengurang

Tujuan Instruksional Khusus


Peserta harus dapat: Menjelaskan prinsip kerja rangkaian penjumlah dan pengurang melalui tabel fungsi blok penjumlah dan pengurang Menjelaskan prinsip kerja rangkaian fungsi keluaran A + B Menjelaskan prinsip kerja rangkaian fungsi keluaran A-B 2 x 45 menit

Waktu

Halaman:

1-1

Halaman:

1-2

Blok penjumlah 4 bit mempunyai 2 kelompok masukan ( A dan B ) dan 5 masukan pengontrol ( S0 - S4 ). Kombinasi dari kondisi masukan pengontrol ini dapat menghasilkan sifat kombinasi variabel A dan B yang berbeda. TABEL FUNGSI BLOK PENJUMLAH DAN PENGURANG 24 DEZ 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 S4 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 23 S3 0 0 0 0 0 0 0 0 1 1 1 1 1 1 1 1 0 0 0 0 0 0 0 0 1 1 1 1 1 1 1 1 22 S2 0 0 0 0 1 1 1 1 0 0 0 0 1 1 1 1 0 0 0 0 1 1 1 1 0 0 0 0 1 1 1 1 21 S1 0 0 1 1 0 0 1 1 0 0 1 1 0 0 1 1 0 0 1 1 0 0 1 1 0 0 1 1 0 0 1 1 20 S0 0 1 0 1 0 1 0 1 0 1 0 1 0 1 0 1 0 1 0 1 1 1 0 1 0 1 0 1 0 1 0 1 FUNGSI KELUARAN 0 1 -1 0 -1 0 -2 -1 B B+1 -B-1=B -B B-1 B -B-2 -B-1=B A A+1 A-1 A -A-1=A -A -A-2 -A-1=A A+B A+B+1 A-B-1 A-B B-A-1 B-A -A-B-2 -A-B-1

FUNGSI KELUARAN A + B

Halaman:

1-3

Informasi masukan dan perhitungan A + B Masukan Masukan Masukan Keluaran A B : 0000 0 1111 :+ 1111 :

INC : +

Halaman:

1-4

Untuk memenuhi tugas keluaran dari masukan variabel A + B akan ditentukan oleh kombinasi control pada masukan - masukan control S4 S3 S2 S1 S0 H H L L L Dengan kondisi sinyal Control Dengan kondisi sinyal Control S4 H S2 L S3 H S1 L informasi masukan dari variabel A dan B dapat dilewatkan menuju masukan gerbang EX - OR informasi masukan dari variabel A dan B berada pada masukan blok penjumlah.

Pada blok penjumlah, menghasilkan penjumlah dari informasi - informasi masukan di atas. Dengan kondisi sinyal Control S0 L hasil penjumlahan tidak ditambah 1

Dengan demikian fungsi keluaran dari kombinasi masukan variabel A + B yang diinginkan dapat tercapai.

FUNGSI KELUARAN A - B Informasi masukan Masukan Masukan Masukan : perhitungan A - B 1 1 1 1 = 15D 1 1 0 0 = -3D 1 = 1D 1 1 1 0 0 = 12D Cr

A :1 1 1 1B = 15D B :0 0 1 1B = 3D INC : 1B = 1D

Halaman:

1-5

Untuk memenuhi fungsi keluaran dari masukan variabel A - B akan ditentukan oleh kombinasi control pada masukan - masukan control S4 S3 S2 S1 S0 H H L H H Dengan kondisi sinyal Control S4 H S3 H informasi masukan dari variabel A dan B dapat dilewatkan menuju masukan gerbang EX - OR

Halaman:

1-6

Dengan kondisi sinyal Control

S2 L S1 L S0 L

informasi masukan dari variabel A berada pada masukan blok penjumlah yang sesuai. maka akan dihasilkan komplemen 1 ( B ) dari masukan variabel B akan menghasilkan bentuk komponen ke 2 dari variabel ( B + 1 = -B ) pada blok penjumlah.

Dengan kondisi sinyal Control

Dengan kondisi sinyal Control

Hasil penjumlahan dari masukan variabel A ( A ) dan komplemen ke 2 dari variabel B ( -B ) akan menghasilkan informasi keluaran A - B yang di inginkan.

Halaman:

1-7

Latihan
1. Tentukan sinyal masukan dari control ( S0 - S4 ), jika keluaran yang dihasilkan dari blok penjumlah adalah informasi dari masukan A. 2. Jelaskan fungsi dari masing - masing 5 masukan control ( S0 - S4 ) tersebut ! 3. Tentukan sinyal masukan dari masing - masing control ( S0 - S4 ), jika permasalahannya adalah sebagai berikut : a. Masukan A = F ( HEX ) Masukan B = 9 ( HEX ) Keluaran b. = 18 ( HEX )

Masukan A = C ( HEX ) Masukan B = A ( HEX ) Keluaran = 2 ( HEX )

Halaman:

2-1

Jawaban
1. Tentukan sinyal masukan dari control ( S0 - S4 ), jika keluaran yang dihasilkan dari blok penjumlah adalah informasi dari masukan A. Jawab : Untuk mendapatkan hasil keluaran dari blok penjumlah agar informasi yang di keluarkan adalah dari masukan A, maka sinyal control harus diatur sebagai berikut : S4 H S3 L S2 L S1 L S0 L

2. Jelaskan fungsi dari masing - masing 5 masukan control ( S0 - S4 ) tersebut ! Jawab : Dengan kondisi sinyal Control Dengan kondisi sinyal Control S4 H S2 L S3 H S1 L informasi masukan dari variabel A dan B dapat dilewatkan menuju masukan gerbang EX - OR informasi masukan dari variabel A dan B berada pada masukan blok penjumlah.

Pada blok penjumlah, menghasilkan penjumlah dari informasi - informasi masukan di atas. Dengan kondisi sinyal Control S0 L hasil penjumlahan tidak ditambah 1

3. Tentukan sinyal masukan dari masing - masing control ( S0 - S4 ), jika permasalahannya adalah sebagai berikut : a. Masukan A = F ( HEX ) Masukan B = 9 ( HEX ) Keluaran Jawab : Untuk mendapatkan hasil keluaran = 18 ( HEX )dari masukan A = F ( HEX ) maka sinyal masukan control harus diatur sebagai berikut : S4 H S3 H S2 L S1 L S0 L = 18 ( HEX )

b. Masukan A = C ( HEX ) Masukan B = A ( HEX ) Keluaran = 2 ( HEX ) Untuk mendapatkan hasil keluaran =2 dari masukanseperti diatas, hal ini adalah suatu proses A - B. Maka sinyal masukan control harus diatur sebagai berikut : S4 H S3 H S2 L S1 H S0 H

Halaman:

3-1

Transparan

Halaman:

4-1

Anda mungkin juga menyukai