Anda di halaman 1dari 13

SILABUS Sekolah Kelas/Semester Mata Pelajaran Tahun Pelajaran : SMP Negeri 2 Sakra : VIII / Genap : IPS : 2011/2012

Standar Kompetensi : 5. Memahami usaha persiapan kemerdekaan

Kompetensi Dasar
5.1 Menjelaskan proses persiapan kemerdekaan indonesia

Nilai Karakter Kecerdas an

Materi Pokok
Alasan Jepang membentuk BPUPKI

Kegiatan Pembelajaran
Membaca referensi untuk membahas alasan Jepang membentuk BPUPKI Menelaah dengan benar sumber proses penyusunan dasar dan konstitusi untuk negara yang akan didirikan

Indikator Teknik
Mendeskrepsikan dengan teliti dan cerdas alasan Jepang membentuk BPUPKI melalui kegiatan diskusi Tes tulis

Penilaian Bentuk
Tes uraian

Contoh

Jelaskan alasan Jepang membentuk BPUPKI

Alokasi Waktu 12 JP

Sumber Belajar

Kecerdasa
n, nasionalis me, keberania n mengambil resiko dan mengharg ai keberaga man dan demokratis

Sidang BPUPKI (Penyusunan Dasar dan konstitusi) untuk negara yang akan didirikan

Mendeskripsikan secara kronologis proses penyusunan dasar dan konstitusi untuk negara yang akan didrikan melalui kegiatan diskusi sehingga menumbuhkan rasa nasionalisme, keberanian mengambil resiko dan menghargai keberagaman dan mengembangkan sikap demokratis seperti yang dicontohkan para pendiri bangsa.

Tes tulis

Tes uraian

Jelaskan secara kronologis proses penyusunan dasar dan konstitusi untuk negara yang akan didirikan

Kecerdasa
n, nasionalis me, demokratis dan berani mengambil resiko

Peranan PPKI dalam proses persiapan kemerdekaan indonesia

Mengkaji dengan referensi tentang peranan PPKI dalam proses persiapan kemerdekaan indonesia

Mendeskripsikan dengan teliti dan cerdas peranan PPKI dalam proses persiapan kemerdekaan Indonesia melalui kegiatan diskusi sehingga muncul rasa nasionalisme, demokratis dan berani mengambil resiko dalam bertindak

Tes tulis

Tes pilihan ganda

Jelaskan alasan dibentuknya PPKI dan peranan yang sudah dilakukannya

Kompetensi Dasar
5.2 Mendeskripsi kan peristiwa peristiwa sekitar proklamasi dan proses terbentuknya negara kesatuan republik indonesia

Nilai Karakter

Materi Pokok

Kegiatan Pembelajaran
Menggali informasi tentang perbedaan perspektif antara kelompok sekitar proklamasi kemerdekaan indonesia

Indikator Teknik
Melacak dengan cerdas perbedaan perspektif antara kelompok sekitar proklamasi kemerdekaan Indonesia melalui kegiatan diskusi sehingga menumbuhkan sikap demokratis, Tes tulis

Penilaian Bentuk
Uraian

Contoh

Alokasi Waktu
13 JP

Sumber Belajar

Kecerdas Perbedaan perspektif an, antara demokrati kelompok s, sekitar nasionalis proklamasi , kemerdekaa menghar n indonesia gai keberaga man
Kecerdasa n, Keberania n mengambil resiko Kronologi proklamasi kemerdekaa n indonesia

nasionalis, menghargai keberagaman


Mendeskrepsikan dengan cerdas tentang kronologis penyusunan dan pembacaan naskah proklamasi kemerdekaan indonesia melalui kegiatan diskusi sehingga menumbuhkan sikap berani mengambil resiko Mendeskripsikan secara kronologis proses penyebaran beirta proklamasi kemerdekaan melalui berita radio, pamplet dan selebaran dengan

Membaca reperensi untuk membahas kronologi proklamasi kemerdekaan indonesia

Tes unjuk kerja

Tes simulasi

berpikir logiskritiskreatifdan inovatif

Penyebaran berita proklamasi kemerdekaa n melalui berita radio, pamplet dan selebaran

