Anda di halaman 1dari 1

PENGERTIAN TANGGUNG JAWAB

Kesadaran manusia akan tingkah laku dan tanggung jawab akan perbuatannya mau yang disengaja maupun tidak sengaja.

I L M U B U D A Y A D A S A R 9
Nama : AGUS FAISAL Kelas : 1 id08 Npm : 30412388
MACAM MACAM TANGGUNG JAWAB

Tanggung jawab terhadap diri sendiri Tanggung jawab terhadap tuhan

Menuntut kesadaran setiap orang untuk memenuhi kewajibannya sendiri dalam mengmbangkan kepribadian sebagai manusia pribadi.

Segala tindakan manusia tidak akan lepas dari hukuman tuhan yang dituangkan dalan hukuman tuhan. Dan diajarkan oleh setiap agama.

Tanggung jawab terhadap bangsa dan negara Tanggung jawab terhadap keluarga

Dalam berfikir berbuat dan bertingkah laku, manusia terikat oleh norma norma dan aturan yang dibuat oleh Negara dan manusia tidak bisa berbuat maunya sendiri Tanggung jawab ini menyangkut nama baik keluarga, tapi tanggung jawab ini juga merupakan keselamatan, kesejahteraan,pendidikan dan kehidupan.

MANUSIA DAN TANGGUNG JAWAB

Tanggung jawab terhadap masyarakat

Manusia tidajk dapat hidup tanpa bantuan orang lain, sehingga manusia mempunyai tanggung jawab terhadap anggota masyarakat yang lain.

Pengabdian PENGABDIAN DAN PENGORBANAN Pengorbanan

Perbuatan yang baik berupa fikiran, pendapat ataupun tenaga sebagai wujud kesetiaan, cinta, kasih sayang atau satu ikatan dan semua itu dilakukan secara ikhlas. Pengabdian itu hakekatnya merupan rasa tanggung jawab.

Beerasal dari kata korban atau qurban yang artinya mempersembahkan, sehingga pengorbanan merupakan pemberian untuk menyatakan kebaktian

Anda mungkin juga menyukai