Anda di halaman 1dari 15

Modul : 14

TEKNIK TRANSMISI SELULER

Projek Perencanaan Sistem Cellular


Program Studi D3 Jurusan Teknik Elektro Institut Teknologi Telkom BANDUNG, 2012
TekTransSel-Modul#14

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7.

1. 2. 3. 4. 5. 6.

Proses sell planning dapat menggambarkan semua kegiatan yang digunakan dalam proses perencanaan cellular,dan mengkonfigurasikannya sehingga sesuai dengan kondisi yang sebenarnya . Cell planning dimulai dari menganalisa trafik dan daerah cakupan yang dinginkan dengan cara terlebih dulu mengetahui kondisi geografinya serta jumlah yang dibutuhkan untuk mengcover pelanggan. Data yang dibutuhkan diantaranya : Biaya Kapasitas Daerah cakupan Grade Of service (GoS) Frekuensi Speech Quality Index (SQI) System growth capability Kebutuhan traffic menggambarkan kondisi dalam mendesain system yang ingin dirancang dan mengkonfigurasikannya sehingga sesuai dengan kondisi geografis dari daerah yang sebenarnya tersebut. Hal-hal yang perlu diperhatikan dalam hal perkiraan kondisi geografis adalah : Jumlah penduduk Jumlah Pelanggan Telephone Level keuntungan Land usage data Pengguna telephone Dan faktor lainnya seperti harga ponsel
TekTransSel-Modul#14

Proses Cell Planning

Diagram Alur Perencanaan Sel

TekTransSel-Modul#14

Diagram Alur Power Link Budget

TekTransSel-Modul#14

Diagram Alur Path Loss Metode Okumura Hatta

TekTransSel-Modul#14

Diagram Alur Fading Margin


Parameter Input : Probabilitas kuat sinyal diatas threshold (Pth) Standard deviasi (Tm)

TekTransSel-Modul#14

Diagram Alur Perhitungan Daya Pancar BTS

TekTransSel-Modul#14

Daya Output BTS PoutBTS = MSsens - (GAMS + GABTS) + (Lpropmax + LfMS + LduplBTS + conBTS + LfilBTS + LcombBTS + LslantBTS ) + Margin Daya output BTS PoutBTS = PoutMS + GdBTS + (MSsens - BTSsens) - ( LfilBTS + LslantBTS)

TekTransSel-Modul#14

Keseimbangan Uplink dan Down Link Daya yang dipancarkan oleh BTS harus lebih besar dari perhitungan daya pancar BTS yang harus seimbang dengan system. PoutBTS > PoutBTS karena daya pancarkan oleh BTS lebih kecil dari perhitungan daya pancar BTS yang telah seimbang dengan system. Maka perlu dilakukan rekonfigurasi perencanaan

TekTransSel-Modul#14

Rekonfigurasi Perencanaan
Daya pancar BTS berdasarkan perhitungan keseimbangan system : PoutBTS = PoutMS + GdBTS + (MSsens BTSsens) - ( LfilBTS + LslantBTS) Perlu rekonfigurasi : Lpropmax = (PoutBTS- MSsens) + (GAMS +GABTS)- ( LfMS + LduplBTS + LconBTS + LfilBTS + LcombBTS + LslantBTS ) Margin
TekTransSel-Modul#14

Menggunakan Metode Okumura Hatta : - Daerah urban, Lpropcity = Lpropmax - Termasuk large city a(hrx) = 3,2(log 11,75 hrx)2 dB

TekTransSel-Modul#14

85,77o 21.4166m

2o

90o

4,23o

2,23o

Rtilt

R sel

TekTransSel-Modul#14

Target yang ingin dicapai dalam tahap ini menetukan jarak aman interferensi yang disebabkan oleh penggunaan frekuensi yang berulang.

TekTransSel-Modul#14

Target yang ingin dicapai dalam tahap ini adalah menvisualisasikan cakupan area dalam bentuk sel heksagonal dan juga batas aman interferensi co channel. Peletakan posisi BTS berdasarkan posisi bujur dan lintang yang diinginkan

Visualisasi Sel

R sel R hexagonal Skala


Dinterferensi

D skala

TekTransSel-Modul#14

Visualisasi Cetak Biru

TekTransSel-Modul#14

Anda mungkin juga menyukai