Anda di halaman 1dari 14

Kepada Yth.

Bapak/Ibu Kepala Sekolah Di Tempat Dengan Hormat, Morning Star Academy akan menyelenggarakan serangkaian turnamen olahraga, akademik, dan seni yang bernama LEGACY 2013. Turnamen ini merupakan gelaran pertama di sekolah kami yang mana akan diselenggarakan pada: Hari/Tanggal : Sabtu, 23 Februari 2013 Sabtu, 2 Maret 2013 Tempat : Morning Star Academy Jl. Denpasar Raya No 2-3 Kuningan, Jakarta Selatan Tujuan turnamen LEGACY 2013 ini adalah: - menyediakan media bersama untuk membangun karakter bertanggung-jawab, sportifitas dan kebersamaan - mempererat hubungan siswa/i yang terlibat; baik internal maupun antar sekolah - membangun ketertarikan dan kemampuan siswa/i dalam lapangan diluar aktifitas kelas Cabang Turnamen LEGACY 2013 meliputi: - Basket SMA (Putra/Putri) - Futsal SMA - English Debate SMA - Fotografi (14 tahun ke atas) Keterangan lebih lanjut mengenai turnamen ini secara keseluruhan akan diuraikan dalam lampiran. Untuk informasi lebih lanjut serta pendaftaran, silahkan menghubungi: - Michael Ivan Rusli : 081905622993 - Jason Wahono : 081808002525 - Xena Danella : 08118883838 - Caroline Warouw : 02192940365 Kami mengharapkan sekolah Bapak/Ibu bisa berpartisipasi dalam turnamen LEGACY 2013. Semoga kegiatan ini bisa bermanfaat bagi kita semua. Atas perhatian dan kerjasamanya kami ucapkan terima kasih. Hormat Kami,

Michael Ivan Rusli


Ketua Legacy

Jason Wahono
Wakil Ketua Legacy

Noli Catubuan
Guru Pembimbing

Persyaratan Pendafaran 1. Pendaftaran harus dilengkapi dengan data peserta/murid. a. surat keterangan dari sekolah b. fotokopi kartu pelajar c. 2 lembar pas foto ukuran (3x4) d. formulir pendaftaran dengan data lengkap 2. Biaya pendaftaran a. Basket SMA Putra Putri b. Futsal SMA c. English Debate d. Fotografi * biaya registrasi tidak dapat dikembalikan 3. Biaya deposit (hanya untuk futsal & basket) * akan dikembalikan saat closing ceremony 4. Pendaftaran akan ditutup pada tanggal 12 Februari 2013 dengan data-data yang sudah dilengkapi. 5. Pembayaran dapat dilakukan melalui: a. transfer ke rekening BCA 2170309190 a/n Michelle Sinjobantaeng Patricia Intan Adriani, dengan menunjukkan bukti transfer pada saat membawa data atau dapat di fax ke nomor 021 57905931(30) b. pembayaran langsung dengan datang ke: Morning Star Academy Jl. Denpasar Raya No 2-3 Kuningan, Jakarta Selatan Lantai 2, Ruang Administrasi Jam 09:00-14:00 : Rp. 100.000,: Rp. 250.000,: Rp. 250.000,: Rp. 300.000,: Rp. 50.000,-

Peraturan Umum 1. Peserta adalah siswa yang masih aktif dan terdaftar di sekolah yang bersangkutan. Dilarang menurunkan pemain yang bukan merupakan peserta sah tim sekolah atau pemain cabutan. 2. Setiap sekolah wajib mengikuti technical meeting (18-19 Februari) dengan perwakilan minimal 2 orang/cabang perlombaan untuk mengambil nomor undian dan membahas peraturan perlombaan. 3. Bagi perwakilan sekolah yang tidak hadir pada technical meeting dianggap telah menyetujui semua peraturan dan regulasi yang telah dibuat oleh panitia. 4. Pembagian ID peserta akan dilakukan pada technical meeting. 5. Peserta wajib mengenakan ID selama berada di area lomba. 6. Peserta tanpa ID tidak diperkenankan untuk berlomba. 7. Peserta dan supporter dilarang keras untuk membawa benda tajam, rokok, NAPZA, dan hal hal yang mengandung unsur SARA. Apabila benda-benda tersebut ditemukan, panitia mempunyai hak untuk menyita. 8. Peserta dan supporter dilarang bertindak anarkis yang dapat mengganggu jalannya perlombaan. 9. Panitia akan mendiskualifikasi tim jika peserta atau supporternya terbukti membuat keonaran yang tidak bisa ditoleransi. 10. Peserta dan supporter dilarang keras mencoret-coret, mengotori, atau merusak sarana prasarana yang ada di lingkungan Morning Star Academy. 11. Apabila terjadi kehilangan atau kerusakan barang pribadi, pihak panitia tidak bertanggung-jawab. Panitia hanya akan menyediakan tempat lost&found. 12. Keputusan juri dan panitia bersifat mutlak dan tidak dapat diganggu-gugat. 13. Panitia hanya memberikan waktu maksimal 6 menit setelah waktu yang ditentukan untuk berlomba. Apabila tim tidak hadir maka dinyatakan walk out (WO). 14. Setiap peserta akan dikenakan sanksi oleh pihak panitia yang sesuai dengan setiap peraturan yang dilanggar. 15. Setiap peserta yang telah terdaftar dianggap telah mengetahui dan menyetujui setiap peraturan yang tercantum.

