Anda di halaman 1dari 3

JUDUL MATA KULIAH NOMOR KODE / SKS PRASYARAT DESKRIPSI SINGKAT

: : : :

PROGRAM STUDI SEMESTER TUJUAN KURIKULER

: : :

Korespondensi Bahasa Indonesia 390154004/ 2 Keyboarding II Korespondensi Bahasa Indonesia membahas tentang tentang dasar-dasar membuat surat dalam bentuk bahasa Indonesia sesuai dengan kaidah penggunaan aturan EYD yang berlaku. DIII Komputerisasi Perkantoran dan Kesekretariatan 4 Setelah menyelesaikan mata kuliah Korespondensi Bahasa Indonesia, diharapkan Mahasiswa dapat memahami bentuk dan kaidah yang berlaku dalam membuat surat berbahasa Indonesia, serta terampil dalam membuat surat dinas pemerintahan dan bisnis.

No. 1

Tujuan Instruksional Umum Setelah perkuliahan diharapkan Mahasiswa dapat memahami dasardasar penulisan surat

Pokok Bahasan Overview

Sub Pokok Bahasan Pengertian Surat, Fungsi Surat, Sifat Surat, dan derajat Surat Bagian-bagian surat dengan penjelasannya Bentuk-bentuk surat Bahasa surat Macam-macam surat Surat dinas pemerintah lama dan baru Nota dinas Memorandum Surat undangan dinas Surat pengantar Surat pengumuman

Metode Ceramah Tanya jawab

Estimasi Waktu 1x2x50

Sumber Kepustakaan Buku 1 Buku 6

Setelah perkuliahan diharapkan Mahasiswa terampil dalam membuat berbagai macam surat dinas pemerintahan

Surat Dinas Pemerintahan

Ceramah Tanya jawab Latihan Ceramah Tanya jawab Latihan

1x2x50

Buku 1

1x2x50

Buku 1

No. 4

Tujuan Instruksional Umum

Pokok Bahasan

Sub Pokok Bahasan Surat edaran Surat kuasa Surat panggilan Surat peringatan Surat tugas Surat perintah Surat instruksi Surat keputusan Surat rekomendasi Surat referensi Surat perjalanan dinas Notula Laporan Berita acara

Metode Ceramah Tanya jawab Latihan Ceramah Tanya jawab Latihan Ceramah Tanya jawab Latihan Ceramah Tanya jawab Latihan Ceramah Tanya jawab Latihan Ceramah Tanya jawab Latihan Ceramah Tanya jawab Latihan

Estimasi Waktu 1x2x50

Sumber Kepustakaan Buku 1

1x2x50

Buku 1

1x2x50

Buku 1

1x2x50

Buku 1

Setelah perkuliahan diharapkan Mahasiswa terampil dalam membuat berbagai macam surat bisnis Indonesia

Surat Bisnis Indonesia

Surat niaga Surat permintaan penawaram Surat penawaran Surat pesanan Surat referensi Surat pemberitahuan penerimaan pesanan Surat pemberitahuan pengiriman barang, Surat pengantar pengiriman barang, dan faktur Surat pemberitahuan penerimaan pengiriman barang, pengakuan pembayaran, dan ucapan terima kasih

1x2x50

Buku 1

1x2x50

Buku 1

10

1x2x50

Buku 1

11

Ceramah Tanya jawab Latihan

1x2x50

Buku 1

No. 12

Tujuan Instruksional Umum

Pokok Bahasan

Sub Pokok Bahasan Surat pengaduan Surat penyesuaian pengaduan Surat penundaan pembayaran Surat penagihan pembayaran Surat lamaran kerja

Metode Ceramah Tanya jawab Latihan Ceramah Tanya jawab Latihan Ceramah Tanya jawab Latihan

Estimasi Waktu 1x2x50

Sumber Kepustakaan Buku 1

13

1x2x50

Buku 1

14

1x2x50

Buku 1

SUMBER KEPUSTAKAAN

: 1. 2. 3. 4.

Chrisyanti, Irra, Dewi. 2010. Korespondensi Bahasa Indonesia. Surabaya: STIKOM. Suparjati. 2000. Surat Menyurat dalam Perkantoran. Jakarta: Kanisius. Finoza, Lamuddin. 1991. Aneka Surat Bisnis Indonesia. Jakarta: Mawar Gempita. Komputer, Wahana. 2003. Menyusun Berbagai Bentuk Surat dan Dokumen Bisnis dengan Microsoft Word XP. Jakarta: Salemba Infotek. 5. Bratawijaya, Thomas, Wiyasa, Drs. 1992. Korespondensi Bisnis untuk Sekretaris Perusahaan. Jakarta: Pustaka Binaman Pressindo 6. Bratawijaya, Thomas, Wiyasa, Drs. 1995. Petunjuk Baru Korespondensi Niaga Bahasa Indonesia. Jakarta: Pradnya Paramita.

Mengetahui, Wakil Ketua I

Kepala Program Studi

Surabaya, Januari 2010 Dosen Pembina

Helmy Widyantara, S.Kom, M.Eng

Panca Rahardiyanto, S.Kom

Irra Chrisyanti Dewi, S.Pd

Anda mungkin juga menyukai