Anda di halaman 1dari 2

PENGKAJIAN I. DATA UMUM KELUARGA 1. Nama kepala keluarga : Ny S 2. Umur 3. Agama 4. Pendidikan 5. Pekerjaan 6. Suku / Bangsa 7. Alamat . II.

Riwayat Kesehatan 1. Keluhan utama nyeri kepala Lebih kurang 2 jam sebelum kejadian pasien sedang menyebrang jalan, kemudian ditabrak motor, pasien muntah 1x, tidak pingsan, pasien langsung dibawa ke rumah sakit. Tingkat kesadaran: Membuka mata 2,Respon motorik 4, respon verbal 1. Wajah simetris, kejang (-), dispnea, respirasi 25-34x/mt, complience paru berat, akumulasi secret pada paru +, nadi 100-130x/mt. Terdapat luka di kepala bagian supra temporalis, Paralise (), liquor dari hidung (-). Tanggal 8/12/12 dilakukan operasi craniotomy evacuasi dan decompressi. 2. Riwayat sakit terdahulu Pasien mempunyai riwayat penyakit hipertensi tetapi tidak mempunyai penyakit Diabetes Melitus 3. Riwayat kesehatan keluarga Tidak ada penyakit keturunan seperti hipertensi, diabet : 50 tahun : Islam : : : Sunda : Kp Babakan Pari RT 02 RW 04 desa Batu jajar Timur

. 4. Pemeriksaan Fisik Kesadaran somnolent, sakit berat, GCS= 7 buka mata 2 respon motorik 4, respon verbal 1. Disorientasi: tempat dan waktu Sistim Pernapasan Pola pernapasan regular 32x/mt, komplience paru simetris berat, bunyi nafas vesikuler, akumulasi secret, PCH -, retraksi supra

Anda mungkin juga menyukai