Anda di halaman 1dari 2

Bahan Ajar Bangunan Pertanian & Lingkungan - Revisi 0 - Update 02 Februari 2010 1 PENGEMBANGAN AGROPOLITAN LATAR BELAKANG n Pengembangan

Perdesaan melalui pendekatan Agro-base development n Kawasan Perdesaan hrs dikembangkan sbg satu kesatuan wilayah berdasarkan keter-kaitan ekonomi ant. desa-kota (urban-rural linkages), dan mempunyai hubungan yang bersifat interdependensi/timbal balik Bahan Ajar Bangunan Pertanian & Lingkungan - Revisi 0 - Update 02 Februari 2010 2 n Kawasan Perdesaan terutama kawasan2 yg memiliki produk unggulan, perlu ditumbuh-kembangkan menjadi kawasan agribisnis dlm suatu kesisteman yg utuh & menyelu-ruh n Imej desa sbg pemasok hsl produksi perta-nian dlm bentuk produkprimer (blm diolah), hrs didorongmenjadi desa yg mampu meng-hasilkan bahan2 olahan/industri hasil per-tanian shg desa dpt menjadi kawasan pertumbuhan ekonomi baru PENGERTIAN AGROPOLITAN n Agropolitan, sbg upaya pengembangan ka-wasan pertanian yg tumbuh & berkembang krn berjalannya sistem dan usaha agribisnis, shg diharapkan dpt melayani dan mendo-rongkegiatan2 pembangunan pertanian diwilayah sekitarnya Bahan Ajar Bangunan Pertanian & Lingkungan - Revisi 0 - Update 02 Februari 2010 3 n Kawasan Agropolitan, td Kota Pertanian dan desa2 sentra produksi pertanian yg ada diseki-tarnya (lebih ditentukan dg memperhatikan skala ekonomi kawasan yg ada) n Program Pengemb. Agropolitan, pembangunan ekonomi berbasis pertanian yg dilaksanakan dg jalan mensinergikan berbagai potensi yg ada, utk mendorong berkembangnya sistem dan usaha agribisnis dlm kesisteman yg utuh dan menyelu-ruh, yg berdaya saing, berbasis kerakyatan, berkelanjutan

dan terdesentralisasi, yg digerakkan ol masy dan difasilitasi ol pemerintah n Program Agropolitan, merup pengembang. & optimalisasi hasil2 pembangunan pd kws andalan, kws sentra produksi, kws pengemb ek terpadu, serta mengoptimalkan program2 yg sdh ada sblnya (Bimas, Kimbun, Kunak, PPK, PIR, Kemitraan petani dg pengusaha agribisnis, Kemitraan peternak/nelayan dg pengusaha industri makanan/eksportir, Pengemb Prasarana & sarana menunjang pertumb ekonomi, serta program2 interdepartemental lainnya

Anda mungkin juga menyukai