Anda di halaman 1dari 4

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Mata Pelajaran Program Keahlian Kelas/Semester Pertemuan ke Waktu : : : : : Matematika SMK Akuntansi dan

Penjualan XI / 1 13, 14, 15 6 Jam Pelajaran (3 kali pertemuan)

Standar Kompetensi : 5. Menerapkan logika matematka dalam pemecahan masalah yang berkaitan dengan pernyataan majemuk dan pernyataan berkuantor Kompetensi Dasar Indikator : 5.3 Mendeskripsikan invers, konvers dan kontraposisi : 5.3.1 Menentukan konvers, invers, dan kontraposisi dari pernyataan berbentuk implikasi. 5.3.2 Menentukan nilai kebenaran dari implikasi, konvers, invers, dan kontraposisi.

A. Tujuan Pembelajaran a. Peserta didik dapat menentukan konvers, invers, dan kontraposisi dari pernyataan berbentuk implikasi b. Peserta didik dapat menentukan nilai kebenaran dari implikasi, konvers, invers, dan kontraposisi B. Materi Ajar Konvers, invers, dan kontraposisi C. Metode Pembelajaran Ceramah, tanya jawab, diskusi kelompok D. Langkah-langkah Kegiatan Pertemuan 13 No Kegiatan Pembelajaran 1 Pendahuluan - Guru mengucapkan salam pembuka - Guru mengajak peserta didik untuk berdoa - Guru mengabsen kehadiran peserta didik 2 Kegiatan Inti Apersepsi - Mengingatkan kembali pengertian pernyataan majemuk berbentuk implikasi - Membahas PR - Guru memberikan motifasi kepada peserta didik Elaborasi - Peserta didik diberikan stimulus berupa pemberian materi tentang konvers

Alokasi Waktu 15 menit

Metode Ceramah

60 menit

Ceramah, tanya jawab, diskusi kelompok

- Peserta didik dibagi menjadi beberapa kelompok (4-5 orang) - Guru membagikan LKPD yang berisi soalsoal mengenai konvers dari suatu pernyataan berbentuk implikasi beserta nilai kebenarannya kepada setiap kelompok - Setiap kelompok mengerjakan dan mendiskusikan LKPD - Setiap kelompok maju kedepan untuk mempresentasikan hasil diskusinya Kofirmasi - Guru bersama peserta didik membahas hasil dari presentasi - Guru memberikan kredit point kepada peserta didik yang aktif - Guru memberikan motifasi kepada peserta didik yang kurang aktif Penutup - Peserta didik membuat rangkuman tentang konvers dari suatu pernyataan berbentuk implikasi beserta nilai kebenarannya - Guru memberikan refleksi - Guru memberikan PR - Guru mengajak peserta didik untuk berdoa - Guru mengucapkan salam penutup

15 menit

Refleksi

Pertemuan 14 No Kegiatan Pembelajaran 1 Pendahuluan - Guru mengucapkan salam pembuka - Guru mengajak peserta didik untuk berdoa - Guru mengabsen kehadiran peserta didik 2 Kegiatan Inti Apersepsi - Mengingatkan kembali pengertian pernyataan majemuk berbentuk implikasi - Membahas PR - Guru memberikan motifasi kepada peserta didik Elaborasi - Peserta didik diberikan stimulus berupa pemberian materi tentang Invers - Peserta didik dibagi menjadi beberapa kelompok (4-5 orang) - Guru membagikan LKPD yang berisi soalsoal mengenai invers dari suatu pernyataan berbentuk implikasi beserta nilai kebenarannya kepada setiap kelompok - Setiap kelompok mengerjakan dan mendiskusikan LKPD

Alokasi Waktu 15 menit

Metode Ceramah

60 menit

Ceramah, tanya jawab, diskusi kelompok

- Setiap kelompok maju kedepan untuk mempresentasikan hasil diskusinya Kofirmasi - Guru bersama peserta didik membahas hasil dari presentasi - Guru memberikan kredit point kepada peserta didik yang aktif - Guru memberikan motifasi kepada peserta didik yang kurang aktif Penutup - Peserta didik membuat rangkuman tentang invers dari suatu pernyataan berbentuk implikasi beserta nilai kebenarannya - Guru memberikan refleksi - Guru memberikan PR - Guru mengajak peserta didik untuk berdoa - Guru mengucapkan salam penutup

15 menit

Refleksi

Pertemuan 15 No Kegiatan Pembelajaran 1 Pendahuluan - Guru mengucapkan salam pembuka - Guru mengajak peserta didik untuk berdoa - Guru mengabsen kehadiran peserta didik 2 Kegiatan Inti Apersepsi - Mengingatkan kembali pengertian pernyataan majemuk berbentuk implikasi - Membahas PR - Guru memberikan motifasi kepada peserta didik Elaborasi - Peserta didik diberikan stimulus berupa pemberian materi tentang kontraposisi - Peserta didik dibagi menjadi beberapa kelompok (4-5 orang) - Guru membagikan LKPD yang berisi soalsoal mengenai kontraposisi dari suatu pernyataan berbentuk implikasi beserta nilai kebenarannya kepada setiap kelompok - Setiap kelompok mengerjakan dan mendiskusikan LKPD - Setiap kelompok maju kedepan untuk mempresentasikan hasil diskusinya Kofirmasi - Guru bersama peserta didik membahas hasil dari presentasi - Guru memberikan kredit point kepada peserta didik yang aktif - Guru memberikan motifasi kepada peserta

Alokasi Waktu 15 menit

Metode Ceramah

60 menit

Ceramah, tanya jawab, diskusi kelompok

didik yang kurang aktif Penutup - Peserta didik membuat rangkuman tentang kontraposisi dari suatu pernyataan berbentuk implikasi beserta nilai kebenarannya - Guru memberikan refleksi - Guru memberikan PR - Guru mengajak peserta didik untuk berdoa - Guru mengucapkan salam penutup

15 menit

Refleksi

E. Alat dan Sumber Belajar Sumber : - Tuti M, dkk. Matematika SMK dan MAK Program Keahlian Akuntansi dan Penjualan. 2009. Jakarta : Erlangga. - Buku referensi lain Alat : - Laptop - LCD - OHP F. Penilaian Teknik : tugas individu. Bentuk Instrumen : uraian singkat, uraian obyektif. Contoh Instrumen : 1. Tentukan konvers, invers, dan kontraposisi dari implikasi berikut, kemudian tentukan nilai kebenarannya! a. Jika gaji karyawan naik maka harga barang akan naik. b. Jika, saya sakit maka saya tidak berolahraga secara teratur. 2. Konvers dan invers dari jika pembangaunan lancar, maka devisa negara bertambah adalah ...

Semarang,............................................ Mengetahui, Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran Matematika

_______________________ NIP.

_______________________ NIP.

Anda mungkin juga menyukai