Anda di halaman 1dari 28

RPP SMK: Kapasitor

RPP SMK: KAPASITOR Satuan Pendidikan Program Keahlian Mata Pelajaran Kelas/Semester Jumlah Pertemuan : SMK Negeri 7 Surabaya : Teknik Audio Video : Dasar Kompetensi Kejuruan Teknik Audio Video : XI/1 : 1 Pertemuan

I. Standar Kompetensi II. Kompetensi Dasar

: Memahami dasar-dasar elektronika : Mengidentifikasi komponen elektronika pasif, aktif dan elektronika optik

III. Indikator a. Kognitif 1. Produk: a) Menganalisa konsep kapasitas kapasitor pelat sejajar b) Menghitung besar nilai kapasitansi kapasitor pelat sejajar 2. Keterampilan Proses: a) Merumuskan hipotesis b) Mengidentifikasi variabel manipulasi c) Mengidentifikasi variabel respon d) Mengidentifikasi variabel kontrol e) Merumuskan definisi operasional variable f) Merumuskan definisi operasional respon g) Melaksanakan eksperimen h) Membuat tabel pengamatan dan mencatat hasil-hasil eksperimen i) Menganalisis data j) Menarik kesimpulan b. Psikomotor 1. Mengukur besar kapasitas kapasitor pelat sejajar dengan software PhET. c. Afektif 1. Mengembangkan perilaku berkarakter, meliputi: a) Jujur. b) Teliti c) Bertanggungjawab. 2. Mengembangkan keterampilan sosial, meliputi: a) Berkomunikasi.
1

RPP SMK: Kapasitor

b) Menyumbang ide atau pendapat. c) Menjadi pendengar yang baik. IV. Tujuan Pembelajaran: a. Kognitif a) Produk a) Secara mandiri siswa dapat menganalisa konsep kapasitas kapasitor pelat sejajar dengan mengerjakan soal-soal terkait di LP 1: Produk sesuai kunci jawaban. b) Secara mandiri siswa dapat menghitung besar kapasitas kapasitor pelat sejajar dengan mengerjakan soal-soal terkait di LP 1: Produk sesuai kunci jawaban. b) Keterampilan Proses a) Diperbolehkan membuka LKS SMK, siswa dapat merumuskan hipotesis sesuai dengan rubriks yang ditentukan di LP 2. b) Diperbolehkan membuka LKS SMK, siswa dapat mengidentifikasi variabelvariabel sesuai dengan rubriks yang ditentukan di LP 2. c) Diperbolehkan membuka LKS SMK, siswa dapat merumuskan definisi operasional variabel sesuai dengan rubriks yang ditentukan di LP 2. d) Diperbolehkan membuka LKS SMK, siswa dapat merumuskan definisi operasional respon sesuai dengan rubriks yang ditentukan di LP 2. e) Diberikan alat, bahan, dan LKS SMK serta software PhET, siswa dapat melaksanakan eksperimen untuk menyelidiki pengaruh perubahan luas penampang pelat terhadap besar kapasitas kapasitor pada pelat sejajar dengan software PhET sesuai rubriks yang ditentukan di LP 2. f) Diberikan kesempatan melakukan eksperimen, siswa dapat membuat tabel pengamatan dan mencatat hasil-hasil eksperimen sesuai dengan rubriks yang ditentukan di LP 2. g) Diperbolehkan membuka LKS SMK, siswa dapat melakukan analisis data sesuai dengan rubriks yang ditentukan di LP 2. h) Diperbolehkan membuka LKS SMK, siswa dapat menarik kesimpulan sesuai dengan rubriks yang ditentukan di LP 2. b. Psikomotor 1. Disediakan komputer dan program PhET, siswa dapat mengukur besar kapasitas kapasitor pelat sejajar dengan software PhET sesuai dengan rubriks yang ditentukan di LP3. c. Afektif 1. Perilaku Berkarakter

RPP SMK: Kapasitor

Terlibat dalam proses belajar yang menerapkan MPK, diamati dengan LP 4 paling tidak siswa dinilai Menunjukkan kemajuan dalam jujur, teliti, bertanggungjawab. 2. Keterampilan Sosial Terlibat dalam proses belajar yang menerapkan MPL, diamati dengan LP 5 paling tidak siswa dinilai Menunjukkan kemajuan dalam berkomunikasi, menyumbang ide atau berpendapat, menjadi pendengar yang baik. V. Materi Pembelajaran: 1. Kapasitor VI. Alokasi Waktu 2 x 45 menit VII. Model Pembelajaran: Model Pembelajaran Metode Pembelajaran

: Model Pembelajaran Langsung (MPL) dan Strategi belajar menggarisbawahi. : Diskusi dan pemberian tugas

VIII. Kegiatan Pembelajaran A. Pendahuluan ( 15 menit) Kegiatan Menyampaikan tujuan dan mempersiapkan siswa (Fase 1 MPK) 1. Memotivasi siswa dengan menunjukkan dan mendemonstrasikan program PhET sambil bertanya apakah kalian dapat mengukur berapa kapasitas kapasitor komponen ini? 2. Mengkomunikasikan garis besar indikator produk, proses, psikomotor, dan perilaku berkarakter yang akan dipelajari. Penilaian oleh pengamat 1 2 3 4

