Anda di halaman 1dari 5

LAPORAN KEGIATAN ORIENTASI PENDIDIKAN (OPDIK) STMIK-BINA NUSANTARA JAYA LUBUKLINGGAU TAHUN AKADEMIK 2012/2013 A.

Pendahuluan Tanggal 28-30 Agustus 2012 mulai pukul 05.00 selesai STMIK Bina Nusantara Jaya ( BNJ) Lubuklinggau mengadakan Kegiatan Orientasi Pendidikan bagi mahasiswa baru S TMIK BNJ Lubuklinggau tahun akademik 2012/2013. Pada Kegiatan Orientasi Pendidik an ini mahasiswa baru STMIK BNJ akan diperkenalkan lebih jauh tentang seluk belu k kampus, jurusan ataupun program studi. Kegiatan ini amat penting manfaatnya bagi mahasiswa baru STMIK BNJ. Hal-hal yang akan didapatkan oleh mahasiswa baru adalah berbagai informasi terkait dengan pe laksanaan kegiatan akademik, pengenalan dosen beserta staff, perwalian mahasiswa baru serta pengenalan Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) STMIK BNJ. Kegiatan ini j uga dapat menjalin keakraban antara mahasiswa baru dengan mahasiswa kakak tingk at yang dapat membantu mahasiswa baru dalam memberikan informasi terkait dengan kegiatan di dalam dan diluar kampus. B. Tujuan Kegiatan Tujuan diadakannya kegiatan ini : Memperkenalkan Kampus STMIK Bina Nusantara Jaya Lubuklinggau kepada Calo n Mahasiswa Baru. Mempererat hubungan antar sesama calon mahasiswa baru. Melatih mental calon mahasiswa baru. Mencari calon mahasiswa yang berpotensi menjadi maskod Bina Nusantara Ja ya Mencari potensi UKM C. Waktu dan Tempat Kegiatan Kegiatan ini telah dilaksanakan pada: Hari : Selasa Tanggal : 28 Agustus 2012 Pukul : 05.00 16.00 Tempat : Lapangan Parkir, Ballroom STMIK - Bina Nusantara Jaya Lubuklinggau Hari : Rabu Tanggal : 29 Agustus 2012 Pukul : 05.00 16.30 Tempat : Lapangan Parkir, Ballroom STMIK - Bina Nusantara Jaya Lubuklinggau Hari : Kamis Tanggal : 30 Agustus 2012 Pukul : 05.00 17.15 Tempat : Lapangan Parkir, Ballroom STMIK - Bina Nusantara Jaya Lubuklinggau D. E. Rincian Dana Terlampir

Peserta OPDIK Jumlah peserta OPDIK adalah 74 orang dari 2 jurusan : 1. Jurusan Sistem Informasi sebanyak 67 orang 2. Jurusan Management Informatika sebanyak 7 orang Akan tetapi yang mengikuti kegiatan OPDIK selama 3 hari sebanyak 70 orang, dikar enakan: 1 oarang izin dikarenakan mendapat musibah 3 orang tanpa keterangan Jumlah peserta OPDIK per hari : 1. Hari pertama (Selasa, 28 Agustus 2012) berjumlah 69 orang: 1 orang tidak masuk

2. 3. F.

Hari ke 2 orang Hari ke 1 orang

dua (Rabu, 29 Agustus 2012) berjumlah 70 orang: pulang dikarenakan sakit tiga (Kamis, 30 Agustus 2012) berjumlah 70 orang: pulang dikarenakan sakit

Susunan Panitia OPDIK Terlampir

G. Susunan Kegiatan Terlampir H. / 1. 2. 3. 4. Hasil Kegiatan Hasil yang diperoleh selama melakukan kegiatan OPDIK tahun akademik 2012 2013: Peserta OPDIK mengetahui ketua STMIK BNJ dan civitas kampus STMIK BNJ Peserta OPDIK saling mengenal satu sama lain Peserta mendapat motivasi belajar dan hidup Peserta mendapatkan games dan perlombaan yang mengasah kerja sama tim Hasil kegiatan perlombaan, dan kategori kelompok serta kategori yang ter- pada OPDIK tahun akademik 2012 / 2013 : Lomba Yel-Yel dan Cipta Lagu : Kelompok 4 (Grafis) Lomba memindahkan kelereng (tim) : Kelompok II (Antivirus Lomba berjoget berpasangan dengan balon : Kelompok 6 (Hardware) Kategori kelompok ter-Jaim : Kelompok V (Multimedia Kategori kelompok ter-Heboh Kategori kelompok ter-Baik Kategori Kategori Kategori Kategori Kategori Kategori panitia panitia panitia panitia panitia panitia ter-Disiplin ter-Favorite ter-Baik ter-Diam ter-Lucu ter-Kejam : Kelompok III (OS) : Kelompok I (Wireless Utility) : Zainal : Apriansyah : Kris : Peni Marlisa : Handy : Randy

panitia 1. 2. ) 3. 4. ) 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. I.

Penutup Demikian Laporan Pertanggungjawaban ini kami buat, terima kasih atas sem ua dukungan yang telah diberikan kepada kami sehingga kegiatan ini dapat berlang sung dengan baik dan dapat selesai tepat waktu serta bisa mencapai hasil yang di harapkan. Kami sangat mengharapkan kritik dan saran yang membangun dari berbagai pihak demi kesempurnaan kegiatan kami selanjutnya.