Menggali informasi dengan reperensi tentang penyebaran berita proklamasi kemerdekaan melalui berita radio, pamplet dan selebaran

Penug asan

Tes proyek

kritis, dan alur berpikir logis setelah melalui diskusi.

kedemokr Proses terbentuknya atisan, negara dan nasionalis pemerintah , RI dengan menghar sidang PPKI gai keberaga man

Menelaah proses terbentuknya negara dan pemerintah RI dengan sidang PPKI

Menjelaskan dengan kritis,

dan alur berpikir logis setelah melalui diskusi.


proses terbentuknya negara dan pemerintah RI dengan sidang PPKI sehingga menumbuhkan sikap demokrasi,

Tes tulis

Tes uraian

nasionalis, menghargai keberagaman


Membaca reperensi dan mengamati gambar dukungan spontan terhadap proklamasi kemerdekaan dan tindakan heroik di berbagai daerah Menganalisis dukungan spontan terhadap proklamasi kemerdekaan dan tindakan heroik di berbagai daerah Penug asan Tugas proyek

Dukungan spontan terhadap proklamasi kemerdekaa n dan tindakan heroik di berbagai daerah

Standar Kompetensi : 6. Memahami pranata dan penyimpangan sosial

Kompetensi Dasar
6.1 Mendeskripsi kan bentukbentuk hubungan sosial

Nilai Karakter

Materi Pokok
Pengrtian hubugan sosial Syarat syarat hubungan sosial

Kegiatan Pembelajaran
Diskusi tentang hubungan sosial Diskusi tentang syarat syarat hubungan sosial

Indikator
Menjelaskan dengan cerdas, kritis dan alur pikiran yang logis pengertian hubungan sosial melalui kegiatan diskusi Mengidentifikasi dengan cerdas, kritis dan alur pikiran yang logis syarat-syarat terjadinya , ciri-ciri hubungan sosial melalui kegiatan diskusi Mendeskrepsikan dengan cerdas, kritis dan alur pikiran yang logis sikap manusia sebagai mahluk individu dan mahluk sosial melalui kegiatan diskusi Mengidentifikasi dengan cerdas bentuk-bentuk hubungan sosial melalui kegiatan pengamatan gambar secara kelompok dengan kritis dan alur pikiran yang logis Mengidentifikasi dengan cerdas faktor-faktor pendorong terjadinya hubungan sosial melalui kegiatan diskusi

Penilaian Teknik Bentuk Contoh

Alokasi Waktu
7 JP

Sumber Belajar

Kecerdasa n,

berpikir logiskritiskreatifdan inovatif

Bentuk bentuk hubungan sosial

Diskusi tentang bentuk-bentuk hubungan sosial

Tes tulis

Tes uraian

Sebutkan bentukbentuk hubungan sosial!

Faktor faktor pendorong terjadinya hubungan sosial Dampakdampak hubungan sosial

Tanya jawab dan diskusi tentang faktor-faktor pendorong terjadinya hubungan sosial Diskusi tentang dampak hubungan sosial

Tes tulis

Tes uraian

Sebutkan faktor-faktor pendorong hubungan sosial!

Mengidentifikasi dampakdampak hubungan sosial melalui diskusi dengan kritis dan alur pikiran yang logis

Tes tulis

Tes uraian

Jelaskan dampakdampak terjadinya hubungan sosial!

Kompetensi Dasar
6.2. Mendeskripsi kan pranata sosial dalam kehidupan masyarakat

Nilai Karakter
Kecerdasa n,

Materi Pokok
Pengertian, peran, fungsi dan jenis pranata sosia

Kegiatan Pembelajaran
Membaca referensi tentang pengertian, fungsi dan jenis pranata sosial kemudian diskusi dan tanya jawab

Indikator
Mendeskripsikan dengan cerdas pengertian,peran , fungsi dan jenis pranata sosial melalui kegiatan diskusi

Penilaian Teknik
Tes tulis

Bentuk
Tes uraian

Contoh
Jelaskan pengertian pranata sosial!