B. Inti ( 155 menit) Kegiatan Penggalan 1 Menyajikan informasi atau mendemonstrasikan keterampilan(Fase 2) 1. Menugaskan siswa membuka buku panduan belajar Introduction to Electronics Fifth Edition halaman 107. 2. Setelah seluruh siswa membuka buku , guru menyajikan informasi dengan cara menunjuk salah seorang siswa untuk membaca paragraf pertama buku panduan bab kapasitor pelat sejajar dan meminta siswa yang lain untuk menjadi pendengar yang baik. Setelah selesai
3

Penilaian oleh pengamat 1 2 3 4

RPP SMK: Kapasitor

membaca guru mendemonstrasikan cara menggarisbawahi ide-ide penting dari paragraf tersebut. Membimbing pelatihan (Fase 3) 3. Membimbing pelatihan dengan meminta siswa untuk menggarisbawahi ide-ide penting paragraf kedua pada Handout amplifier, siswa diminta untuk bekerjakeras menemukan ide-ide penting paragraf tersebut. Mengecek pemahaman dan memberi umpan balik (Fase 4) 4. Mengecek pemahaman dengan cara meminta salah seorang siswa untuk membacakan ide-ide penting paragraf yang telah digarisbawahi, selanjutnya guru memberikan umpan balik dengan memberikan pujian apabila siswa mampu menemukan ide-ide penting dan memberikan revisi apabila jawaban siswa masih belum tepat. Untuk memotivasi siswa menjadi pendengar yang baik, guru menunjuk satu dua orang siswa lain untuk mengulangi kalimat yang dibacakan oleh temannya. Selanjutnya guru memberikan siswa kesempatan bertanya serta menyumbang ide. Memberi kesempatan untuk pelatihan lanjutan dan penerapan (Fase 5) 5. Memberikan kesempatan untuk pelatihan lanjutan dengan meminta siswa untuk membaca seluruh paragraf pada buku panduan dan bekerjakeras menggarisbawahi ide-ide pokok. Penggalan 2 Menyajikan informasi atau mendemonstrasikan keterampilan(Fase 2) 6. Mengorganisasikan siswa dalam kelompok-kelompok kooperatif dengan meminta salah seorang siswa untuk maju ke depan dan membacakan nama-nama anggota setiap kelompok. Selanjutnya meminta salah satu perwakilan kelompok untuk maju dan bertanggungjawab membagikan LKS SMK: Kapasitas Kapasitor Pelat Sejajar. 7. Mendemonstrasikan cara merumuskan hipotesis, mengidentifikasi variabel-variabel, merumuskan definisi operasional variabel, dengan mengacu pada Eksperimen 1 Kunci LKS SMK. Setiap siswa ditekankan untuk aktif bertanya dan menyumbang ide dalam tugas ini. Membimbing pelatihan (Fase 3) 8. Membimbing pelatihan merumuskan hipotesis, mengidentifikasi variabel-variabel, merumuskan definisi operasional variabel, dengan meminta salah satu siswa memberikan contoh rumusan
4

RPP SMK: Kapasitor

hipotesis yang lain kemudian meminta siswa yang lain untuk mengidentifikasi variabel dari serta merumuskan definisi operasional variabel dari hipotesis yang dirumuskan oleh temannya tersebut. Siswa ditekankan aktif untuk menyumbang ide dan pendapat serta menjadi pendengar yang baik. Mengecek pemahaman dan memberi umpan balik (Fase 4) 9. Mengecek pemahaman dan memberi umpan balik dengan cara meminta satu-dua siswa mengkomunikasikan pekerjaannya dan ditanggapi siswa yang lain. Siswa ditekankan untuk aktif menyumbang ide dan pendapat serta menjadi pendengar yang baik. Penggalan 3 Menyajikan informasi atau mendemonstrasikan keterampilan(Fase 2) 10. Mendemonstrasikan langkah-langkah melaksanakan eksperimen untuk menyelidiki pengaruh perubahan luas penampang pelat terhadap besar kapasitas kapasitor pada pelat sejajar, dengan mengukur besar kapasitas kapasitor pelat sejajar dengan software PhET prosedur yang tertulis di LKS SMK, setiap anggota kelompok diminta untuk menjadi pendengar yang baik dan bertanya apabila ada langkah-langkah yang belum jelas. Membimbing pelatihan (Fase 3) 11. Membimbing kelompok bekerjasama menyelidiki pengaruh perubahan luas penampang pelat terhadap besar kapasitas kapasitor pada pelat sejajar, dengan mengukur besar kapasitas kapasitor pelat sejajar dengan software PhET prosedur yang tertulis di LKS SMK, setiap anggota kelompok diminta untuk teliti, jujur dan bertanggung jawab Mengecek pemahaman dan memberi umpan balik (Fase 4) 12. Mengecek pemahaman dan memberi umpan balik dengan cara mendatangi setiap kelompok yang sedang bekerja melaksanakan eksperimen dan mengajukan pertanyaan pada setiap kelompok langkah-langkah melaksanakan eksperimen, guru memberikan umpan balik untuk setiap langkah yang dilakukan dengan tepat dan memberikan masukan apabila langkah yang dilakukan belum tepat. Menyajikan informasi atau mendemonstrasikan keterampilan(Fase 2) 13. Mendemonstrasikan langkah-langkah membuat tabel pengamatan dan mencatat hasil-hasil eksperimen dengan
5

