Anda di halaman 1dari 4

Nama : Irhas Taufiq Tanggal : 07-10-2012

Gate NAND
Kelas : IX KM A Nilai :
(IC 7400)
Job Sheet 3 Paraf :

I. Tujuan
- Siswa dapat menyebutkan fungsi dan kegunaan dari gerbang logika Gate NAND
- Siswa dapat merangkai rangkaian Gate NAND dengan multiple input
- Siswa dapat membuktikan table kebenaran Gate NAND

II. Pendahuluan
Gerbang Logika NAND merupakan modifikasi yang dilakukan pada gerbang AND dengan
menambahkan gerbang NOT didalamnya. Jika salah satu/kedua inputnnya diberi sinyal low maka
outputnya akan bersinyal high. Gate NAND menggunakan IC 7400.
Simbolnya: Persamaan Boolean untuk
Gate NAND : F = 𝐀 ∙ 𝐁
Input Output

III. Peralatan
- IC 7400
- Trainer Digital
- Kabel Jumper

IV. Gambar Kerja


Rangkaian 1 Rangkaian 2

Rangkaian 3

V. Langkah Kerja
1. Siapkan peralatan yang akan digunakan
2. Rangkai seperti gambar diatas pada Trainer Digital
3. Atur switch (Sa, Sb, Sc dan Sd) input menurut table kebenaran
4. Tulis persamaan outputnya
5. Lengkapi table kebenarannya
VI. Hasil Praktikum
# Rangkaian 1 # Rangkaian 2

# Tabel kebenaran rangkaian 1 # Tabel kebenaran rangkaian 2


INPUT OUTPUT INPUT OUTPUT
Sa Sb L1 0 1
0 0 1 1 0
0 1 1
1 0 1
1 1 0
# Rangkaian 3

# Tabel Kebenaran Rangkaian 2


INPUT OUTPUT
Sa Sb Sc L1 L2 L3
0 0 0 1 0 1
0 0 1 1 0 1
0 1 0 1 0 1
0 1 1 1 0 1
1 0 0 1 0 1
1 0 1 1 0 1
1 1 0 0 1 1
1 1 1 0 1 0

# Persamaan Boolean

LI = 𝐒𝐚 ∙ 𝐒𝐛
VII. Analisa
Jika dalam tabel kebenaran Gate AND outputnya 0-0-0-1 maka dalam table kebenaran Gate
NAND outputnya 1-1-1-0, maka Gate NAND merupakan kebalikan/INVERTER dari Gate AND.

VIII. Pertanyaan
1. Sebuah Gate NAND mempunyai 3 input,
yang mana inputnya terdiri dari 1-1-0
maka akan menghasilkan output high

2. Ada Gate NAND 3 input diketahui


2 buah input dihubungkan ke sumber tegangan +5v dan
Bila input yang ketiga=A
Maka akan menghasilkan output high

3. Periksa pekerjaan anda ke instruktur!

IX. Kesimpulan
Dari table percobaan diatas dibandingkan dengan tabel kebenaran Gate AND maka IC 7400
(Gate NAND) merupakan kebalikan dari IC 7408 (Gate AND).

Anda mungkin juga menyukai