Anda di halaman 1dari 1

1. Cocoa butter Cocoa butter didapatkan dari lemak yang diekstraksi dari biji cokelat.

Di dalam 100 gram cocoa butter terdapat sekitar 100 gram lemak, dengan kandungan asam lemak omega 6 mencapai 300 mg. Kandungan phytosterols dalam 100 gram cocoa butter sekitar 200 mg. Phytosterols merupakan lemak yang bisa menurunkan kolesterol jahat dan membuat aliran darah lebih lancar. 2. Bubuk cokelat Tiap 100 gram bubuk cokelat yang tak diberi bahan pemanis atau gula, terdapat total 13,7 gram lemak. Jenis ini juga tinggi kandungan asam lemak omega 6 yaitu sebesar 440 mg. Kandungan magnesium, fosfor, dan potassium di dalamnya masing-masing berjumlah 499 mg, 734 mg, dan 1524 mg. 3. Cocoa mass Cocoa mass merupakan olahan dari buah cokelat yang dikeringkan, memiliki warna gelap dan aroma yang kuat. Cocoa mass disebut juga dengan chocolate liquor dengan wujud cair, dan merupakan dasar dari pembuatan aneka jenis cokelat. Per 100 gram cocoa mass, terdapat 650 kalori, 54 gram lemak, 30 gram karbohidrat, juga 14 gram protein. 4. Cocoa solid Cocoa solid merupakan salah satu komponen dari pembuatan permen cokelat juga cokelat batangan. Misalnya untuk jenis dark chocolate, mengandung sekitar 40% cocoa solid di dalamnya. Tiap 100 gram, kandungan lemaknya sekitar 13.7 gram, magnesium 499 mg, mangan 3.837 mg, fosfor 734 mg, juga potassium mencapai 1524 mg.

Kandungan alkaloid pada cacao mass sudah diteliti dan dibuktikan berpengaruh pada kesehatan manusia. Bisa menurunkan kadar kolesterol darah, memberi rasa nyaman, menurunkan tekanan darah dan membuat kulit mulus.

Anda mungkin juga menyukai