Anda di halaman 1dari 2

Pengertian Anemia

Penyebab anemia
Anemia adalah suatu keadaan ketika terjadi penurunan jumlah eritrosit atau kadar hemoglobin (Hb) dalam darah
1. Kekurangan zat besi dalam darah 2. Kekurangan asam folat 3. Kekurangan vitamin b12 dan vitamin A 4. Kekurangan iodium
1.

Apa tujuan khusus diet anemi ibu hamil


Untuk mempertahankan Hb normal ( 11 g% pada trimester 1 dan 3, 10,5 g% pada trimester 2) 2. Untuk mencegah perdarahan pada saat persalinan

Apa itu diet anemi ibu hamil?


Makanan yang seimbang dengan kandungan protein dan mikro nutrisi berkualitas serta energi yang cukup
1. 2. 3. 4.

Gejala Anemia
Rasa Lelah Mudah pusing Tidak bergairah Lemas

Makanan apa saja yang harus dikonsumsi?


- Makanan yang mengandung vitamin terutama sayuran hijau seperti:

- Minum Rutin darah (Fe)

obat

penambah

Diet
Anemi Ibu Hamil

Kangkung

Daun Singkong

Daun Katuk

Bayam

Anda mungkin juga menyukai