RPP SMK: Kapasitor

mengacu pada Kunci LKS SMK. Siswa ditekankan untuk menjadi pendengar yang baik serta jujur dalam melakukan pengamatan dan mencatat hasil pengamatan itu di dalam tabel. Membimbing pelatihan (Fase 3) 14. Membimbing siswa bekerjasama membuat tabel pengamatan dan mencatat hasil-hasil eksperimen dengan mengacu pada Kunci LKS SMK. Siswa ditekankan untuk jujur dan bertanggungjawab dalam melakukan pengamatan dan mencatat hasil pengamatan itu di dalam tabel. Mengecek pemahaman dan memberi umpan balik (Fase 4) 15. Mengecek pemahaman dan memberi umpan balik dengan cara mendatangi setiap kelompok dan memeriksa hasil eksperimen, guru memberikan umpan balik untuk setiap hasil eksperimen yang telah dituliskan dengan tepat di dalam tabel pengamatan dan memberikan teguran apabila siswa tidak jujur dalam mencatat hasil eksperimen. Penggalan 4 Menyajikan informasi atau mendemonstrasikan keterampilan(Fase 2) 16. Mendemonstrasikan langkah-langkah melakukan analisis data dan menarik kesimpulan, setiap siswa diminta untuk menjadi pendengar yang baik dan bertanya apabila belum memahami penjelasan dari guru. Membimbing pelatihan (Fase 3) 17. Membimbing kelompok bekerjasama melakukan analisis data dan menarik kesimpulan. Siswa diminta untuk teliti dan aktif menyumbang ide. Mengecek pemahaman dan memberi umpan balik (Fase 4) 18. Mengecek pemahaman dengan cara meminta satu-dua kelompok mengkomunikasikan pekerjaannya dengan penuh kejujuran dan tanggungjawab. Selanjutnya meminta kelompok lain untuk menyumbang ide dan pendapat serta menjadi pendengar yang baik. Guru memberikan umpan balik dengan cara memberikan pujian untuk setiap langkah yang sudah dilakukan dengan tepat dan member masukan apabila masih ada langkah-langkah yang belum tepat. Memberi kesempatan untuk pelatihan lanjutan dan penerapan (Fase 5)
6

RPP SMK: Kapasitor

19. Memberikan tugas untuk pelatihan lanjutan dengan meminta siswa bertanggungjawab untuk menyelesaikan LKS SMK LP2 Proses: Kapasitas Kapasitor Pelat Sejajar.

C. Penutup ( 10 menit) Kegiatan 1. Dengan melibatkan siswa menutup pelajaran dan memberi PR mengerjakan LKS SMK LP 2 Proses, yaitu mencari tahu bagaimana hubungan antara jarak pisah kedua pelat dengan besar kapasitas kapasitor pelat sejajar menggunakan software PhET. IX. Penilaian Hasil Belajar 1. LP 1: Produk dilengkapi dengan Kunci LP 1. 2. LP 2: Proses. 3. LP 3: Psikomotor. 4. LP 4: Format Pengamatan Keterampilan Karakter. 5. LP 5: Format Pengamatan Keterampilan Sosial. 6. Tabel Spesifikasi Lembar Penilaian. X. Sumber Belajar 1. LKS SMK: Kapasitas Kapasitor Pelat Sejajar. 2. Kunci LKS SMK: Kapasitas Kapasitor Pelat Sejajar. 3. LKS SMK LP 2 Proses: Kapasitas Kapasitor Pelat Sejajar. 4. Kunci LKS SMK LP 2 Proses: Kapasitas Kapasitor Pelat Sejajar. 5. Silabus. 6. Software PhET. 7. Komputer. Penilaian oleh pengamat 1 2 3 4

RPP SMK: Kapasitor

Daftar Pustaka _______________. tt. Performance Assessment in The Science Classroom. New York: Glencoe McGraw-Hill. _______________. 2000. Inqury Skills Activity Book. Upper Saddle River, New Jersey: Prentice Hall. Bell. Randy L. 2008. Teaching the Nature of Science through Process Skills Activities for Grades 3 8. Printed in the United States of America: Pearson Education. FreeDownloadPhET Software Interactive Simulations dari University of Colorado at Boulder Simulation: Circuit Construction Kit (DC Only). Didownload pada 14 Februari 2011 dari http://phet.colorado.edu. Kamajaya.2005.Fisika Buku Pelajaran untuk SMA Kelas III Semester 1 Berdasarkan Kurikulum 2004.Bandung:Grafindo Media Pratama. Wangsness, Roald K.1979.Electromagnetic Fields.Canada:John Willey and Sons,Inc. Kurikulum SMK Negeri 7 Surabaya. 2010. Silabus Dasar Kompetensi Kejuruan Kompetensi Keahlian: Teknik Instalasi Tenaga Listrik.

