Anda di halaman 1dari 5

PETUNJUK CEPAT Durasi pertandingan 3 menit.

t. Setiap tim mempunyai 2 robot: o Robot Otomatis o Robot Manual Robot manual membawa daun dari tempat penyimpanan daun dan meletakkannya pada lingkaran di Southern Hemisphere. Kemudian robot manual memberikan daun yang mana telah diambil dari tempat penyimpanan daun ke robot otomatis. Robot otomatis harus meletakkan sekurang-kurangnya 3 daun ke Northern Hemisphere (Termasuk 2 daun di wilayah sendiri dan sekurang-kurangnya 1 daun di common zone, kemudian diizinkan untuk menyentuh bibit di Northern Hemisphere. Robot otomatis pergi ke North Pole Zone dan mengambil bibit (Yang dibuat ditim) dan memberikannya kepada robot manual. Robot manual berdiri dibawah garis limit 2 dan melemparkan bibit itu ke bulan. Jika bibitnya berhasil berdiri dibulan, maka tim itu dinyatakan menang dan dinobat sebagai Planet Hijau.

ANGGOTA TIM 1. Setiap tim harus terdiri dari 4 orang yaitu 3 orang pelajar/mahasiswa dan 1 instruktur, dari universitas / politeknik yang sama. Yang mana, hanya 3 orang pelajar/mahasiswa yang diizinkan untuk memasuki lapangan pertandingan. Setiap peserta tim harus mendaftarkan universitas / politekniknya sendiri di lomba Internasional. Kecuali yang diizinkan hanya yang telah mendaftarkan universitas / politekniknya di lomba nasional. Mahasiswa yang telah lulus dilarang menggangu proses pembuatan robot tim dengan cara apapun.

2.

3.

LAPANGAN PERTANDINGAN DAN BENDANYA A. Lapangan pertandingan terdiri dari area yang memilik dimensi 13000mm x 13000mm yang terbuat dari emulsi cat kayu triplek dan dikelilingi oleh pagar besi (tinggi 100cm-tebal 50mm). Lapangan pertandingan dibagi sama rata oleh pagar besi (tinggi 60mm-tebal 30mm), sepanjang Prime Meridian. B. Lapangan pertandingan terbagi menjadi 2, yaitu: a. EARTH ZONE a) Earth Zone berbentuk bola. Yang mempunyai diameter 8500mm. Garis putih terbuat dari stiker karpet (tidak mengkilap) yang lebarnya 30mm yang menujukan Meridian dan Parallel.

Gambar pohon berada di dalam Earth Zone. Ada 7 cinci baja (yang diwarnai hijau tua) yang mana digunakan untuk meletakkan dau setiap team di Earth Zone. Setiap cincin berdimensi: tinggi 50mm, tebal 25mm dan berdiameter 350mm. Bagian dari lapangan pertandingan yang ada cincinnya di Common Zone diwarnai kuning. Bagian dari lapangan yang ada cincin lainnya diwarnai putih (lihat gambar untuk detailnya). d) Northern Hemisphere (lihat gambar untuk detailnya) adalah bagian atas setengah dari Earth Zone. Yang mana Common Zone yang meliputi 4 tempat ditengah Northern Hemisphere (lihat gambar untuk detailnya). Juga, ada North Pole Zone yang ditunjukan oleh garis parallel pertama, yang mana setiap tim meletakkan bibitnya sebelum pertandingan dimulai. (lihat gambar untuk detail). e) Southern Hemisphere adalah bagian paling bawah setengah dari Earth Zone. b. Space Zone yang mengelilingi Earth Zone (lihat gambar untuk setailnya). a) Ada wilayah bulan di Space Zone. Bulan berbentuk piring bulat yang menempel diatas dudukan silinder. Tinggi permukaan bulan dari permukaan lapangan pertandingan adalah 1500mm. Posisi bulan berada di Prime Meridian dan jarak antara North Pole ke titik tengah bulan adalah 2700mm. b) Ada 2 garis batas (Lebarnya 30mm), yaitu: garis limit 1 yang menghubungkan garis equator, dan garis limit 2 yang digambar pada 2950mm utara dari garis Equator. (lihat gambar untuk detailnya. C. Wilayah manual robot Wilayah manual robot adalah Space Zone yang diwarnai biru laut. a. Garis mulai robot manual Dimensi dari garis mulai robot manual adalah 700mm x 700mm yang mana diwarnai merah untuk tim merah, dan biru untuk tim biru. b. Tempat penyimpanan daun Setiap tempat penyimpanan daun terletak di bawah lapangan pertandingan. Sebelum memulai pertandingan, 12 daun diletakkan disetiap tempat penyimpanan daun. (lihat gambar untuk detailnya). D. Wilayah robot otomatis Wilayah robot otomatis adalah Earth Zone dan wilayah sekelilingnya. Yang mana garis mulai robot otomatis berdimensi 700mm x 700mm yang diwarnai merah untuk tim merah, dan biru untuk tim biru. E. Daun Daun berbentuk silinder (diameter 250mm, tinggi 200, dan berat 200g). Daun terbuat dari hight-density polistirine dan dilapisi emulsi cat, merah untuk tim merah dan biru untuk tim biru. Bagian bawah dan atas daun diwarnai hijau. F. Bibit a. Setiap tim harus membuat 3 bibit yang berbentuk seperti pohon b. Tinggi dari bibit tidak lebih 500mm b) c)

