Anda di halaman 1dari 7

GASTRITIS

pengertian
Infeksi pada mukosa lambung, berupa lesi

mukosa akut, erosi dan perdarahan akibat gangguan sirkulasi akut ( kapita Selekta,2003) Peradangan inflamasi lambung yang disebabkan oleh mucus benigna/ maligna dr lambung atau bakteri Helicobacter Pylory ( Bruner and Sudart, 2003) Peradangan pada daerah lambung ( kamus kedokteran, 2003)

klasifikasi
1. Gastritis superfisial akut

dapat sembuh sendiri a. Gastristis stress akut : akibat pembedahan besar, luka, trauma, infeksi berat yang menyebabkan perdarahan pada lambung b. Gastritis erosife hemoragik difuse : akibat peminum berat, dan pengguna aspirin

2. Gastritis atrofik kronik klasifikasi berdasarkan


a. Gambaran hispatology gastritis kronik

superficial Gastritis kronik atropik Atrofi lambung Metaplasia intestinal Perubahan histologi kelenjar mukosa lambung Mukosa usus halus yang mengandung sel gobet

b. Distribusi anatomi Gastritis kronis korpus ( gastritis tipe A) Gastritis kronik Antrum ( gastritis tipe B) Gastritis tipe AB

etiologi
1. Infeksi bakteri 2. Pemakaian obat penghilang nyeri secara 3. 4. 5. 6.

terus menerus, ( AINS) Penggunaan alkohol secara berlebihan Penggunaan kokain Stress fisik Kelainan autoimune

patofisiologi
1. Gastritis akut

NSAIDs dan AINS dapat menyebabkan peradangan pada lambung dengan cara mengurangi prostaglandin yang bertugas melindungi dinding lambung 2. Gastritis Kronik bakteri H. pylori dapat menyebabkan lapisan lambung melemah dan rapuh, sehingga asam lambung mudah melewati lapisan tersebut akibatnya dapat terjadi luka dan tukak lambung

Anda mungkin juga menyukai