Lampiran 1 RINCIAN DANA KEGIATAN ORIENTASI PENDIDIKAN(OPDIK) STMIK-BNJ LUBUKLINGGAU TAHUN AKADEMIK 2012/2013 No. 1. Post Budget Debit Kredit Saldo Sumber Dana -Kas BEM 200,000 -Yayasan 1,500,000 Total Kredit 1,700,000 3. Biaya Publikasi -Cetak Spanduk (2) 200,000 4. Keterangan Fresh Money Fresh Money cetak spanduk

Biaya Penyelenggaraan - Biaya Sewa tenda 3 unit 225,000 @Rp100.000,- untuk 3 hari - Biaya Sound System 60,000 - Biaya Makan 750,000 x 3 hari @ Rp 10.000,-Biaya Minum 30,000 ,- untu 3hari 5. Biaya Honor -Biaya Pemateri @Rp 200.000,7. i -Biaya ATK 118,000 penunjang acara -Biaya Tak terduga tak terduga -Biaya ID Card Panitia 0 orang @ Rp 10.000 Total Debet 1,858,000 Total (158,000) Lampiran 2 SUSUNAN PANITIA OPDIK STMIK BNJ LUBUKLINGGAU TAHUN AKADEMIK 2012/2013 Ketua Sekretaris Bendahara Seksi seksi : Seksi acara Ketua : Beni Wijaya Anggota Reza yunita Zainal Aripin Zelda Relistia Yoga Dekki Ketua : Ayu ningsih : Kris Sutrisno : Rusnia Ningsi : Nova Aziza Biaya Perlengkapan -Biaya P3K 200,000

1 unit beli baterai Makan Panitia 25 orang Minum Panitia Rp 30.000

Biaya pemateri 1 orang

120,000

Obat-obatan untuk 3 har untuk peralatan + bahan 75,000 80,000 Minus Biaya lain yang cetak ID Card 4

Seksi Konsumsi

Anggota Fendi Ira susanti Teti eliya Randy Seksi Keamanan : Andri Jurnelis Fitri Donna : Andreas

Ketua Anggota

Seksi Perlengkapan

Ketua Anggota

Ketua Anggota

Handi Waljianto Apri Rahmat Hidayat Seksi P3k : Mita Fadhila Peni marlisa Handoko

Lampiran 3 Susunan Kegiatan Selasa, 28 Agustus 2012 NO. Waktu Kegiatan Tempat Keterangan 1 06:00 Persiapan Lapangan Parkir Penertiban 2 06:00-07:00 Senam Pagi Bersama Halaman kampus Petugas: Kris S . 3 07.00-08.00 Apel Pagi dan Pembinaan Kedisiplinan Lapangan Parkir 1. Absen Perkelompok 2. Pengarahan 4 08.00-09:00 Games/Perkenalan Lapangan Parkir Panitia Acara 5 09.00-10:00 Pembukaan Lapangan Parkir Pembukaan oleh ketua STM IK Bina Nusantara Jaya 6 10.00-12:00 Perkenalan dengan civitas kampus Lapangan Parkir 1. Ketua Pembantu I (akademik) 2. Ketua Pembantu II (Administrasi) 3. Ketua Pembantu III (Kemahasiswaan) 7 12:00-13:00 ISHOMA Ballroom makan bersama, Sholat b erjemaah 8 13.15-15:00 Materi Lingkunagan kampus Ballroom Penyampa ian Materi Oleh Pak Arie Yandi Saputra, dengan Moderator, Zainal Aripin 9 15:00-15:15 Pembersihan Lapangan parker/Ballroom Panitia 10 15:15-Selesai Apel Sore dan Persiapan hari ke 2 Lapangan Parkir Panitia Rabu, 29 Agustus 2012 NO. Waktu Kegiatan Tempat Keterangan 1 05.00-06.00 Persiapan Lapangan Pakir Penertiban 2 06.00-07.00 Senam Pagi Bersama Lapangan Parkir Petugas: Kris S utrisno 3 07.00-09.00 Apel Pagi dan Pembinaan Kedisiplinan Halaman Kampus Absen, Pengarahan 4 09.00-11.30 Games & Perlombaan Halaman Parkir Games memecah ba lon (Peserta & Panitia) Lomba pindah kelereng (kelompok) Lomba joget balon (berpasangan)

Lomba yel-yel & cipta lagu 6 11.30-13.30 ISHOMA Ballroom Petugas: Zainal 7 13.30-15.30 Materi Motivasi Ballroom anto 8 15.30-15:45 Pembersihan Lapangan Parkir 9 15:45-Selesai Apel Sore dan Persiapan Hari ke Panitia

Sholat berjamaah Pemateri Luar, Pak Nurdi dan Ballroom Panitia 3 Halaman Parkir

Kamis, 30 Agustus 2012 NO. Waktu Kegiatan Tempat Keterangan 1 05.00-05.30 Persiapan Lapangan parkir Penertiban 2 05.30-06.30 Senam Pagi Bersama Halaman Kampus Petugas: Kris S utrisno 3 06.30-07.30 Apel Pagi dan Pembinaan Kedisiplinan Halaman kampus Pembina kelompok 4 07.30-08.30 Persiapan Ke Panti Asuhan Lapangan Parkir Petugas: Seluruh Panitia 5 09:00-12.00 Ke Panti Asuhan Penyerahan Simbolis Aula Panti MC: pengurus panti 6 7 8 9 han. 12.00-13.00 13.00-15.00 15.00-15.30 15.30-16.00 Lapangan Parkir ISHOMA Ballroom Sholat Berjamaah Hiburan Lapangan Parkir Joget, akting, dll Penutupan OPDIK Lapangan Parkir MC: Reza Pembagian Hadiah Hadiah dipersiapkan bersamaan dgn persiapan ke panti asu

Anda mungkin juga menyukai