Anda di halaman 1dari 1

1. a.

Contoh Beban Resistif: lampu pijar, alat pemanas (seperti: setrika, o ven listrik, pemanas air, pemanas ruangan dan alat listrik lain yang menggun akan elemen pemanas) b. Contoh Beban Induktif: motor motor listrik (seperti mesin cuci, mesin pompa ai r, kipas angin), coil, solenoid, las listrik, induktor, kumparan, Televisi / Kom puter, Lampu TL (dengan Ballast), dan alat listrik lain yang di dalamnya memanfa atkan komponen Transformator, dll c. Contoh Beban Kapasitif: kondensator, kapasitor (peralatan yang banyak terdiri dari kapasitor). 2. Lampu Hemat Energi (LHE) untuk penerangan rumah dengan tujuan utama lebi h hemat atau membutuhkan daya yang lebih kecil dibandingkan dengan lampu pijar. Namun Lampu Hemat Energi juga merupakan salah satu beban yang menghasilkan harmo nisa, yaitu bentuk gelombang tegangan maupun arus yang semula murni sinus menjad i terdistorsi tidak murni sinus lagi. Secara umum, efek harmonisa yang timbul pa da jala-jala listrik tergantung pada sumber harmonisa dan letak harmonisa. Harmo nisa pada jala-jala listrik dapat menimbulkan pengaruh yang tidak diingikan, sep erti peralatan menjadi panas, life time peralatan jadi berkurang, bahkan peralat an menjadi rusak, interferensi sinyal ( seperti noise pada saluran telepon ). Ha rmonisa urutan positif mempunyai urutan fasa yang sama dengan harmonisa dasarnya dan menyebabkan penambahan panas di konduktor, circuit breaker. Harmonisa uruta n negatif mempunyai urutan fasa yang berlawanan dengan harmonisa dasarnya dan me nyebabkan penambahan panas di berbagai peralatan. Selain itu, urutan negatif jug a menyebabkan masalah di motor induksi karena urutan nagatif berputar berlawanan arah. Perputaran ini tidak dapat membuat motor berputar melawan arah yang dikeh endaki, namun dapat mengurangi laju kecepatan motor dan menyebabkan motor lebih panas dari semestinya. Harmonisa urutan kosong tidak memproduksi suatu perputara n medan di kedua arah, tapi menghasilkan panas lebih tinggi dibandingkan urutan positif dan urutan negatif.

Anda mungkin juga menyukai