Peduli Tegar
NAMA KEGIATAN Acara yang akan kami selenggarakan bernama Peduli Tegar.
Peduli Tegar
MAKSUD DAN TUJUAN Tujuan diadakannya kegiatan ini adalah sebagai berikut : Membantu meringankan biaya pengobatan Tegar Mempererat tali persaudaraan.
Menumbuhkan rasa kepedulian Mahasiswa Universitas Panca Marga dan siswa-
siswi SMP serta SMA di Kabupaten Probolinggo terhadap sosial kemasyarakatan. BENTUK KEGIATAN Bentuk kegiatan Peduli Tegar adalah serangkaian kegiatan yang dilaksanakan oleh Panitia dari Universitas Panca Marga Probolinggo berupa penggalangan dana atau bantuan yang nantinya akan diberikan secara langsung kepada Orang Tua Tegar sebagai bantuan untuk pengobatan. KONSEP, WAKTU, DAN TEMPAT PELAKSANAAN Konsep kegiatan penggalangan dana untuk Tegar yaitu Pantia masuk ke tiap-tiap kelas dan melakukan sosialisasi, juga dengan menyebarkan selebaran dan pamflet. Adapun jadwal kegiatan terlampir di bawah ini :
Waktu
Minggu 2 Desember 2012 (10 Desember-17 Desember) Minggu 3 Desember 2012 (17 Desember-22 Desember) Minggu 4 Desember 2012 (24 Desember-29 Desember) Minggu 1 Januari 2013 (14 Januari-19 Januari)
Uraian
Penggalangan Dana di Universitas Panca Marga Probolinggo Sekolah Lingkup Kec. Dringu
Peduli Tegar
PENUTUP Demikian proposal kegiatan ini kami susun. Semoga dapat memberikan gambaran mengenai palaksanaan kegiatan ini nantinya. Besar harapan kami supaya kegiatan ini dapat berjalan lancar sesuai dengan apa yang telah direncanakan sebelumnya. Untuk itu kami selaku panitia memohon bantuan dari semua pihak baik dalam bentuk moril maupun materiil. Akhir kata kami mengucapkan terimakasih yang sebesar-besarnya kapada semua pihak yang terlibat dalam pelaksanaan kegiatan ini. Probolinggo, 08 Desember 2012 Panitia Penggalangan Dana Peduli Tegar Sekretaris Bendahara
Niken Ayu K.
Emillia Yuniarti
Peduli Tegar
Lampiran 1 SUSUNAN PANITIA Ketua Wakil 1 Wakil 2 Bendahara Sekretaris Humas : Emillia Yuniarti : Honifa : Ayu : Niken Ayu. K : Ary Ellawati : Leni, Hargo
Lampiran 2 RENCANA ANGGARAN Pemasukan : Fakultas Pengeluaran : Banner + Desain 1 x 1.5 x Rp 20.000 Selebaran 75 lembar x Rp 500 Kardus 5 x Rp 2.000 Kertas Kado 5 x Rp 3.000 ATK Air Mineral 2 dus x 14.000 Transportasi Lain-lain Total : Rp. : Rp : Rp : Rp : Rp : Rp : Rp : Rp Rp 30.000,37.500,10.000,15.000,75.000,28.000,75.000,25.000,295.000,: Rp 295.500,-
Lampiran 3
Peduli Tegar
Peduli Tegar