Anda di halaman 1dari 40

HIV/ AIDS

dr. Kadek Iwan Darmawan, MPH

Peta Penyebaran HIV di Dunia


Sumber dari UNAIDS/WHO AIDS epidemic update 2005
East Europe & Central Asia

North America

West Europe

610.000

1.400.000

1.000.000
Caribia

East Asia & Pacific North Africa & Middle East

1.100.000

440.000

540.000

South and East Asia, 7.100.000 Indonesia

Latin America

1.700.000

25.400.000

Sub-Saharan Africa

190,000 210.000
Australia & New Zealand,

35.000

Situasi Epidemi dan Pengendalian HIV dan AIDS

Prevalensi HIV 2009

Kabupaten/kota prioritas Jumlah kabupaten/kota prioritas = 173

Sumber data: Estimasi Populasi Dewasa Rawan Terinfeksi HIV 2009, Kemkes RI Pemetaan dilakukan oleh KPAN, 2010 Catatan: Pemetaan dilakukan untuk 33 provinsi dan 440 kabupaten/kota

Estimasi ODHA 186.000

India 500.000 China 70.000 Myanmar 23.000 Thailand 18.000 Cambodia 9.000 Indonesia 3.000 Malaysia 1.700 Laos 800 Vietnam 600

Sumber: UNAIDS, 2005

Situasi kasus HIV/AIDS menurut Kelompok Resiko Tahun 2012

MISTERI

AIDS

Semua Orang Bisa Terkena AIDS Belum Ada Vaksin Pencegahannya Belum Ada Obatnya Penyebarannya Sangat Cepat
Pengetahuan tentang AIDS adalah langkah pertama untuk pencegahan penyebaran AIDS lebih meluas

APAKAH HIV ???


H - Human
Virus hanya dapat menginfeksi manusia Virus, membuat tubuh manusia turun sistem kekebalannya , sehingga tubuh gagal melawan infeksi

I - Immuno-

deficiency

V - Virus

Virus,karakteristiknya mereproduksi diri sendiri didalam sel manusia

Acquired

Didapat, bukan penyakit keturunan


Sistem kekebalan tubuh Kekurangan/penurunan Sekumpulan gejala penyakit

Immune Deficiency

Syndrom

Adalah kumpulan gejala penyakit yang didapat akibat menurunnya sistem kekebalan tubuh, disebabkan oleh virus HIV

CARA PENULARAN
Hubungan seksual
Homo/hetero/biseks Normal/abnormal

Melalui darah
Transfusi darah/ produk darah Transplantasi Suntik

Perinatal
- Ibu ke janin

Penularan HIV :

Melalui hubungan seksual tanpa kondom. Vaginal Seks Oral Seks Anal Seks

Penularan HIV :

Transfusi Darah

Penularan HIV :

Penularan HIV :

Pemakaian Jarum Suntik yang terinfeksi HIV

AIDS TIDAK MENULAR LEWAT :

Ciuman

Pelukan

WC

Sentuhan

Alat makan

Nyamuk

Tinggal serumah

APAKAH SEORANG PENGIDAP HIV DAPAT MENULARKAN DAN SIAPA SAJA YANG DAPAT TERTULAR?
Walaupun pengidap HIV belum menunjukkan gejala sudah dapat menularkan kepada orang lain Siapa saja dapat tertular melalui cara tertentu,tak peduli kebangsaan, ras, jenis kelamin, agama, tingkat pendidikan, kelas ekonomi maupun orientasi seksualnya

APAKAH HUBUNGAN SEKS SEKALI SAJA DENGAN PENGIDAP HIV DAPAT TERTULAR HIV?

Ya !
KENYATAANNYA 90% PENULARAN TERJADI MELALUI HUBUNGAN SEKS

APAKAH SEORANG PENGIDAP MASIH DAPAT MELAKUKAN HUBUNGAN SEKSUAL

Ya, masih !
Hubungan seksual dengan seorang pengidap dapat dikurangi risiko tertular dengan cara memakai kondom yang baik mutunya dan benar cara pemakaiannya

Apakah seorang pengidap HIV dapat dibedakan dari orang lainnya?


Tidak !
Seorang pengidap HIV terlihat biasa saja seperti halnya orang sehat karena tak menunjukkan gejala klinis. Hal ini bisa terjadi selama 5-10 tahun.

APAKAH PENGIDAP HIV DAN AIDS DAPAT DISEMBUHKAN?

TIDAK
SAMPAI SEKARANG BELUM DITEMUKAN OBAT YANG DAPAT MENGHILANGKAN HIV DARI DALAM TUBUH MANUSIA OBAT YANG ADA HANYA DAPAT MENGHAMBAT PERKEBANGBIAKAN VIRUS (HIV) TETAPI TIDAK DAPAT MENGHILANGKAN HIV DARI DALAM TUBUH, OBAT TERSEBUT DINAMAKAN ARV (ANTIRETROVIRAL)

BAGAIMANA MENGETAHUI STATUS HIV KITA?

Dengan melakukan Tes HIV atau tes darah untuk HIV Tes HIV ini termasuk bagian dari VCT (Voluntary Counseling and Testing) atau KTS - Konseling dan Tes HIV Sukarela yang terdapat di hampir semua RS Daerah

PERJALANAN PENYAKIT HIV-AIDS

TERTULAR VIRUS

MATI

5 - 10 TAHUN TAMPAK SEHAT

2 - 5 TAHUN GEJALA AIDS MULAI TAMPAK

A = Abstinence
Bagi yang belum menikah dianjurkan untuk Tidak melakukan hubungan seksual

B = Be faithful
Saling setia pada satu pasangan yang tidak terinfeksi HIV

C = Condom Gunakan kondom setiap kali


berhubungan seks yang berisiko

D= Dont Inject !
Hindari penggunaan jarum suntik secara bergantian & tidak steril

tatoo

E = Save Equipment
Hindari pemakaian segala alat / bahan tdk steril

Cara Pencegahan dari Penularan HIV :

Abstininsia (Berpuasa)

Be Faithful (Setia pada satu pasangan)

Cara Pencegahan

Dont Inject (Jangan menggunakan jarum suntik yang tidak steril)


Condom (Penggunaan Kondom)

Cara Pencegahan dari Penularan HIV :

Education (Pemberian Informasi)

PERNAH LIHAT ORANG HIV/AIDS ??

CEGAH HIV/AIDS
TUGAS SIAPA?

TUGAS KITA BERSAMA!!

Anda mungkin juga menyukai