c. d. e. f. g.

h.

Diameter dari bagian terluasnya tidak lebih 300mm Diameter bagian bawahnya tidak lebih 150mm Berat maksimumnya tidak lebih 300g Bibit harus diletakkan setiap tim sebelum pertandingan dimulai. Bibit dapat diletakkan dimana pun selama berada di antara North Pole Zone timnya. Robot harus dibuat sehingga bibit bagaimana pun kondisinya, tidak dapat melewati 8m ketika bibi dilempar dari robot. Jarak perjalanan dari bibit akan diukur dari kontak robot dengan bibit dipermukaan lapangan pertandingan. Bibit yang telah dilempar tidak dapat digunakan kembali di pertandingan yang sama.

ROBOT Untuk mengikuti lomba, setiap tim harus mendesain dan membuat robot manual dan robot otomatis sendiri. Untuk setiap pertandingan, setiap tim hanya diizinkan menggunakan 1 manual robot dan 1 robot otomatis. A. Robot manual a. Robot manual harus dioperasikan melalui remot control mengunakan koneksi kabel atau mengunakan cahaya inframerah, cahaya tampak or gelombang suara. Pengontrolan menggunakan gelombang radio diizinkam. Operator tidak diizikan untuk mengendarai robot manualnya. b. Ketika dioperasikan menggunakan kabel, sambungan kabel ke robot sekurangkurangnya 1000mm dari tanah. Dimana, panjang kabel dari robot manual ke kotak pengontrol tidak lebih dari 3000mm digaris mulai sebelum pertandingan dimulai. c. Batas ukuran untuk robot manual adalah panjang 700mm, lebar 700mm, dan tinggi 1200mm d. Setelah pertandingan dimulai, ukuran robot manual dan perubahannya, yang mana batas pertambahannya berdiameter 3m ketika dicek dari atas. e. Hanya 1 peserta yang dizinkan untuk mengontrol robot manual dilapangan pertandingan B. Robot Otomatis a. Robot otomatis harus otomatis semuanya. b. Ketika robot otomatis di jalakan, pesertta tidak diizinkan untuk menyentuhnya. c. Ukuran dari robot panjangnya 700mm, lebar 700mm, dan tingginya 1000mm digaris mulai sebelum pertandingan mulai. d. Setelah pertandingan dimulai, ukuran robot otomatis dan perubahannya, yang mana batas pertambahannya berdiameter 2m ketika dicek dari atas.

PENGULANGAN Setelah permintaan pengulangan di setujui oleh wasit, peserta harus membawa robot yang perlu diulang ke garis mulai dan menjalankan robot secepat mungkin.

POWER SUPPLY A. Power supply yang diizinkan untuk robot tidak lebih 24VDC B. Tekanan dari tenaga kompresi udara (jika ada) tidak lebih dari 6 batang C. Power supply yang mengandung unsur bahaya atau tidak diizinkan panitia pertandingan tidak diizinkan untuk dipergunakan

BERAT Semua robot otomatis dan manual, termasuk sumber tenaga, kabel, remot control dan bagian dari setiap robot beratnya harus sesuai ketentuan pertandingan. Total berat yang diizinkan dalam pertandingan adalah 40kg.

