Anda di halaman 1dari 5

TRANSPARANSI TANGGALREVISI : 03 September

PA-100 TANGGAL : 2002


PENGOLAHAN DATA BERLAKU : 09 September
ELEKTRONIK KODE DOKUMEN 2002
DM-RHJ-005-018

2. KONVERSI DARI SISTEM BILANGAN BINARI

 Konversi ke sistem bilangan desimal

Dari bilangan binari dapat dikonversikan ke bilangan

desimal dengan cara mengalikan masing-masing bit

dalam bilangan dengan position valuenya.

 Konversi ke bilangan oktal

Konversi dari bilangan binari ke bilangan oktal dapat

dilakukan dengan mengkonversikan tiap-tiap tiga buah

digit binari.

Edisi: 01 Rev: 0 Copyright © Perguruan Tinggi Raharja 14/ 1 - 5

Get The Better Future By Computer Science


TRANSPARANSI TANGGALREVISI : 03 September
PA-100 TANGGAL : 2002
PENGOLAHAN DATA BERLAKU : 09 September
ELEKTRONIK KODE DOKUMEN 2002
DM-RHJ-005-018

Hubungan antara 1 digit oktal dengan 3 digit binari :

Digit 3 Bit
oktal
0 000
1 001
2 010
3 011
4 100
5 101
6 110
7 111

 Konversi ke bilangan hexadesimal

Konversi dari bilangan binari ke bilangan hexadesimal

dapat dilakukan dengan mengkonversikan tiap-tiap

empat buah digit binari.

Edisi: 01 Rev: 0 Copyright © Perguruan Tinggi Raharja 14/ 2 - 5

Get The Better Future By Computer Science


TRANSPARANSI TANGGALREVISI : 03 September
PA-100 TANGGAL : 2002
PENGOLAHAN DATA BERLAKU : 09 September
ELEKTRONIK KODE DOKUMEN 2002
DM-RHJ-005-018

Hubungan antara 1 hexadesimal dengan 4 digit binari :

Digit Hexadesimal 4 Bit


0 0000
1 0001
2 0010
3 0011
4 0100
5 0101
6 0110
7 0111
8 1000
9 1001
A 1010
B 1011
C 1100
D 1101
E 1110
F 1111

Edisi: 01 Rev: 0 Copyright © Perguruan Tinggi Raharja 14/ 3 - 5

Get The Better Future By Computer Science


TRANSPARANSI TANGGALREVISI : 03 September
PA-100 TANGGAL : 2002
PENGOLAHAN DATA BERLAKU : 09 September
ELEKTRONIK KODE DOKUMEN 2002
DM-RHJ-005-018

3. KONVERSI DARI SISTEM BILANGAN OKTAL

 Konversi ke sistem bilangan desimal

Dari bilangan oktal dapat dikonversikan ke bilangan

desimal dengan cara mengalikan masing-masing bit

dalam bilangan dengan position value-nya.

 Konversi ke sistem bilangan binari

Konversi dari bilangan oktal ke bilangan binari dapat

dilakukan dengan mengkonversikan masing-masing

digit oktal ke 3 digit binari.

 Konversi ke sistem bilangan hexadesimal

Konversi dari bilangan oktal ke bilangan hexadesimal

dapat dilakukan dengan cara merubah dari bilangan

oktal menjadi bilangan binari terlebih dahulu, baru di

konversikan ke bilangan hexadesimal.


Edisi: 01 Rev: 0 Copyright © Perguruan Tinggi Raharja 14/ 4 - 5

Get The Better Future By Computer Science


TRANSPARANSI TANGGALREVISI : 03 September
PA-100 TANGGAL : 2002
PENGOLAHAN DATA BERLAKU : 09 September
ELEKTRONIK KODE DOKUMEN 2002
DM-RHJ-005-018

4. KONVERSI DARI BILANGAN HEXADESIMAL

 Konversi ke sistem bilangan desimal


Dari bilangan hexadesimal dapayt dikonversikan ke
bilaangan desimal dengan cara mengalikan masing-
masing digit bilangan dengan position valuenya.

 Konversi ke sistem bilangan binari


Konversi dari bilangan hexadesimal ke bilangan binari
dapat dilakukan dengan mengkonversikan masing-
masing digit hexadesimal ke 4 digit binari.

 Konversi ke bilangan oktal


Konversi dari bilangan hexadesimal ke bilangan oktal
dapat dilakukan dengan cara merubah dari bilangan
hexadesimal menjadi bilangan binari terlebih dahulu,
baru dikonversikan ke bilangan oktal.

Edisi: 01 Rev: 0 Copyright © Perguruan Tinggi Raharja 14/ 5 - 5

Get The Better Future By Computer Science

Anda mungkin juga menyukai