Basketball (Male and Female)


(Basket Putra dan Putri)_ Prizes: 1st place 2nd place 3rd place : Rp1.500.000+trophy : Rp1.000.000+trophy : Rp750.000 +trophy

Registration fee: Rp250.000 + Rp.100.000 (bail fee) Contact person: Tamara Dewi (087881088088) 1. Each school is able to send a maximum of 2 teams consisting of boys and girls teams. The second team will be inserted into the waiting list if the team that signed up are lacking. Setiap sekolah maksimal mendaftarkan 2 tim yang terdiri dari tim putra dan putrid. Tim keduaakan dimasukan ke daftar waiting ist bila ternyata tim yang mendaftar masih kurang. 2. Each team consists of 12 players + 1 coach + 1 official. Setiap tim terdiri dari 12 orang pemain + 1 pelatih + 1 official 3. Each participant must be under 18 years old (born in 1994 or above) Setiap peserta maksimal berumur 17 tahun (lahir pada tahun 1994 dan sesudahnya). 4. Each team shall be accompanied by a guardian or coach, and phone number of the teacher or the coach itself should be included along with his name on the registration form. If the team is not accompanied by a teacher the team will not be allowed to compete. Setiap tim wajib didampingi oleh guru pembimbing atau pelatih, dan nomor handphone dari guru atau pelatih tersebut wajib disertakan beserta dengan namanya di formulir pendaftaran. Apabila tim tersebut tidak didampingi oleh guru pendamping, tim tersebut tidak diperbolehkan bertanding. 5. Each team must pay the registration fee Rp250.000. If the team resigned, the registration fee cant be refunded. Setiap tim wajib membayarkan uang pendaftaran sebesar Rp250.000 dan bila tim mengundurkan diri, uang tidak dapat dikembalikan. 6. Each team must submit the bail fee Rp100.000 . along with the registration.

Setiap tim wajib menyerahkan uang jaminan sejumlah Rp100.000 bersamaan pada saat pendaftaran. 7. Each team must send representatives on the technical meeting that will be held on February .. 2013. Setiap tim harus mengirimkan wakilnya pada saat technical meeting yang akan diadakan pada tanggal .. Februari 2013 8. Teams that do not attend the technical meeting will be considered as a resignation and the money is not refunded. Tim yang tidak mengikuti technical meeting dianggap mengundurkan diri dan uang tidak dapat dikembalikan 9. The rules that are applicable in basketball are based on PERBASI. Peraturan yang berlaku dalam pertandingn bola basket adalah peraturan terbaru dari PERBASI. 10. Further regulations will be discussed at the technical meeting. Peraturan lebih lanjut akan dibahas pada saat technical meeting 11. If it is found that there are players who are not registered or not a student of the school, the school will be disqualified. Kalau ditemukan ada pemain yang tidak terdaftar atau bukan murid dari sekolah yang bersangkutan, maka akan didiskualifikasi. 12. Each participant must submit two 3x4 cam size photographs and photocopy of valid student card accompanied by a written statement from the school stating that each participant is allowed to participate in the LEGACY. The school as a sign of approval shall stamp each sheet of the registration form. Setiap peserta wajib menyerahkan 2 lembar pas foto ukuran 3x4 cm dan fotokopi kartu pelajar yang masih berlaku disertai surat keterangan dari sekolah yang menyatakan bahwa setiap peserta diijinkan untuk ikut serta dala, LEGACY . setiap lembar formulir pendaftaran wajib dicap oleh pihak sekolah sebagai tanda persetujuan. 13. If the rule number 12 is not accomplished yet, the team is not officially registered yet. Bila peraturan nomor 12 belum terpenuhi, maka tim tersebut belum resmi terdaftar.

