Anda di halaman 1dari 19

BERANDA SK / KD INDIKATOR MATERI LATIHAN UJI KOMPETENSI REFERENSI PENYUSUN SELESAI Loading 100% 75% 50% 25% 0%

psb-psma Ikhlas berbagi rela memberi

BERANDA SK / KD INDIKATOR MATERI LATIHAN UJI KOMPETENSI REFERENSI PENYUSUN SELESAI

JENIS PARAGRAF
Kelas XII Semester 1
psb-psma Ikhlas berbagi rela memberi

BERANDA SK / KD INDIKATOR MATERI LATIHAN UJI KOMPETENSI REFERENSI PENYUSUN SELESAI

SK
Kebahasaan Menguasai berbagai komponen kebahasaan dalam berbahasa, baik lisan maupun tulisan

KD
Mengklasifikasi jenis paragraf berdasarkan letak kalimat topik, dan isi

psb-psma Ikhlas berbagi rela memberi

BERANDA SK / KD INDIKATOR MATERI LATIHAN UJI KOMPETENSI REFERENSI PENYUSUN SELESAI

INDIKATOR
1. Menentukan jenis paragraf berdasarkan letak kalimat topik 2. Menentukan kalimat penjelas 3. Mengembangkan kalimat topik menjadi paragraf

psb-psma Ikhlas berbagi rela memberi

BERANDA SK / KD INDIKATOR MATERI LATIHAN UJI KOMPETENSI REFERENSI PENYUSUN SELESAI

PENGERTIAN PARAGRAF
PARAGRAF ATAU ALINEA ADALAH SUATU BENTUK BAHASA YANG BIASANYA MERUPAKAN HASIL PENGGABUNGAN BEBERAPA KALIMAT. (Finoza, Lamuddin. Komposisi Bahasa Indonesia, 1993) PARAGRAF ADALAH KARANGAN SEDERHANA YANG HANYA MEMPUNYAI SATU PIKIRAN. (Badudu,JS. Ikhtisar bahasa Indonesia, 1984)

psb-psma Ikhlas berbagi rela memberi

BERANDA SK / KD INDIKATOR MATERI LATIHAN UJI KOMPETENSI REFERENSI PENYUSUN SELESAI

MATERI
PARAGRAF CIRI-CIRI PARAGRAF 1. Penulisan awal suatu paragraf dimulai agak menjorok ( 5 spasi ); 2. Paragraf biasanya terdiri dari beberapa kalimat; 3. Tiap-tiap paragraf hanya mempunyai satu pikiran; 4. Paragraf tidak boleh ada kalimat sumbang.

psb-psma Ikhlas berbagi rela memberi

BERANDA SK / KD INDIKATOR MATERI LATIHAN UJI KOMPETENSI REFERENSI PENYUSUN SELESAI

SYARAT PARAGRAF YANG BAIK 1. KESATUAN artinya dalam satu paragraf hanya boleh ada satu kalimat utama; 2. KOHERENSI artinya ada hubungan yang harmonis antarkalimat dalam paragraf; 3. PENGEMBANG artinya paragraf yang baik harus memiliki kalimat penjelas. STRUKTUR PARAGRAF 1. Kalimat Topik/Kalimat Pokok 2. Kalimat Penjelas/Pendukung
psb-psma Ikhlas berbagi rela memberi

BERANDA SK / KD

Ciri Kalimat Penjelas


1. Merupakan kalimat yang tidak dapat berdiri sendiri (dari segi arti); Arti kalimat baru jelas setelah dihubungkan dengan kalimat lain dalam satu paragraf; Pembentukannya sering memerlukan bantuan kata penghubung dan frase transisi; Isinya berupa rincian, keterangan, contoh, dan data tambahan lain yang bersifat mendukung kalimat topik
psb-psma Ikhlas berbagi rela memberi

INDIKATOR MATERI LATIHAN UJI KOMPETENSI REFERENSI PENYUSUN SELESAI

2.

3.

4.

BERANDA SK / KD

Ciri Kalimat Topik


1. Mengandung permasalahan yang potensial untuk dirinci dan diuraikan lebih lanjut; Merupakan kalimat lengkap yang dapat berdiri sendiri; Mempunyai arti yang cukup jelas tanpa harus dihubungkan dengan kalimat lain; Dapat dibentuk tanpa bantuan kata penghubung frasa transisi.

INDIKATOR MATERI LATIHAN UJI KOMPETENSI REFERENSI PENYUSUN SELESAI

2.