RPP SMK: Kapasitor

LKS SMK: Kapasitas Kapasitor Pelat Sejajar Tujuan: Menyelidiki pengaruh perubahan luas penampang pelat terhadap besar kapasitas kapasitor pada pelat sejajar dengan software PhET. ICT/Berbasis Internet : Free Download PhET Software Interactive Simulations dari University of Colorado at Boulder Simulation: Circuit Construction Kit (DC Only). Didownload pada 14 Februari 2011 dari http://phet.colorado.edu. Disamping software disediakan juga: Alat dan Bahan : Konduktor pelat 2 buah Isolator dielektrik 1 buah Batang timbal Perencanaan Eksperimen: Kamu diminta untuk merencanakan dan melaksanakan eksperimen untuk menyelidiki hubungan antara perubahan luas penampang pelat terhadap besar kapasitas kapasitor pada pelat sejajar seperti ditunjukkan pada Gambar 1 dengan menggunakan software PhET. Rumusan Masalah : Apakah pengaruh perubahan luas penampang pelat terhadap besar kapasitas kapasitor pada pelat sejajar? : ________________________________________________________ _______________________________________________________ Variabel : (a) Yang dipertahankan konstan (VK): _________________________ (b) Yang dimanipulasi (VM): _________________________________ (c) Yang merespon (VR): ____________________________________

Hipotesis

Definisi Operasional Variabel Manipulasi: _____________________________________________________________________ _____________________________________________________________________ _____________________________________________________________________ Definisi Operasional Variabel Respon: _____________________________________________________________________ _____________________________________________________________________ _____________________________________________________________________
9

RPP SMK: Kapasitor

Gambar 1. Prosedur : 1. Aktifkan program PhET. 2. Pilih menu new sims pada Capacitor Lab, kemudian klik Run Now 3. Pada menu Introduction akan muncul simulasi seperti pada Gambar 1. Pada pilihan menu meters, beri tanda pada Capacitance untuk menampilkan alat pengukur kapasitansi. 4. Ubahlah luas penampang pelat dengan cara klik pada tanda panah dengan keterangan Pelate Area. Dengan tetap menekan tombol panah tersebut, tarik tanda panah ke arah kiri sampai angka menunjukkan 100,0 mm2. Untuk keterangan Separation digunakan konstan yakni 10,0 mm. Kemudian amatilah hasil pengukuran kapasitansi pada Capacitance dan catatlah hasil penunjukan angka pada Tabel 1. 5. Ulangi untuk mengubah luas penampang seperti pada langkah 4 dengan besar luas penampang 200,0 mm2, 300,0 mm2, 400,0 mm2. Catat semua hasil penunjukan pada Capatitance pada Tabel 1. Pengamatan: Tabel 1. Hubungan antara luas penampang pelat dengan besar kapasitansi Luas Penampang 100,0 mm2 188,5 mm2 297,8 mm2 400,0 mm2 Nilai Kapasitansi (F)

10

RPP SMK: Kapasitor

Analisis

: 1. Apakah hubungan antara luas penampang pelat sejajar dengan besar kapasitansi kapasitor? Semakin ________________ luas penampang, semakin _______________ kapasitas kapasitor pada pelat sejajar. 2. Jika digambarkan dalam bentuk diagram, gambarkan diagram yang menggambarkan hubungan antara luas penampang pelat dengan besar kapasitas kapasitansi.

Kesimpulan

: 1. Apakah hipotesismu dapat diterima? _____________________________________________ 2. Kesimpulan apa yang dapat dibuat? ______________________________________________

DaftarPustaka FreeDownloadPhET Software Interactive Simulations dari University of Colorado at Boulder Simulation: Circuit Construction Kit (DC Only). Didownload pada 14 Februari 2011 dari http://phet.colorado.edu. Kamajaya.2005.Fisika Buku Pelajaran untuk SMA Kelas III Semester 1 Berdasarkan Kurikulum 2004.Bandung:Grafindo Media Pratama. Wangsness, Roald K.1979.Electromagnetic Fields.Canada:John Willey and Sons,Inc.

11

RPP SMK: Kapasitor

KUNCI LKS SMK: Kapasitas Kapasitor Pelat Sejajar Tujuan: Menyelidiki pengaruh perubahan luas penampang pelat terhadap besar kapasitas kapasitor pada pelat sejajar dengan software PhET. ICT / Berbasis Internet : Free Download PhET Software Interactive Simulations dari University of Colorado at Boulder Simulation: Circuit Construction Kit (DC Only). Didownload pada 14 Februari 2011 dari http://phet.colorado.edu. Disamping software disediakan juga: Alat dan Bahan : Konduktor pelat 2 buah Isolator dielektrik 1 buah Batang timbal

Perencanaan Eksperimen: Kamu diminta untuk merencanakan dan melaksanakan eksperimen untuk menyelidiki hubungan antara perubahan luas penampang pelat terhadap besar kapasitas kapasitor pada pelat sejajar seperti ditunjukkan pada Gambar 1 dengan menggunakan software PhET. Rumusan Masalah : Apakah pengaruh perubahan luas penampang pelat terhadap besar kapasitas kapasitor pada pelat sejajar? : Jika luas penampang pada pelat sejajar diperbesar, maka besar kapasitansi kapasitor pada pelat sejajar akan bertambah besar. : (a) Yang dipertahankan konstan (VK): besar jarak antara pelat sejajar, jenis pelat, jenis batang timbal, panjang batang timbal (b) Yang dimanipulasi (VM): besar luas penampang pelat (c) Yang merespon (VR): besar kapasitansi kapasitor