14. Players are required to wear uniforms that have a back number. If the player does not have a back number, then the player is not allowed to compete. Pemain diwajibkan unyuk memakai seragam yang menggunakan nomor punggung. Apabila permain tersebut tidak mempunyai nomor punggung, maka permain tersebut tidak diperbolehkan untuk bertanding. 15. Registration will be closed if it has reached 8 teams (male) and 8 teams (female). Pendaftaran akan ditutup jika telah mencapai 8 tim (putra) dan 8 tim (putri).

Futsal
Prizes:
1st place 2nd place 3rd place : Rp 1,500,000 + trophy : Rp 1,000,000 + trophy : Rp 750,000 + trophy

Registration fee: Rp 350,000/team Contact person: Ariel (085779228788)

Rules:

1. Each school must only send a maximum of 1 team Setiap sekolah hanya dapat mengirim maksimum 1 tim. 2. All rules refer to PSSI Seluruh peraturan berdasarkan peraturan PSSI(Persatuan Sepak bola Seluruh Indonesia) 3. Each participant must be born on 1994 or later Setiap perserta lahir pada tahun 1994(Maximum). 4. Registration fee cannot be refunded for resigning teams Biaya registrasi tidak dapat dikembalikan untuk tim yang mengundurkan diri. 5. Each team must submit bail fee of Rp 50,000 when registering Setiap tim wajib menyerahkan uang jaminan sebesar Rp.50.000 pada saat pendaftaran. 6. Sweeptakes will be done during the technical meeting Undian dilakukan pada saat technical meeting. 7. Each team must send at least two representatives on the technical meeting Setiap tim wajib mengirim MINIMAL 2 perwakilan untuk menghadiri techinal meeting. 8. Teams not attending the technical meeting will be assumed to agree with all the rules set. Tim-tim yang tidak menghadiri technical meeting akan dianggap sudah menyetujui pertauran-pertaruan yang berlaku.

9. Further information and rules will be discussed in the technical meeting. Informasi-informasi dan peraturan-peraturan selanjutnya akan di disksuikan di technical meeting. 10. Each team must submit two 3x4 size photographs and a photocopy of valid student card, accompanied by a written statement from the school stating that the student is illegible to participate in the cup. Setiap tim wajib menyerahkan dua lembar foto 3x4 dan lembaran fotokopi kartu pelajar yang berlaku, dengan laporan bahwa peserta diizinkan oleh pihak sekolah untuk mengikuti cup ini. 11. If rule number 11 is not fulfilled, teams will not be officially registered. Jika peraturan nomor 11 tidak terpenuhi, tim belum resmi terdaftar.

Photography
(Fotografi) Theme / Tema: Human interest, moving object Rules / Ketentuan: 1. Participants must be born within the year of 1993-1998 to enter the competition Peserta yang dapat mengikuti perlombaan harus lahir dari tahun 1993-1998 2. The registration form must be accompanied with two 3x4cm size of photographs and photocopy of a valid student card Formulir pendaftaran harus disertai dengan dua (2) pas foto ukuran 3x4 dan fotocopy kartu pelajar. 3. Photos must be taken with a digital camera (SLR) Pengambilan foto harus menggunakan kamera digital (SLR) 4. Photos must be taken during the MSA Cup competitions Pengambilan foto oleh peserta harus dilakukan ketika perlombaan MSA Cup berlangsung 5. Photos must fit the theme of the competition Foto yang diperlombakan harus sesuai dengan tema yang sudah ditentukan. 6. Photos are NOT to be heavily edited (allowed: contrast, exposure & b/w) Pengeditan foto hanya diperbolehkan sebatas pengaturan kontras, hitam putih atau cahaya. 7. Photos must be submitted without frames or being attached to a cardboard Foto diserahkan tanpa adanya bingkai atau ditempelkan ke benda lainnya 8. Each participant is to submit not more than 3 photos

