Anda di halaman 1dari 16

GLOBALISASI

Oleh :

Mathilda Oliander NMW


SMP BHK Cibubur

Jenis Globalisasi Proses Globalisasi

Dampak Negatif Globalisasi Dampak Positif Globalisasi

Ciri Globalisasi

Bukti Globalisasi di Lingkungan Masyarakat

Sejarah Globalisasi

Globalisasi

Cara Menyikapi Globalisasi

Sejarah Globalisasi
Globalisasi Global = Universal Globalisasi sendiri sebenarnya sudah ada sekitar tahun 1000 1500 Masehi. Pada masa kini, globalisasi menyentuh seluruh aspek kehidupan manusia, baik aspek politik, ekonomi, sosial, maupun budaya. Contohnya, pada zaman dahulu untuk berkomunikasi, orang harus bertemu secara langsung. Kalau zaman sekarang, kita sudah dapat menggunakan hp (handphone).

Ciri Ciri Globalisasi


Perubahan dalam konsep ruang dan waktu. Perkembangan barangbarang seperti telepon genggam, televisi satelit, dan internet menunjukkan bahwa komunikasi global terjadi demikian cepatnya, sementara melalui pergerakan massa semacam turisme memungkinkan kita merasakan banyak hal dari budaya yang berbeda. Pasar dan produksi ekonomi di negara-negara yang berbeda menjadi saling bergantung sebagai akibat dari pertumbuhan perdagangan internasional, peningkatan pengaruh perusahaan multinasional, dan dominasi organisasi semacam World Trade Organization (WTO). Peningkatan interaksi kultural melalui perkembangan media massa (terutama televisi, film, musik, dan transmisi berita dan olah raga internasional). Saat ini, kita dapat mengkonsumsi dan mengalami gagasan dan pengalaman baru mengenai hal-hal yang melintasi beraneka ragam budaya, misalnya dalam bidang fashion, literatur, dan makanan. Meningkatnya masalah bersama, misalnya pada bidang lingkungan hidup, krisis multinasional, inflasi regional dan lain-lain.

Proses Globalisasi

Asia dan Afrika Pedagang dari China dan India Melalui jalur darat (jalur sutera) dan jalur laut

Kaum Muslim ini pun membuat jaringan perdagangan Cina, Indonesia, Melaka, India, Persia, pantai timur Afrika, Laut Tengah, Venesia, Genoa. Di samping itu, para kaum Muslim juga menyebarkan agama dan budaya bangsa Arab

Budaya dan Tradisi

Permainan

Makanan

Jenis Jenis Globalisasi

Transportasi

Pakaian

Budaya dan Tradisi


Sekarang ini, banyak masyarakat Indonesia yang menggemari tarian asing, seperti waltz, tango, dll. Sebagian orang lebih suka menonton bioskop atau konser musik daripada menonton pergelaran wayang.

Go to Jenis Jenis Globalisasi

Makanan

Go to Jenis Jenis Globalisasi

Negara maju sekarang ini mencoba mengembangkan makanan khas negaranya, kemudian makanan tsb dipasarkan ke negara lain. Contohnya : Hoka Hoka Bento dari Jepang Pizza dan Spagheti dari Italia Ayam Goreng (spt KFC, CFC, dll) dari Amerika Serikat

Go to Jenis Jenis Globalisasi

Pakaian
Pengaruh globalisasi di bidang pakaian sangat terasa dan dapat dilihat pada kehidupan sehari hari. Seperti, pada tayangan televisi juga sering menampilkan artis artis dengan pakaian yang agak terbuka. Sebanarnya, para artis tsb harusnya sadar kalau kita menganut adat keTIMURan.

Transportasi
Dalam bidang transportasi, sudah mengalami banyak kemajuan. Kendaraan mobil dan sepeda motor sudah sampai ke pedesaan. Tetapi, banyaknya kendaraan di kota besar malah membuat jalan raya semakin penuh, sehingga arus lalu lintas tidak lancar. Arus lalu lintas yang tidak lancar pun dapat membuat kita tidak tepat waktu, dan global warming pun semakin menjadi jadi, karena polusi dari gas yang dihasilkan oleh kendaraan tsb.

Go to Jenis Jenis Globalisasi

Permainan
Permainan playstation atau game di komputer memang menyenangkan sekaligus membuat orang tidak gaptek. Alasan orang memilih permainan tsb bermacam macam, misalnya seru, menumbuhkan kesigapan dalam menghadapi tantangan, mempunyai gengsi karena harga perangkatnya yang mahal.

Go to Jenis Jenis Globalisasi

Go to Jenis Jenis Globalisasi

Dampak Negatif
Dengan masuknya tarian asing ini malahan meminggirkan tarian asli Indonesia, karena banyak anak muda yang mengangap sudah kuno. Pada saat kita bermain playstation, bagian tubuh yang bergerak hanya mata, otak dan tangan. Sehingga, bermain playstation dapat membuat tubuh kita kurang bergerak. Penyalahgunaan internet Rumah ibadat yang semakin sepi Munculnya ajaran sesat

Dampak Positif
Melalui pengiriman berbagai misi kebudayaan Indonesia ke luar negeri, juga membuat banyak orang asing yang ingin mempelajarinya. Tidak membuat gaptek. Meningkatkan laju pertukaran budayd dalam rangka mempererat hubungan antar negara Mempermudah komunikasi antar manusia di berbagai belahar dunia

Go to Jenis Jenis Globalisasi

Bukti Globalisasi di Lingkungan Masyarakat


Salah satu contoh bukti globalisasi di lingkungan masyarakat yang paling umum adalah pertandingan sepak bola dari luar negeri. Kita dapat menyaksikan pertandingan yang diselenggarakan di luar negeri, walaupun tempat pertandingan tsb sangat jauh.

Go to Jenis Jenis Globalisasi

Cara Menyikapi Globalisasi


Menyaring dampak dari globalisasi tsb Tidak memusuhi globalisasi Menggunakan globalisasi sebagai batu lompatan Menempatkan proses globalisasi sebagai proses kebudayaan Memperkuat nilai moral diri sendiri

Go to Jenis Jenis Globalisasi

Anda mungkin juga menyukai