Hipotesis

Variabel

Definisi Operasional Variabel Manipulasi: Besar luas penampang pada pelat dimanipulasi dengan cara menambah luasnya secara berturut turut, 100,00 mm2, 200,0 mm2, 300,0 mm2, 400,0 mm2. Definisi Operasional Variabel Respon: Besar kapasitansi kapasitor diukur dengan menggunakan alat Capacitance pada simulator Phet.
12

RPP SMK: Kapasitor

Gambar 1. Prosedur : 1. Aktifkan program PhET. 2. Pilih menu new sims pada Capacitor Lab, kemudian klik Run Now 3. Pada menu Introduction akan muncul simulasi seperti pada Gambar 1. Pada pilihan menu meters, beri tanda pada Capacitance untuk menampilkan alat pengukur kapasitansi. 4. Ubahlah luas penampang pelat dengan cara klik pada tanda panah dengan keterangan Pelate Area. Dengan tetap menekan tombol panah tersebut, tarik tanda panah ke arah kiri sampai angka menunjukkan 100,0 mm2. Untuk keterangan Separation digunakan konstan yakni 10,0 mm. Kemudian amatilah hasil pengukuran kapasitansi pada Capacitance dan catatlah hasil penunjukan angka pada Tabel 1. 5. Ulangi untuk mengubah luas penampang seperti pada langkah 4 dengan besar luas penampang 200,0 mm2, 300,0 mm2, 400,0 mm2. Catat semua hasil penunjukan pada Capatitance pada Tabel 1. Pengamatan: Tabel 1. Hubungan antara luas penampang pelat dengan besar kapasitansi Luas Penampang 100,0 mm2 188,5 mm2 297,8 mm2 Nilai Kapasitansi (F) 0,89 x 10-13 3,67x10-13 2,64x10-13
13

RPP SMK: Kapasitor

400,0 mm2 Analisis :

3,54x10-13

1. Apakah hubungan antara luas penampang pelat sejajar dengan besar kapasitansi kapasitor? Semakin _____Besar______ luas penampang, semakin _____Besar_______ kapasitas kapasitor pada pelat sejajar. 2. Jika digambarkan dalam bentuk diagram, gambarkan diagram yang menggambarkan hubungan antara luas penampang pelat dengan besar kapasitas kapasitansi. C

A Kesimpulan : 1. Apakah hipotesismu dapat diterima? Dapat diterima 2. Kesimpulan apa yang dapat dibuat? Hipotesis diterima, yaitu jika luas penampang pada pelat sejajar diperbesar, maka besar kapasitansi kapasitor pada pelat sejajar akan bertambah besar.

DaftarPustaka FreeDownloadPhET Software Interactive Simulations dari University of Colorado at Boulder Simulation: Circuit Construction Kit (DC Only). Didownload pada 14 Februari 2011 dari http://phet.colorado.edu. Kamajaya.2005.Fisika Buku Pelajaran untuk SMA Kelas III Semester 1 Berdasarkan Kurikulum 2004.Bandung:Grafindo Media Pratama. Wangsness, Roald K.1979.Electromagnetic Fields.Canada:John Willey and Sons,Inc.

14

RPP SMK: Kapasitor

Tabel Spesifikasi Lembar Penilaian

No. 1.

Indikator Produk: 1. Menganalisa konsep kapasitas kapasitor pelat sejajar. 2. Menghitung besar nilai kapasitansi kapasitor pelat sejajar. Keterampilan Proses: 1. Merumuskan hipotesis 2. Mengidentifikasi variabel manipulasi 3. Mengidentifikasi variabel respon 4. Mengidentifikasi variabel kontrol 5. Merumuskan definisi operasional variabel 6. Melaksanakan eksperimen 7. Membuat tabel pengamatan dan mencatat hasil-hasil eksperimen 8. Menganalisis data 9. Menarik kesimpulan Psikomotor: 1. Melaksanakan simulasi pengukuran kapasitas kapasitor pelat sejajar dengan software PhET

LP dan Butir Soal LP 1: Produk Butir soal no 1, Butir soal no 2,

Kunci LP dan Butir Soal Jawaban siswa sesuai dengan Kunci LP 1: produk butir soal 1 dan 2.

2.

LKS SMK LP 2 Proses dan LP 2 Proses: RTK 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, dan 10.

Kunci LKS SMK LP 2 Proses dan pelaksanaan penilaian dipercayakan kepada judgement Penilai/Guru yang telah dilatih.

3.

LP 3: Psikomotor RTK 1, 2, 3, 4, dan 5

Kunci LKS SMK LP 2 Prosedur 1, 2, 3, 4, 5 dan LP 3: Psikomotor. Pelaksanaan penilaian dipercayakan kepada judgement Penilai/Guru yang telah dilatih.

4.

Afektif Perilaku Berkarakter: 1. Jujur 2. Teliti 3. Tanggung jawab

5.

Keterampilan Sosial: 1. Berkomunikasi, 2. Menyumbang ide atau berpendapat 3. Menjadi pendengar yang baik

LP 4 Karakter:RTK 1, 2, Seluruh RTK itu minimal dan 3 memperoleh penilaian Menunjukkan kemajuan dan dipercayakan kepada judgement Penilai/Guru. LP 4 Karakter:RTK 1, 2, Seluruh RTK itu minimal dan 3 memperoleh penilaian Menunjukkan kemajuan dan
15

RPP SMK: Kapasitor

dipercayakan kepada judgement Penilai/Guru.