Setiap peserta hanya diperbolehkan untuk menyerahkan tidak lebih dari 3 foto 9. Participants are obliged to submit photos in a CD format (Jpeg) and in a printed form (8R) Peserta harus menyerahkan karya foto dalam bentuk CD (Jpeg) dan juga dalam bentuk cetak dengan ukuran 8R 10. Information about the photographer is to be written on the back of each printed photograph (Full name, school address, phone number, title of the photo, camera used) Informasi peserta harus dituliskan dibelakang setiap foto (Nama, sekolah asal, nomor telepon, judul foto dan kamera yang dipakai) 11. Every school MUST send a representative to come to the technical meeting; Otherwise will be disqualified Setiap sekolah harus mengirim seorang perwakilan untuk datang ke technical meeting jika tidak, akan di diskualifikasi dari perlombaan. 12. Photos & CD must be sent in an envelope with the remarks: 2012 MSA Cup Photography Competition to: Morning Star Academy Jl. Denpasar Raya Blok F3 No. 2-3, Kuningan, Jakarta 12950

Karya foto dan CD dikirim dalam satu amplop dengan tulisan : 2012 MSA Cup Photography Competition ke: Morning Star Academy Jl. Denpasar Raya Blok F3 No. 2-3, Kuningan, Jakarta 12950

Prizes / Hadiah: 1ST place: Rp.600.000 + Trophy & Certificate Juara 1: Rp. 600.000 + Piala & Sertifikat 2ndplace: Rp.400.000 + Trophy & Certificate

Juara 2: Rp. 400.000 + Piala & Sertifikat 3rdplace: Rp.200.000 + Trophy & Certificate

Juara 3: Rp. 200.000 + Piala & Sertifikat Registration Fee / Biaya Pendaftaran: Rp. 50.000,-/peserta Contact Person: Abigail Tobing (081398091123)

English Debate
Prizes First Place - 1.000.000 + Trophy + Certificate Second Place - 750.000 + Trophy + Certificate Third Place - 500.000 + Trophy + Certificate Registration Fee - 250.000 per team Contact : Indira Mulia (0818123577), Abigail Tehusijarana (08111006183) Abigail Soemarko (081286130200) Rules 1. Each school has the option to send a maximum of two teams consisting of four OR five members. Registration will be closed after the admission of twelve teams. Masing-masing sekolah dapat mengirim maksimal dua kelompok terdiri dari empat atau lima anggota. Pendaftaran akan ditutup setelah mencapai 12 kelompok. 2. Each team is made up of three speakers and two researchers. Setiap kelompok terdiri dari 3 pembicara dan 1 peneliti. 3. Members of the team are required to be students of Grade 9 to 12. Anggota kelompok harus siswa kelas 9 sampai 12. 4. After the registration, each team will be emailed files regarding the debate topics and basic rules. Setelah pendaftaran, setiap kelompok akan menerima email file mengenai topik debate dan peraturan umum. 5. English will be the main language of the debate Bahasa yang dipakai selama perlombaan adalah bahasa Inggris. 6. Participants are required to submit two 3x4cm sized photographs and a

photocopy of their valid student card along with a consent letter from the respective school that each participant are granted permission to participate in MSA Cup. A school stamp is needed on the letter as each school's sign of valid approval. Setiap anggota wajib menyerahkan 2 lembar pas foto ukuran 3x4 dan fotokopi kartu pelajar yang masih berlaku, disertai dengan surat keterangan dari sekolah yang menyatakan bahwa setiap peserta diijinkan untuk ikut serta dalam MSA Cup. Setiap lembar formulir pendaftaran wajib dicap oleh pihak sekolah sebagai tanda persetujuan. 7. More information on the debate will be given during the technical meeting. Peraturan lebih lanjut akan dibahas di technical meeting. 8. Each team must send two representatives to the technical meeting. Failure to attend the technical meeting will be seen as resignation. Setiap kelompok wajib mengirim dua perwakilan ke technical meeting. Jika tidak ada perwakilan yang hadir, maka kelompok tersebut akan dianggap telah mengundurkan diri dari MSA Cup. 9. Registration will only be valid after fee is paid and proof of payment is sent along with registration papers in Rule 6. Pendaftaran hanya berlaku setelah pembayaran telah dilakukan dan bukti pembayaran telah dikirim berserta formulir registrasi di peraturan 6.

Anda mungkin juga menyukai