PERTANDINGAN A. Durasi pertandingan a. Sebelum pertandingan dimulai pengaturan robot harus sudah selesai sekitar 1 menit setelah menerima sinyal pengaturan. b. Durasi pertandingan adalah 3 menit. c. Jika tim pertama di nobatkan sebagai Planet Hijau menang pertandingan dengan point lebih tinggi dari lawan. Pertnadingan dinyakan selesai ketika ada penobatan Planet Hijau. B. Peraturan Pertandingan a. Robot manual mengambil daun di tempat penyimpanan daun dan meletakkannya di 3 cincin di Southern Hemispere b. Setelah meletakkan daun dengan sukses di 3 cincin di Southern Hemisphere, robot manual mengambilkan daun ke robot otomatis di garis mulai robot otomatis atau robot manual dapat membawa daun ke garis batas 1dan meletakkan daun ke lantai itu. Bagian dari robot manual tidak dizinkan melewati atau berhubungan dengan garis batas 1. c. Setelah robot manual menjalankan perintas diatas, robot otomatis diizinkan untuk dimulai. d. Robot otomatis harus meletakan daun dicincin di Northern Hemispherenya sendiri dan Common Zone e. Robot otomatis boleh meletakan maksimum 5 daun dicincin di Northern Hemisphere dan Common Zone. Yang mana, robot otomatis diizinkan meletakakan 1 daun di Common Zone wilayah lawan. f. Setelah Robot otomatis sukses meletakkan sekurang-kurangnya 3 daun di Northern Hemisphere termasuk 2 daun diluar Common Zone a) Hanya robot otomatis mengambil bibit yang mana diletak di North Pole Zone b) Saat robot otomatis mengambil bibit, robot otomatis tidak diizinkan untuk meletakkan duan dicincin lagi.

Robot manual boleh melewati garis batas 1 untuk menerima bibit robot otomatis dan melempar bibit itu ke bulan. Yang mana, jika melempar bibit ke bulan, robot manual harus berada dibelakang garis batas 2. d) Ketika bibit dilempar oleh robot manual berhasil berdiri di bulan, maka dinobatkanlah Planet Hijau untuk timnya dan pertandingan dinyatakan selesai. Jika kedua team dinobatkan sebagai Planet Hijau selama 3 menit, tim yang memiliki nilai lebih tinggi dinyatakan menang. C. Poin Kemenangan a. Tim mendapatkan poin ketika robot berhasil meletakkan daun ke cincin. b. Penilaian: a) Meletakkan daun di Earth Zone: 10 Point/daun b) Robot manual menerima bibit dari robot otomatis: 10 Point /bibit D. Pelangaran dan pengurangan poin Aksi yang dinyatakan palanggaran akan mendapatkan pengurangan poin disetiap pelanggarannya: a. Robot memasuki wilayah musuh (kecuali Common Zone) b. Robot manual memasuki Earth Zone c. Robot otomatis dijalankan sebelum 3 daun diletakan robot manual dicincin. d. Robot otomatis melanjutkan meletakkan daun setelah mengambil bibit. e. Menggunakan lem untuk meletakkan bibit dibulan. f. Robot keluar dari lapangan permainan g. Memulai sebelum sinyal dari wasit.

c)

PENENTUAN PEMENANG A. Tim pertama yang dinobatkan sebagai Planet Hijau dinyatakan menang B. Jika kedua tim dinobatkan sebagai Planet Hijau diwaktu yang sama atau keduanya tidak dinobatkan sebagai Planet Hijau selama 3 menit, maka pemenangnya akan ditentukan melalui: a. Total nilai setelah pengurangan poin di pertandingan (jika ada) b. Waktu saat bibit pertama diterima robot manual h. Tim pertama yang menyelesaikan misi 3 daun diletakan robot manual dicincin.

DISKUALIFIKASI A. Tim yang mencoba merusak lapangan permainan, fasilitas, perlengkapan atau robot lawan B. Peserta yang menyentuh robotnya C. Robot memasuki lapangan musuh lawan D. Memindahkan daun lawan E. Menggunakan gelombang radio F. Melakukan aksi yang menyerang mental secara tidak jujur.

Anda mungkin juga menyukai