16

RPP SMK: Kapasitor

Nama:_________________ No Absen________________Tanggal_______________ LP 1: Produk Petunjuk Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan benar! 1. Bagaimanakah hubungan antara luas penampang pelat dan jarak pisah kedua pelat terhadap kapasitas kapasitor pelat sejajar? _________________________________________________________________________ _________________________________________________________________________ _________________________________________________________________________ 2. Sebuah kapasitor pelat sejajar dengan luas masing-masing pelat 3 cm2 dan jarak antara kedua pelat 0,5 cm. Jika 0=8,85 x 10-12 CN-1m-3 tentukanlah besar kapasitas kapasitor! ________________________________________________________________________ ________________________________________________________________________ ________________________________________________________________________

Daftar Pustaka Kamajaya.2005.Fisika Buku Pelajaran untuk SMA Kelas III Semester 1 Berdasarkan Kurikulum 2004.Bandung:Grafindo Media Pratama Diadaptasi oleh Erma Dewi. 2012. Universitas Negeri Surabaya

17

RPP SMK: Kapasitor

Nama:_________________ No Absen________________Tanggal_______________ KUNCI LP 1: Produk Petunjuk Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan benar! 1. Bagaimanakah hubungan antara luas penampang pelat dan jarak pisah kedua pelat terhadap kapasitas kapasitor pelat sejajar? Semakin besar luas penampang pelat maka kapasitas kapasitor pelat sejajar semakin besar Semakin besar jarak pisah kedua pelat maka kapasitas kapasitor pelar sejajar semakain kecil 2. Sebuah kapasitor pelat sejajar dengan luas masing-masing pelat 3 cm2 dan jarak antara kedua pelat 0,5 cm. Jika 0=8,85 x 10-12 CN-1m-3 tentukanlah besar kapasitas kapasitor! Diket: Hitung: Jawab: A = 3 cm2 C d = 0,5 cm 0=8,85 x 10-12 CN-1m-3

C = 5,31 x 10-17 F

Daftar Pustaka Kamajaya.2005.Fisika Buku Pelajaran untuk SMA Kelas III Semester 1 Berdasarkan Kurikulum 2004.Bandung:Grafindo Media Pratama Diadaptasi oleh Erma Dewi. 2012. Universitas Negeri Surabaya

18

RPP SMK: Kapasitor

LKS SMK LP2 Proses: Kapasitas Kapasitor Pelat Sejajar Tujuan: Menyelidiki pengaruh perubahan jarak pisah kedua pelat terhadap besar kapasitas kapasitor pada pelat sejajar dengan software PhET. ICT/Berbasis Internet : Free Download PhET Software Interactive Simulations dari University of Colorado at Boulder Simulation: Circuit Construction Kit (DC Only). Didownload pada 14 Februari 2011 dari http://phet.colorado.edu. Disamping software disediakan juga: Alat dan Bahan : Konduktor pelat 2 buah Isolator dielektrik 1 buah Batang timbal Perencanaan Eksperimen: Kamu diminta untuk merencanakan dan melaksanakan eksperimen untuk menyelidiki hubungan antara perubahan jarak pisah kedua pelat terhadap besar kapasitas kapasitor pada pelat sejajar seperti ditunjukkan pada Gambar 1 dengan menggunakan software PhET. Rumusan Masalah : Apakah pengaruh perubahan jarak pisah kedua pelat terhadap besar kapasitas kapasitor pada pelat sejajar? : ________________________________________________________ _______________________________________________________ Variabel : (a) Yang dipertahankan konstan (VK): _________________________ (b) Yang dimanipulasi (VM): _________________________________ (c) Yang merespon (VR): ____________________________________

Hipotesis

Definisi Operasional Variabel Manipulasi: _____________________________________________________________________ _____________________________________________________________________ _____________________________________________________________________ Definisi Operasional Variabel Respon: _____________________________________________________________________ _____________________________________________________________________ _____________________________________________________________________
19

RPP SMK: Kapasitor

Gambar 1. Prosedur : 1. Aktifkan program PhET. 2. Pilih menu new sims pada Capacitor Lab, kemudian klik Run Now 3. Pada menu Introduction akan muncul simulasi seperti pada Gambar 1. Pada pilihan menu meters, beri tanda pada Capacitance untuk menampilkan alat pengukur kapasitansi. 4. Ubahlah jarak pisah kedua pelat dengan cara klik pada tanda panah dengan keterangan Separation. Dengan tetap menekan tombol panah tersebut, tarik tanda panah ke arah atas sampai angka menunjukkan 5,0 mm. Untuk keterangan Plate area digunakan konstan yakni 100,0 mm2. Kemudian amatilah hasil pengukuran kapasitansi pada Capacitance dan catatlah hasil penunjukan angka pada Tabel 1. 5. Ulangi untuk mengubah jarak pisah kedua pelat seperti pada langkah 4 dengan besar jarak pisah kedua pelat 6,5 mm, 8,6 mm, 10 mm. Catat semua hasil penunjukan pada Capatitance pada Tabel 1. Pengamatan: Tabel 1. Hubungan antara jarak pisah kedua pelat dengan besar kapasitansi Jarak Pisah Kedua Pelat 5,0 mm 6,5 mm 8,6 mm 10,0 mm2 Nilai Kapasitansi (F)

20

RPP SMK: Kapasitor

Analisis

: 1. Apakah hubungan antara jarak pisah kedua pelat dengan besar kapasitansi kapasitor? Semakin ________________ jarak pisah kedua pelat, semakin _______________ kapasitas kapasitor pada pelat sejajar. 2. Jika digambarkan dalam bentuk diagram, gambarkan diagram yang menggambarkan hubungan antara jarak pisah kedua pelat dengan besar kapasitas kapasitansi.

