Anda di halaman 1dari 2

Bumbu

Bumbu adalah komponen penting dalam sebuah masakan. Istilah bagai sayur tanpa garam mungkin cocok sekali diterapkan dalam hal ini. Mungkin bukan kebetulan juga peribahasa itu mengacu pada makanan atau mungkin peribahasa itu bisa juga diganti dengan bagai masakan tak berbumbu ;) Bumbu adalah perasa yang kuat dan juga pemberi aroma. Bumbu umumnya berasal dari tumbuh-tumbuhan. Dapat berupa daun,biji, akar, batang,kulit kayu, putik, dan atau buah. Daun Bumbu Jenis bumbu yang berupa daun bisa digunakan dalam keadaan segar atau sudah dikeringkan. Daun bumbu ini biasanya digunakan untuk pemberi aroma walau ada juga yang digunakan untuk menambah rasa.

Daun salam Salam Koja (curry leaf) Daun Jeruk Daun Ketumbar Daun Kunyit

Sementara beberapa daun bumbu yang kurang populer di Indonesia seperti drill, oregano, bay leaf, rosemary merupakan bumbu yang cukup penting di beberapa negara terutama di Amerika dan Eropa. Putik Bumbu Cengkeh adalah contoh bumbu yang berasal dari putik atau bakal bunga. Cengkeh yang biasa digunakan dalam masakan adalah cengkeh yang sudah dikeringkan terlebih dahulu. Cengkeh adalah jenis bumbu pemberi aroma. Bunga Bumbu Sementara itu kuncup bunga kecombrang merupakan bunga bumbu yang umum ditemui dalam masakan Indonesia. Serupa dengan putik bumbu, bunga bumbu biasa digunakan untuk pemberi aroma. Pekak termasuk bunga bumbu. Rimpang Bumbu Bagian tumbuhan yang berupa rimpang atau akar dan umbi adalah jenis bumbu yang biasanya adalah pemberi aroma dan juga pemberi rasa. Penggunaanya rimpang bumbu bisa segar atau sudah dikeringkan dalam keadaan bubuk.

Jahe Kunyit Lengkuas Kencur Kunci

Umbi Bumbu Umbi bumbu lebih banyak digunakan dalam bentuk segar dengan cara diiris atau dicincang. Tetapi ada juga atau sudah dikeringkan dalam keadaan bubuk. Umbi bumbu digunakan sebagai pemberi rasa.

Bawang putih Bawang merah Bawang bombay

Biji Bumbu Biji-bijian seperti ketumbar, jinten, pala dan kapulaga adalah bumbu-bumbu yang memberikan rasa dan aroma yang khas dan kuat. Buah Bumbu Selain biji ada juga buah yang biasa digunakan sebagai bumbu. Fungsinya hampir serupa yaitu pemberi rasa yang kuat dan pemberi aroma.

Merica Cabai Tomat Jeruk nipis Jeruk limo Gandaria

Batang Bumbu Sereh adalah pemberi aroma yang berupa batang. Seperti halnya sereh sebagai pemberi aroma begitu juga kulit kayu pohon kayu manis. Kayu manis bisa digunakan dalam keadaan dikeringkan juga dalam bentuk bubuk.

