Anda di halaman 1dari 17

SEXUAL TRANSMISSION OF HIV

Kepaniteraan Klinik Ilmu Penyakit Kulit dan Kelamin RSUD Semarang Periode 12 November 2012 22 Desember 2012 Fakultas Kedokteran Universitas Trisakti

Presented by : Adrian Ridski Harsono

Introduksi

28 juta manusia yang terinfeksi HIV 7585% ditularkan melalui hubungan sexual Akan tetapi transmisi HIV melalui hubungan seksual memiliki probabilitas terendah. Transmisi HIV dipengaruhi oleh :

Jumlah Virus Kontak Virus Faktor Host

Introduksi

Faktor Host

Kerentanan dan Infeksius

Infeksi genitalia

Faktor Lingkugan

Epidemi HIV dipengaruhi oleh lingkungan sosial yang kompleks. Perilaku sosial yang mempengaruhi, antaranya :

Perilaku seks spesifik Pergantian pasangan Pilihan kontrasepsi Perbedaan lamanya terjadi epidemi

Faktor Agen

Perbedaan struktur dari HIV mempengaruhi transmisi dari HIV. Tipe A, C, D, dan E sub-saharan Afrika dan Asia Tipe B Amerika Serikat, Karibia, Amerika Selatan, dan Eropa Barat Subtipe E Thailand lebih banyak menyerang sel langerhans. Perbedaan fenotip ini mempengaruhi efisiensi transmisi dari HIV.

Pencegahan Penularan HIV melalui Hubungan Sexual

Strategi Pencegahan

Strategi Pencegahan

Kedepannya diharapkan dimengertinya faktor-faktor yang berhubungan dengan host maupun agen dapat menurunkan angka epidemi, seperti :
Ditemukannya

Vaksin HIV Adanya agen microbisidal topikal Edukasi dan sosialisasi hubungan seksual yang aman.

Anda mungkin juga menyukai