Kesimpulan

: 1. Apakah hipotesismu dapat diterima? _____________________________________________ 2. Kesimpulan apa yang dapat dibuat? ______________________________________________

DaftarPustaka FreeDownloadPhET Software Interactive Simulations dari University of Colorado at Boulder Simulation: Circuit Construction Kit (DC Only). Didownload pada 14 Februari 2011 dari http://phet.colorado.edu. Kamajaya.2005.Fisika Buku Pelajaran untuk SMA Kelas III Semester 1 Berdasarkan Kurikulum 2004.Bandung:Grafindo Media Pratama. Wangsness, Roald K.1979.Electromagnetic Fields.Canada:John Willey and Sons,Inc.

21

RPP SMK: Kapasitor

KUNCI LKS SMK LP2 Proses: Kapasitas Kapasitor Pelat Sejajar Tujuan: Menyelidiki pengaruh perubahan jarak pisah kedua pelat terhadap besar kapasitas kapasitor pada pelat sejajar dengan software PhET. ICT / Berbasis Internet : Free Download PhET Software Interactive Simulations dari University of Colorado at Boulder Simulation: Circuit Construction Kit (DC Only). Didownload pada 14 Februari 2011 dari http://phet.colorado.edu. Disamping software disediakan juga: Alat dan Bahan : Konduktor pelat 2 buah Isolator dielektrik 1 buah Batang timbal

Perencanaan Eksperimen: Kamu diminta untuk merencanakan dan melaksanakan eksperimen untuk menyelidiki hubungan antara perubahan jarak pisah kedua pelat terhadap besar kapasitas kapasitor pada pelat sejajar seperti ditunjukkan pada Gambar 1 dengan menggunakan software PhET. Rumusan Masalah : Apakah pengaruh perubahan jarak pisah kedua pelat terhadap besar kapasitas kapasitor pada pelat sejajar? : Jika jarak pisah kedua pelat diperbesar, maka besar kapasitansi kapasitor pada pelat sejajar akan bertambah kecil. : (a) Yang dipertahankan konstan (VK): besar luas penampang pelat, jenis pelat, jenis batang timbale, panjang batang timbal (b) Yang dimanipulasi (VM): jarak pisah kedua pelat (c) Yang merespon (VR): besar kapasitansi kapasitor

Hipotesis

Variabel

Definisi Operasional Variabel Manipulasi: Besar jarak pisah kedua pelat dimanipulasi dengan cara memperlebar jarak secara berturut turut, 5,00 mm, 6,5 mm, 8,6 mm, 10,0 mm. Definisi Operasional Variabel Respon: Besar kapasitansi kapasitor diukur dengan menggunakan alat Kapacitansi pada simulator PhET.
22

RPP SMK: Kapasitor

Gambar 1. Prosedur : 1. Aktifkan program PhET. 2. Pilih menu new sims pada Capacitor Lab, kemudian klik Run Now 3. Pada menu Introduction akan muncul simulasi seperti pada Gambar 1. Pada pilihan menu meters, beri tanda pada Capacitance untuk menampilkan alat pengukur kapasitansi. 4. Ubahlah jarak pisah kedua pelat dengan cara klik pada tanda panah dengan keterangan Separation. Dengan tetap menekan tombol panah tersebut, tarik tanda panah ke arah atas sampai angka menunjukkan 5,0 mm. Untuk keterangan Plate area digunakan konstan yakni 100,0 mm2. Kemudian amatilah hasil pengukuran kapasitansi pada Capacitance dan catatlah hasil penunjukan angka pada Tabel 1. 5. Ulangi untuk mengubah jarak pisah kedua pelat seperti pada langkah 4 dengan besar jarak pisah kedua pelat 6,5 mm, 8,6 mm, 10 mm. Catat semua hasil penunjukan pada Capatitance pada Tabel 1. Pengamatan: Tabel 1. Hubungan antara jarak pisah kedua pelat dengan besar kapasitansi Jarak Pisah Kedua Pelat 5,0 mm 6,5 mm 8,6 mm 10,0 mm Nilai Kapasitansi (F) 1,77x 10-13 1,37x10-13 1,03x10-13 0,89x10-13
23

RPP SMK: Kapasitor

Analisis

: 1. Apakah hubungan antara jarak pisah kedua pelat dengan besar kapasitansi kapasitor? Semakin _____Besar______ luas penampang, semakin _____kecil_______ kapasitas kapasitor pada pelat sejajar. 2. Jika digambarkan dalam bentuk diagram, gambarkan diagram yang menggambarkan hubungan antara jarak pisah kedua pelat dengan besar kapasitas kapasitansi. C

d Kesimpulan : 1. Apakah hipotesismu dapat diterima? Dapat diterima 2. Kesimpulan apa yang dapat dibuat? Hipotesis diterima, yaitu jika jarak pisah kedua pelat diperbesar, maka besar kapasitansi kapasitor pada pelat sejajar akan bertambah kecil.

