Anda di halaman 1dari 1

Dr.

Udrekh dalam paparannya mengatakan bahwa Indonesia mempunyai banyak cadangan gas hidrat sebagai energi alternatif masa depan. Gas hidrat yang berbentuk sepe rti es ini terdiri dari air dan gas alam yang mengandung metana. Gas ini katanya , dapat terjadi pada dua daerah, yaitu daerah lautan dan lingkungan pemafrost. K eberadaannya dapat dideteksi dengan Bottom Simulation Reflector (BSR). Lebih lanjut Udrekh mengatakan bahwa gas hidrat ini sangat menjanjikan untuk mas a depan energi dunia. Beberapa negara telah melakukan studi secara intensif meng enai gas hidrat. Oleh karena itu Indonesia juga harus segera melakukan penelitia n berkaitan dengan keberadaan gas hidrat.

Anda mungkin juga menyukai