Anda di halaman 1dari 2

QUIZ 1. Dalam 1 jam bakteri bisa berkembang biak dengan membelah diri sebanyak a. 1 kali b. 2 kali c. 3 kali d.

8 kali 2. Fungsi dari biocide untuk membunuh ... a. Bakteri b. Bakteri, algae dan fungi c. Bakteria dan jamur saja d. Bakteria dan algae saja 3. Faktor penyebab microorganism gampang berkembang biak karena , kecuali a. Ada sumber nutrient ( makanan) b. PH acid /asam c. PH constant di sekitar 7-8 d. Temperature yg hangat 4.. Additive (Starch) yang membusuk / rusak bisa diditeksi dari perubahan : a. bau b. viscositas c. temperature d. PH 5. Bakteri mesti dikontrol dan dibunuh karena dapat menyebabkan , kecuali .. a. Slime b. Korosif c. Kertas menjadi kuat d. Bau 6. Bakteri membentuk slime yg merugikan proses kertas, fungsi slime bagi bakteri, kecuali a. Tempat sumber makanan b. Melindungi diri dari racun c. Tempat menempelkan diri pada permukaan d. Tempat pembentukan protein bakteri 7. Dalam caustic boilout, syarat yg sangat penting a. PH 12 dan temperature > 55 oC b. PH 8 dan temperature > 55 oC c. PH 5 dan temperature < 55oC d. PH 12 saja cukup

8. Dalam Acid boilout, PH solution seharusnya di sekitar . a. 3 b. 5 c. 6 d. 7 9. Bakteri yang membutuhkan oksigen untuk hidup disebut.. a. Anaerob b. Aerob c. Actomycetes d. Filamentous 10. Dalam alkali boilout dibutuhkan alkalinity caustic soda sebanyak a. 1000 ppm b. 5000 ppm c. 10000 ppm d. 3000 ppm 11. Parameter dalam alkali boilout yg perlu diperhatikan, sebutkan 3 saja secara detail .

Anda mungkin juga menyukai