No 1 Cognitive Strategy Analyze Indikator Menunjukkan pemahaman tentang semua konsep fungsi dan prinsip matematis yang terkandung di dalam masalah Soal Anca suka memotongmotong kertas. Mula-mula ia memotong kertas menjadi 10 potong, kemudian selembar dari 10 potong tersebut dipotong lagi menjadi 10 potong. Kegiatan tersebut terus dilakukan sehingga jumlah potongan seluruhnya menjadi 352. Tentukan berapa kali Anca menggunting, jka untuk memotong kertas menjadi 10 potong dilakukan 3 kali pengguntingan! 4 Menunjukkan pemahaman tentang semua konsep dan prinsip matematis yang terkandung di dalam masalah yang harus dipecahkannya. Menggunakan istilah dan notasi matematis yang sesuai Melaksanakan algoritma yang relevan dengan lengkap dan benar Kriteria/Skor 3 Menunjukkan bahwa siswa memahami hampir semua konsep dan prinsip matematis yang terkandung di dalam masalah yang harus dipecahkannya. Menggunakan istilah dan notasi matematis hampir betul. Melaksanakan algoritma yang relevan dengan lengkap, tetapi ada kesalahan kecil dalam hitungan. 2 Menunjukkan bahwa siswa memahami sebagian konsep dan prinsip matematis yang terkandung di dalam masalah yang harus dipecahkannya. Berbuat kesalahan yang agak serius dalam hitungan 1 Tampak bahwa pemahamannnya sangat terbatas tentang konsep dan prinsip matematika yang terkandung di dalam masalah yang harus dipecahkannya. Keliru atau tidak dapat menggunakan istilah atau notasi matematis sebagaimana yang seharusnya. Berbuat kekelruan parah dalam hitungan
Comparison
a. Memberikan tanggapan yang lengkap, serta uraian yang jelas dan tidak meragukan. b. Membuat gambar atau diagram yang cocok dan lengkap.
Terdapat himpunan A dan himpunan B. Himpunan A beranggotakan sejumlah siswa, sedangkan himpunan B beranggotakan sejumlah kursi dalam kelas. Bila terdapat relasi dari himpunan A ke himpunan B, apakah setiap kasus relasi berikut ini termasuk fungsi atau bukan?
Menunjukkan pemahaman yang tinggi tentang permasalahan dan konsep yang dipelajari Menggunakan strategi investigasi yang patut dicontoh Kesimpulan yang disajikan benar dan didukung oleh studinya Laporan tertulis patut dicontoh Diagram/tabel/grafik akurat dan cocok Melebihi persyaratan studi yang efektif
Menunjukkan pemahaman terhadap permasalahan dan konsep yang dipelajari. Menggunakan strategi investigasi yang cocok Kesimpulan yang disajikan benar dan sebagian besar didukung oleh studinya Laporan tertulis efektifDiagram/tabel/grafik akurat dan cocok Memenuhi semua persyaratan dari suatu yang efektif
Menunjukkan pemahaman dari sebagian besar permasalahan konsep yang dipelajari Sebagian strategi investigasi yang digunakan cocok Kesimpulan yang disajikan sebagian besar benar tetapi tidak didukung oleh studinya Laporan tertulis sebagian besar efektif Diagram/tabel/grafik/ sebagian besar akurat tetapi mungkin tidak cocok Memenuhi sebagian besar persyaratan dari studi yang efektif.
Menggunakan informasi yang relevan dari luar rumusan masalah yang harus dipecahkannya.
