Anda di halaman 1dari 3

WAWASAN TEKNOLOGI

DISUSUN OLEH

DZUL HAERAH O 1111 0272

PROGRAM STUDI KEDOKTERAN HEWAN FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS HASANUDDIN MAKASSAR 2011

Mata kuliah:

ILMU TILIK HEWAN BANGSA-BANGSA SAPI PERAH

DISUSUN OLEH

DZUL HAERAH O 1111 0272

PROGRAM STUDI KEDOKTERAN HEWAN FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS HASANUDDIN MAKASSAR 2011

KATA PENGANTAR
Pertama-tama marilah kita panjatkan Puji dan Syukur Kehadirat ALLAH Yang Maha Esa. Dimana hanya karena izin dari-Nyalah sehingga tugas Ilmu tilik hewan mengenai bangsa-bangsa sapi perah dapat terselesaikan. Tidak lupa pula kami kirimkan doa dan Salawat kepada nabiullah Muhammad SAW yang telah membawa kita semua ke jalan yang benar. Yang awalnya kita diliputi kegelapan, maka ialah yang akhirnya mengeluarkan kita dari kegelapan menuju cahaya Dien. Nabi Muhammad-lah yang membawa kita kepada agama yang benar di mana tidak ada agama lain yang diterima di sisi-Nya kecuali agama Islam. Para keluarga dan sahabat nabiullah Muhammad SAW juga telah banyak membantu beliau dan setia menemani beliau hingga akhir hayatnya. Mereka tidak gentar sedikitpun untuk mengahadapi kaum kafir yang jelas-jelas menentang agama yang suci dan benar ini (agama Islam). Maka pantaslah sekiranya jika kita mengirimkan pula salam dan salawat bagi mereka orangorang yang sepantasnya menjadi suri tauladan kita. Kami juga mengucapkan banyak terima kasih kepada dosen pengajar ilmu tilik hewan atas tugasnya yang diberikan sehingga pengetahuan mengenai bangsa-bangsa hewan dapat diketahui. Sekiranya dalam makalah ini terdapat kesalahan dan kekeliruan, kami mengharapkan masukan dari para pembaca. Adapun kebenaran yang ada di dalam makalah ini yang semuanya datang dari ALLAH, kami harap dapat menjadi tambahan ilmu bagi para pembaca terutama bagi kami yang menyusun makalah ini.

Wassalamu alaikum warahmatullahi wabarakatuh

Makassar, 18 Mei 2011

Penyusun

Anda mungkin juga menyukai