Alokasi Waktu
7 JP

Sumber Belajar

berpikir logiskritiskreatifdan inovatif,


Kesantuna n

Kompetensi Dasar
6.3. Mendeskripsi kan upaya pengendalia n penyimpang an sosial

Nilai Karakter
Kecerdasa n,

Materi Pokok
upaya pengendalia n sosial

Kegiatan Pembelajaran
Diskusi tentang upaya pengendalian sosial

Indikator
Mendeskrepsikan dengan cerdas upaya pengendalian sosial dengan berpikir logis, kritis melalui kegiatan diskusi Mengidentifikasi bentuk pengengalian penyimpangan sosial melalui diskusi dengan berpikir kritis dan alur pikiran yang logis Mengidentifikasi jenis pengengalian penyimpangan sosial melalui diskusi dengan berpikir kritis dan alur pikiran yang logis Menguraikan peran lembaga-lembaga pengengalian sosial melalui diskusi dengan mengutamakan kepatuhan pada aturan

Penilaian Teknik
Tes tulis

Bentuk
Tes uraian

Contoh
Jelaskan upaya pengendalian sosial

Alokasi Waktu
8 JP

Sumber Belajar

berpikir logiskritiskreatifdan inovatif,


Kesantuna n

bentuk pengengalia n penyimpang an sosial

Diskusi tentang bentuk pengengalian penyimpangan sosial

Tes tulis

Tes uraian

Sebutkan 3 bentuk pengendalian sosial

Jenis pengendalia n penyimpang an sosial

Menyimpulkan jenis-jenis pengenalian sosial

Jelaskan pengendalian sosial secara preventif!

Peran lembagalembaga pengendalia n sosial Menelaah peran lembaga-lembaga pengendalian sosial

Jelaskan tugas lembaga kepolisian dalam pengendalian sosial!

Standar Kompetensi : 7. Memahami Kegiatan perekonomian Indonesia

Kompetensi Dasar
7.1. Mendeskripsikan permasal ahan angkatan kerja dan tenaga kerja sebagai sumber daya dalam kegiatan ekonomi, serta peranan pemerint ah dalam upaya penaingg ulangann ya

Nilai Karakter

Materi Pokok
Pengertian tenaga kerja, angkatan kerja dan kesempatan kerja Hubungan antara jumlah penduduk, angkatan kerja, kesempatan kerja dan penganggura n Peningkatan mutu tenaga kerja

Kegiatan Pembelajaran
Diskusi tentang pengertian tenaga kerja, angkatan kerja, dan kesempatan kerja

Indikator
Membedakan dengan cerdas pengertian tenaga kerja, angkatan kerja dan kesempatan kerja dengan kritis, dan alur berpikir logis setelah melalui diskusi. Menganalisis dengan teliti hubungan antara jumlah penduduk, angkatan kerja, kesempatan kerja dan pengangguran dengan

Penilaian Teknik
Tes tulis

Bentuk
Tes uraian

Contoh
Apakah perbedaan tenaga kerja dan angkatan kerja?

Alokasi Waktu
JP

Sumber Belajar

berpikir logiskritis

berpikir logiskritiskreatifdan inovatif

Diskusi hubungan jumlah penduduk dengan jumlah angkatan kerja dan kesempatan kerja serta pengangguran

Tes tulis

Tes pilihan ganda

kritis, dan alur berpikir logis setelah melalui diskusi.


Menganalisis dengan teliti permasalahan mendasar yang berhubungan dengan tenaga kerja dengan kritis, Observ asi Lembar observasi

Tanya jawab tentang permasalahan mendasar yang berhubungan dengan tenaga kerja indonesia Mendiskusikan dampak pengangguran terhadap keamanan lingkungan

dan alur berpikir logis setelah melalui diskusi.


Mengidentifikasi dengan cerdas dampak pengangguran terhadap keamanan lingkungan melalui diskusi sehingga terbentuk mental yang tangguh dalam membendung dampak negatif dari pengangguran

Sebagai penduduk yang berfungsi ikut serta dalam proses produksi untuk menghasilkan barang/jasa disebut a. Tenaga kerja b. Pencari b. Angkatan kerja d. Pekerja Cobalah lakukakn pengamatan bagaimana hubungan antara jumlah penduduk, angkatan kerja, kesempatan dan pengangguran! Jelaskan 3 dampak negatif banyaknya pengangguran!