Anda mungkin juga menyukai

  • Kekurangan
    Kekurangan
    Dokumen2 halaman
    Kekurangan
    Hilmi Nur Ardian
    Belum ada peringkat
  • Bab 2
    Bab 2
    Dokumen3 halaman
    Bab 2
    Untracert On Line
    Belum ada peringkat
  • Tabel Kematian The Life Tables
    Tabel Kematian The Life Tables
    Dokumen28 halaman
    Tabel Kematian The Life Tables
    Hilmi Nur Ardian
    Belum ada peringkat
  • Kekurangan
    Kekurangan
    Dokumen2 halaman
    Kekurangan
    Hilmi Nur Ardian
    Belum ada peringkat
  • Format Artikel Jurnal Unesa
    Format Artikel Jurnal Unesa
    Dokumen4 halaman
    Format Artikel Jurnal Unesa
    Vhu Adh Kute
    100% (1)
  • Bab 4 Penggunaan Turunan
    Bab 4 Penggunaan Turunan
    Dokumen7 halaman
    Bab 4 Penggunaan Turunan
    Muhammad Reza Fahlevi
    Belum ada peringkat
  • Geo 2
    Geo 2
    Dokumen1 halaman
    Geo 2
    Hilmi Nur Ardian
    Belum ada peringkat
  • Teleskop Atau Teropong
    Teleskop Atau Teropong
    Dokumen2 halaman
    Teleskop Atau Teropong
    Hilmi Nur Ardian
    Belum ada peringkat
  • B. Indo
    B. Indo
    Dokumen1 halaman
    B. Indo
    Hilmi Nur Ardian
    Belum ada peringkat
  • Bina Diri Anak Tunagrahita
    Bina Diri Anak Tunagrahita
    Dokumen24 halaman
    Bina Diri Anak Tunagrahita
    Hilmi Nur Ardian
    Belum ada peringkat
  • Mata
    Mata
    Dokumen25 halaman
    Mata
    Hilmi Nur Ardian
    Belum ada peringkat
  • FG 1 Otak1
    FG 1 Otak1
    Dokumen5 halaman
    FG 1 Otak1
    Corey Russell
    Belum ada peringkat
  • SOAL UTS Landasan Pendidikan
    SOAL UTS Landasan Pendidikan
    Dokumen7 halaman
    SOAL UTS Landasan Pendidikan
    Hilmi Nur Ardian
    86% (7)
  • Fisika Laoran
    Fisika Laoran
    Dokumen1 halaman
    Fisika Laoran
    Hilmi Nur Ardian
    Belum ada peringkat
  • Pandawa Beach
    Pandawa Beach
    Dokumen2 halaman
    Pandawa Beach
    Hilmi Nur Ardian
    Belum ada peringkat
  • Pembuktian Dan Penalaran
    Pembuktian Dan Penalaran
    Dokumen11 halaman
    Pembuktian Dan Penalaran
    Maulana
    100% (1)
  • Teks (
    Teks (
    Dokumen1 halaman
    Teks (
    Hilmi Nur Ardian
    Belum ada peringkat
  • Book 2
    Book 2
    Dokumen1 halaman
    Book 2
    Hilmi Nur Ardian
    Belum ada peringkat
  • Teks (
    Teks (
    Dokumen1 halaman
    Teks (
    Hilmi Nur Ardian
    Belum ada peringkat
  • Kebijakan Kelas
    Kebijakan Kelas
    Dokumen1 halaman
    Kebijakan Kelas
    Hilmi Nur Ardian
    Belum ada peringkat
  • A Copper Ball Is Heated To A Temperature of 150
    A Copper Ball Is Heated To A Temperature of 150
    Dokumen1 halaman
    A Copper Ball Is Heated To A Temperature of 150
    Hilmi Nur Ardian
    Belum ada peringkat
  • SMP B
    SMP B
    Dokumen6 halaman
    SMP B
    Hilmi Nur Ardian
    Belum ada peringkat
  • Aliran Seni Lukis
    Aliran Seni Lukis
    Dokumen4 halaman
    Aliran Seni Lukis
    Hilmi Nur Ardian
    Belum ada peringkat
  • Eksposisi Prosedur
    Eksposisi Prosedur
    Dokumen3 halaman
    Eksposisi Prosedur
    Hilmi Nur Ardian
    Belum ada peringkat
  • Amandemen Uud 1945 I-IV
    Amandemen Uud 1945 I-IV
    Dokumen21 halaman
    Amandemen Uud 1945 I-IV
    Arul_male
    Belum ada peringkat
  • Masjid
    Masjid
    Dokumen1 halaman
    Masjid
    Hilmi Nur Ardian
    Belum ada peringkat
  • Jalur Tes
    Jalur Tes
    Dokumen1 halaman
    Jalur Tes
    Hilmi Nur Ardian
    Belum ada peringkat
  • Eksposisi Prosedur
    Eksposisi Prosedur
    Dokumen3 halaman
    Eksposisi Prosedur
    Hilmi Nur Ardian
    Belum ada peringkat
  • B. Indo
    B. Indo
    Dokumen1 halaman
    B. Indo
    Hilmi Nur Ardian
    Belum ada peringkat
  • UUD 1945 Setelah Amandemen
    UUD 1945 Setelah Amandemen
    Dokumen25 halaman
    UUD 1945 Setelah Amandemen
    Wilker'z On Koslet Lae
    Belum ada peringkat