Anda di halaman 1dari 2

PERCOBAAN DINAMIKA GERAK ROTASI

KELOMPOK 6

NAMA :
 ADELIA NIKEN
 FEBRIATY IVANA M.T.
 QALBUN SALIM
 ZEVY AUGRIND L.

KELAS : XI IA 3

A. Alat dan Bahan

1. Tongkat panjang (ukuran sekitar 72 cm)


2. Tali elastik
3. Kayu penyangga
4. Stopwatch

B. Langkah Kerja

1. Tongkat panjang dibagi menjadi ½ bagian, 1/3 bagian, ¼ bagian, dan


1/5 bagian.
2. Dari masing-masing bagian, dilakukan percobaan dinamika gerak
rotasi.
3. Ikatkan tali elastik pada kedua kayu penyangga.
4. Letakkan tongkat ditengah-tengah tali elastik sesuai dengan ukuran
masing-masing bagian.
5. Putar tongkat yang berada ditengah-tengah tali elastik, sambil
menghitung waktu yang diperlukan tongkat untuk berputar dengan
menggunakan stopwatch.

C. Hasil Pengamatan

Dari hasil percobaan, diperoleh data :


Panjang bagian tongkat Waktu
½ bagian 3,94 sekon
1/3 bagian 5,81 sekon
¼ bagian 8,91 sekon
1/5 bagian 11,56 sekon

D. Kesimpulan

Jika titik pusat tepat berada ditengah, maka lama waktu yang diperlukan
untuk berputar semakin sedikit.

Anda mungkin juga menyukai