Kecerdasa n, ketangguh an

Dampak penganggura n terhadap keamanan lingkungan

Penug asan

Tugas PR

Kecerdas Peranan pemerintah an, dalam berpikir mengatasi logistenaga kerja kritisdi indonesia kreatifdan inovatif, kepedulia n, (social dan lingkung an), kepatuha n terhadap aturanaturan sosial

Mendiskusikan cara meningkatkan mutu tenaga kerja indonesia

Mengidentifikasi dengan cerdas cara meningkatkan mutu tenaga kerja dengan berfikir logis dan kritis serta inovatif setelah melalui diskusi Mendeskripsikan peranan pemerintah dalam mengatasi tenaga kerja di indonesia dengan berfikir logis, kritis, inovatif sebagai wujud dari kepedulian sosial serta berpegang teguh pada aturan yang ditetapkan pemerintah

Tes tulis

Tes uraian

Jelaskan bagaimana cara meningkatkan kwalitas tenaga kerja!

Diskusi tentang peranan pemerintah dalam mengatasi tenaga kerja di Indonesia

Tes Tulis

Tes Uraian

Sebutkan 4 lembaga baik formal maupun non formal yang turu serta dalam penyaluran tenaga kerja

Kompetensi Dasar
7.2. Mendeskripsikan pelakupelaku ekonomi dalam sistem perekono mian Indonesi a

Nilai Karakter

Materi Pokok

Kegiatan Pembelajaran
Mendiskusikan pengertian sistem perekonomian

Indikator
Mendeskripsikan dengan cerdas pengertian sistem perekonomian pelalui kegiatan diskusi

Penilaian Teknik
Tes tuis

Bentuk
Tes Uraian

Contoh
Jelaskan arti sistem perekonomian!

Alokasi Waktu
8 JP

Sumber Belajar

Kecerdas Pengertana m sistem an, perekonomia berpikir n logiskritis Macam kreatifsistem dan perekonomia inovatif, nt kepedulia n
Ciri-ciri utama sistem perekonomia n indonesia

Diskusi tentang macam-mcam perekonomian setelah membaca literatur tertentu

Mengklasifikasi dengan teliti, berpikir krtis, dan logis tentang macam-macam sistem perekonomian melalui kegiatan diskusi

Sebutkan kebaikan dan kelemahan sistem perekonomian liberal!

Membaca buku yang relevan dan mendiskusikan tentang ciri-ciri sistem perekonomian indonesia Diskusi tentang kebaikan dan kelemahan sistem perekonomian indonesia Mengklasifikasi dengan teliti, berpikir logis tentang ciri-ciri sistem perekonomian indonesia melalui kegiatan diskusi Sebutkan ciri-ciri sistem perekonomian indonesia

Kebaikan dan kelemahan sistem perekonomia n indonesia Mengklasifikasi kebaikan dan kelemahan sistem perekonomian indonesia

Sebutkan kebaikan dan kelemahan sistem perekonomian indonesia

Kompetensi Dasar
7.3. Mendeskripsikan fungsi pajak dalam perekono mian nasional

Nilai Karakter

Materi Pokok
Pengertian pajak dan retrebusi Unsur-unsur pajak Fungsi pajak sebagai fungsi dan jenis pajak Peranan Pajak

Kegiatan Pembelajaran
Merumuskan pengertian pajak dan retribusi Mendiskusikan unsur-unsur pajak Mendiskusikan fungsi pajak dan jenis pajak

Indikator
Mendeskrepsikan pengertian pajak dan retrebusi Mengklasifikasi unsur-unsur pajak Mendeskripsikan fungsi, jenis pajak.