Satu liter tanah harganya Rp 5.000,-. Tentu saja, dua liter, tiga liter, dan seterusnya merupakan kelipatannya. a. Tuliskan
Menggunakan informasi yang relevan dari luar rumusan masalah yang harus dipecahkannya. Berhasil mengidentifikasi semua unsur
Menggunakan informasi yang relevan dari luar rumusan masalah yang harus dipecahkannya. Berhasil mengidentifikasi sebagian besar unsur penting di dalam masalah, dan menunjukkan bahwa siswa tahu hubungan yang
Berhasil mengidentifikasi beberapa unsur penting di dalam masalah, tetapi tampak bahwa siswa hampir tidak tahu hubungan yang ada antara unsur-unsur
Menunjukkan pemahaman yang rendah atau tidak sama sekali dari pernyataanpernyataan dan konsep-konsep yang dipelajari Sering menggunakan strategi investigasi tidak cocok Kesimpulan yang disajikan sebagian besar keliru Laporan tertulis hampir semua tidak efektif Diagram/tabel/grafik hampir semua tidak akurat dan tidak cocok Tidak memenuhi semua persyaratan dari suatu studi yang efektif Menggunakan informasi yang toidak relevan. Tidak mampu mengidentifikasi unsur-unsur penting di dalam masalah yang harus dipecahkannya.
himpunan yang menyataka n domain dan range dari relasi harga perliter minyak tanah! b. Tulis rumus fungsi yang sesuai! c. Berapa liter yang didapat jika seorang pembeli membayark an uangnya sebasar Rp 75,000,-? 4 Evaluation Mencerminkan penggunaan strategi yang cocok dan sistematik dalam memecahkan masalah Seorang pedagang menetapkan potongan harga kepada konsumen yang membeli kemeja dari tokonya. Berapapun jumlah kemeja yang dibeli
penting di dalam masalah, dan menunjukkan bahwa siswa tahu hubungan yang ada antara unsur-unsur itu. Mencerminkan penggunaan strategi yang cocok dan sistematik dalam memecahkan masalah. Penyelesaian masalah yang digunakan jelas dan lengkap prosesnya.
ada antara unsur-unsur itu. Mencerminkan penggunaan strategi yang cocok dan sistematik dalam memecahkan masalah. Penyelesaian masalah yang digunakan jelas dan hampir lengkap prosesnya.
itu. Mencerminkan penggunaan strategi yang cocok, tetapi pemecahan masalah yang dilakukannya tidak sistematis dan tidak lengkap.
Menggunakan strategi yang tidak cocok. Tidak ada kejelasan tentang strategi yang digunanaknnya. Penyelesaian masalah yang dibuatnya tidak sistematik dan tidak selesai.
Menunjukkan pemahaman yang tinggi tentang permasalahan dan konsep yang dipelajari Menggunakan strategi investigasi yang patut dicontoh Kesimpulan yang disajikan benar dan
Menunjukkan pemahaman terhadap permasalahan dan konsep yang dipelajari. Menggunakan strategi investigasi yang cocok Kesimpulan yang disajikan benar dan sebagian besar didukung oleh studinya Memenuhi semua persyaratan dari suatu yang efektif
Menunjukkan pemahaman dari sebagian besar permasalahan konsep yang dipelajari Sebagian strategi investigasi yang digunakan cocok Kesimpulan yang disajikan sebagian besar benar tetapi
Menunjukkan pemahaman yang rendah atau tidak sama sekali dari pernyataanpernyataan dan konsep-konsep yang dipelajari Sering menggunakan strategi investigasi tidak cocok
konsumen, ia menetapkan potongan itu tetap sebesar Rp 10.000,- . Bila seorang konsumen ingn membeli 2 kemeja, manakah cara membeli yang ia pilih dan menguntungkan: membeli 2 kemeja sekaligus atau membeli 1 kemeja kemudian ia kembali 1 kemeja sisanya.
tidak didukung oleh studinya Memenuhi sebagian besar persyaratan dari studi yang efektif.
Kesimpulan yang disajikan sebagian besar keliru Tidak memenuhi semua persyaratan dari suatu studi yang efektif
Keterangan penilaian: Dari hasil setiap skor dijumlahkan dan ditentukan nilai akhir sesuai dengan persamaan: H = (Jumlah skor/ skor maksimal) x 100 Skor maksimal = 16 Criteria kualitatif hasil penilaian 80 100 = sangat baik 60 80 = baik 40 60 = sedang 20 40 = tidak baik 19 = sangat tidak baik