3.
4.

psb-psma Ikhlas berbagi rela memberi

BERANDA SK / KD INDIKATOR

Paragraf
Paragraf Deduktif

MATERI LATIHAN UJI KOMPETENSI REFERENSI PENYUSUN SELESAI

Paragraf Induktif
POSISI PARAGRAF Paragraf Deduktif Induktif

Paragraf Deskriftif

psb-psma Ikhlas berbagi rela memberi

BERANDA SK / KD INDIKATOR MATERI LATIHAN UJI KOMPETENSI REFERENSI PENYUSUN SELESAI

Pengertian Paragraf Induktif


Paragraf induktif Paragraf yang dimulai dengan menyebutkan peristiwa-peristiwa yang khusus, untuk menuju kepada kesimpulan umum, yang mencakup semua peristiwa khusus di atas.

psb-psma Ikhlas berbagi rela memberi

BERANDA SK / KD INDIKATOR MATERI LATIHAN UJI KOMPETENSI REFERENSI PENYUSUN SELESAI

Ciri-ciri Paragraf Induktif


Terlebih dahulu menyebutkan peristiwa-peristiwa khusus Kemudian, menarik kesimpulan berdasarkan peristiwa-peristiwa khusus Kesimpulan terdapat di akhir paragraf
psb-psma Ikhlas berbagi rela memberi

BERANDA SK / KD INDIKATOR MATERI LATIHAN UJI KOMPETENSI REFERENSI PENYUSUN SELESAI

Menemukan Kalimat Utama, Gagasan Utama, Kalimat Penjelas Kalimat utama paragraf induktif terletak di akhir paragraf Gagasan Utama terdapat pada kalimat utama

psb-psma Ikhlas berbagi rela memberi

BERANDA SK / KD INDIKATOR MATERI LATIHAN UJI KOMPETENSI REFERENSI PENYUSUN SELESAI

Menemukan Kalimat Utama, Gagasan Utama, Kalimat Penjelas Kalimat penjelas terletak sebelum kalimat utama, yakni yang mengungkapkan peristiwaperistiwa khusus Kalimat penjelas merupakan kalimat yang mendukung gagasa utama

psb-psma Ikhlas berbagi rela memberi

BERANDA SK / KD INDIKATOR MATERI LATIHAN UJI KOMPETENSI REFERENSI PENYUSUN SELESAI

ALINEA ATAU PARAGRAF

PARAGRAF INDUKTIF
Yang dimaksud dengan kebudayaan fisik cukup jelas karena merujuk pada benda-benda. Kebudayaan nonfisik ada yang berupa pemkiran dan ada yang berupa wujud tingkah laku. Adapun contoh hasil kebudayaan fisik di antaranya adala patung, lukisan, rumah, bangunan, mobil dan jembatan. Contoh kebudayaan yang berupa pemikiran adalah aliran filsafat, pengetahuan, ideologi, etika, dan estetika. Hasil kebudayaan yang berwujud tingkah laku di antaranya adalah sikap, kebiasaan, adat istiadat, belajar, tidur, bertani, bahkan berkelahi. Dengan kata lain dapat disimpulkan bahwa Kebudayaan dapat dilihat dari dua sisi, yaitu kebudayaan fisik dan kebudayaan nonfisik.

psb-psma Ikhlas berbagi rela memberi

BERANDA

ALINEA ATAU PARAGRAF


SK / KD INDIKATOR MATERI LATIHAN UJI KOMPETENSI REFERENSI PENYUSUN SELESAI

PARAGRAF DEDUKTIF INDUKTIF

Pemerintah menyadari bahwa rakyat Indonesia memerlukan rumah murah, sehat, dan kuat. Departemen PU sudah lama menyelidiki bahan rumah yang murah, tetapi kuat. Agaknya bahan perlit yang diperoleh dari batu-batuan gunung merapi sangat menarik perhatian para ahli. Bahan ini tahan api dan air. Lagi pula, bahan perlit dapat dicetak menurut keinginan seseorang. Usaha ini menunjukkan bahwa pemerintah berusaha membangun rumah murah, sehat, dan kuat untuk memenuhi keperluan rakyat.

psb-psma Ikhlas berbagi rela memberi

BERANDA SK / KD INDIKATOR MATERI LATIHAN UJI KOMPETENSI REFERENSI PENYUSUN SELESAI

Uji Kompetesi

Klik gambar di atas untuk melakukan uji kompetensi

psb-psma Ikhlas berbagi rela memberi

BERANDA SK / KD INDIKATOR MATERI LATIHAN UJI KOMPETENSI REFERENSI PENYUSUN SELESAI

Referensi
http://www.BSe.depdiknas.co.id

psb-psma Ikhlas berbagi rela memberi

BERANDA SK / KD INDIKATOR MATERI LATIHAN UJI KOMPETENSI REFERENSI PENYUSUN SELESAI

Penyusun
Drs. Priyanto, M.Pd SMA Negeri 2 Tenggarong Seberang

Editor
Awan Sundiawa, S.Pd.

psb-psma Ikhlas berbagi rela memberi

Anda mungkin juga menyukai