Penilaian Teknik
Tes tulis

Bentuk
Tes Uraian

Contoh
Jelaskan perbedaan antara pajak pusat dengan daerah Sebutkan unsur-unsur pajak! Sebutkan 3 jenis pajak

Alokasi Waktu
8 JP

Sumber Belajar

Tes lisan Tes tulis

Daf tar Pertanyaan Ters uraian

Mendiskusikan peranan pajak dalam perekonomian suatu negara Mengidentifikasi syarat-syarat pemungutan pajak Menghitung contoh perhitungan pajak penghasilan serta pajak bumi dan bangunan

Mendeskripsikan peranan pajak dalam perekonomian suatu negara

Tes lisan

Daftar pertanyaan

Apa peranan pajak bagi negara?

Syaratsyarat pemungutan pajak Contoh perhitungan pajak penghasilan serta pajak bumi dan bangunan

Mengidentifikasi syaratsyarat pemungutan pajak

Tes tulis

Tes uraian

Sebutkan 3 syarat pemungutan pajak

Menghitung contoh perhitungan pajak penghasilan serta pajak bumi dan bangunan

Penug asan

Lembar pertanyaan pekerjaan rumah

Hitunglah PBB Tuan Abbas jika mempunyai 2 a. Tanah 400 m dengan nilai jual Rp. 200.000 / 2 m 2 b. Bangunan 300 m dengan nilai jual 2 Rp. 300.000/m

Kompetensi Dasar
7.4.Mendeskr ipsikan permintaan dan penawaran serta terbentuknya harga pasa

Nilai Karakter

Materi Pokok
Pengertian permintaan

Kegiatan Pembelajaran
Merumuskan pengertian permintaan dan Mendiskusikan faktor-faktor yang mempengaruhi permintaan barang/jasa

Indikator
Mendeskripsikan dengan cerdas dan tepat pengertian permintaan barang dan jasa melalui kegiatan diskusi Mengidentifikasi dengan cerdas dan teliti faktor-faktor yang mempengaruhi permintaan barang dan jasa melalui kegiatan diskusi dengan berpikir kritis dan alur berpikir yang logis Mendeskripsikan hubungan antara permintaan barang dan jasa dengan harga barang dan jasa

Penilaian Teknik
Tes tulis

Bentuk
Tes Uraian

Contoh

Alokasi Waktu
8 JP

Sumber Belajar

faktor-faktor yang mempengaru hi permintaan barang/jasa

Tes tulis

Tes uraian

Hubungan antara permintaan barang/jasa dengan harga barang jasa Gambar kurva permintaan

Mendiskusikan hubungan antara permintaan barang dan jasa dengan harga barang dan jasa

Bagaimana hubungan antara permintaan dan harga barang

Menggambar dengan cerdas, kurva permintaan dengan kritis, berpikir logis dan inovatif melalui kegiatan diskusi Mendeskrepsikan dengan cerdas , kritis dan berpikir logis berlakunya penerapan hukum permintaan melalui kegiatan diskusi

Buatlah kurva permintaan!

Berlakunya atau penerapan hukum permintaan Pengertian penawaran an faktorfaktor yang mempengaru hinya

Jelaskan pengertian centeris paribus!

Mendeskrepsikan pengertian penawaran an faktor-faktor yang mempengaruhinya

Jelaskan pengertian penawaran dan faktor faktor yang mempengaruhinya!

Hubungan antara penawaran dengan harga barang Gambar kurva penawaran Pengertian harga Macammacam harga (termasuk harga yang ditetapkan pemerintah) Gambar kurva harga keseimbang n

Mendeskrepsikan hubungan antara penawaran dengan harga barang

Menggambar kurva penawaran Mendeskrepsikan Pengertian harga Mengklasifikasi macammacam harga (termasuk harga yang ditetapkan pemerintah) Menggambar kurva harga kesetimbangan

Guru Pamong,

Praktikan,

MUHAMMAD AMRILLAH,S.Pd NIP: 19681231 199412 1 061

SILVIA HARLINA NPM. 08360081

Mengetahui, Kepala SMP Negri 2 Sakra DPL

SULHAN, S.Pd NIP : 196212131 198301 1 083

MUHAMMAD SYAKIRIN, M.Pd NIS:3302941678

Anda mungkin juga menyukai