24

RPP SMK: Kapasitor

LP 2: Proses Prosedur: 1. Siapkan sebuah komputer dan software PhET. 2. Siapkan LKS SMK LP 2 Proses, yaitu sama dengan LKS SMK yang telah dimodifikasi tujuan dan rumusan masalahnya. 3. Tugasi siswa menguji sebuah hipotesis: Jika jarak pisah kedua pelat diperbesar, maka besar kapasitansi kapasitor pada pelat sejajar akan bertambah kecil. 4. Penentuan skor kinerja siswa mengacu pada Kunci LKS SMP LP 2 Proses dan Format Asesmen Kinerja di bawah ini. 5. Berikan siswa kesempatan untuk mempelajari format asesmen ini sebelum asesmen dilakukan. 6. Siswa diijinkan mengases kinerja mereka sendiri dengan menggunakan format ini. Format Asesmen Kinerja Proses No. 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 Rincian Tugas Kinerja (Skor Maksimum) Merumuskan hipotesis. Mengidentifikasi variabel kontrol. Mengidentifikasi variabel manipulasi. Mengidentifikasi variabel respon Merumuskan definisi operasional variabel manipulasi. Merumuskan definisi operasional variabel respon. Melaksanakan eksperimen. Membuat tabel pengamatan. Melakukan analisis data Menarik kesimpulan Skor Total Skor Skor asesmen Maksimum Oleh siswa Oleh sendiri guru 5 5 5 5 15 15 15 10 10 10 100 .., 20 Guru (.)

Siswa (.)

Daftar Pustaka _______________. tt. Performance Assessment in The Science Classroom. New York: Glencoe McGraw-Hill.
25

RPP SMK: Kapasitor

LP 3: Psikomotor Prosedur: 1. Siapkan sebuah komputer dan software PhET. 2. Tugasi siswa merakit rangkaian sesuai Gambar 1 LKS SMK LP 2 Proses, prosedur 1, 2, 3, 4, 5, dan 6. 3. Amati saat siswa merakit rangkaian itu. 4. Berikan skor kinerja siswa dengan mengacu pada Format Asesmen Kinerja di bawah ini. 5. Berikan format ini kepada siswa sebelum asesmen dilakukan. 6. Siswa diijinkan mengases kinerja mereka sendiri dengan menggunakan format ini. Format Asesmen Kinerja Psikomotor Skor Skor asesmen Maksimum Oleh siswa No. Rincian Tugas Kinerja (Skor Maksimum) Oleh sendiri guru 1 Mengaktifkan program PhET. 15 2 3 4 5 Membuka new sims pada Capasitor Lab dan menampilkan alat pengukur kapasitansi Mengubah jarak pisah kedua pelat sebesar 5 mm Mengamati penunjukan alat pengukur kapasitansi dan mencatat hasil pengamatan pada Tabel 1. Mengulangi langkah 3 dengan merubah jarak pisah kedua pelat satu persatu sesuai Tabel 1. Skor Total 15 20 20 30 100

Siswa

.., 20 Guru

(.)

(.)

Daftar Pustaka _______________. tt. Performance Assessment in The Science Classroom. New York: Glencoe McGraw-Hill.

26

RPP SMK: Kapasitor

Siswa: ___________________Kelas: _______________Tanggal: ________________ LP 4: Format Pengamatan Perilaku Berkarakter Petunjuk: Untuk setiap perilaku berkarakter berikut ini, beri penilaian atas perilaku berkarakter siswa menggunakan skala berikut ini: D = Memerlukan perbaikan C = Menunjukkan kemajuan B = Memuaskan A = Sangat baik

Format Pengamatan Perilaku Berkarakter No Rincian Tugas Kinerja Memerlukan Menunjukkan Memuaskan (RTK) perbaikan kemajuan (C) (B) (D) Jujur Sangat baik (A)

Teliti

Tanggungjawab

Surabaya, Pengamat

20

()

Sumber: Johnson, David W. & Johnson, Roger T. 2002. Meaningful Assessment. A Manageable and Cooperative Process. Boston: Allyn & Bacon.

27

RPP SMK: Kapasitor

Siswa: ___________________ Kelas: _______________Tanggal: ________________ LP 5: Format Pengamatan Keterampilan Sosial

Petunjuk: Untuk setiap keterampilan sosial berikut ini, beri penilaian atas keterampilan sosial siswa itu menggunakan skala berikut ini: D = Memerlukan perbaikan C = Menunjukkan kemajuan B = Memuaskan A = Sangat baik

Format Pengamatan Keterampilan Sosial No Rincian Tugas Kinerja Memerlukan Menunjukkan Memuaskan (RTK) perbaikan kemajuan (C) (B) (D) Berkomunikasi Menyumbang ide atau pendapat Menjadi pendengar yang baik Sangat baik (A)

1 2 3

Surabaya, Pengamat

20

()

Sumber: Johnson, David W. & Johnson, Roger T. 2002. Meaningful Assessment. A Manageable and Cooperative Process. Boston: Allyn & Bacon.

28

Anda mungkin juga menyukai