Anda di halaman 1dari 4

Nama : BAGUS WICAKSONO NIM : 1100008 Prodi : Teknik Elektro UTS 30 Maret 2013 1.

Uraikan makna , arti, definisi dan konsep berikut ini : a. Ekonomi Teknik ? b. Cost atau Biaya dan Benefit atau Profit? c. Break Even Point? d. Interest (bunga) investasi? e. Annual Cost ? f. Present Value suatu investasi ? g. Annual Value ? i. Future Value? j. Biaya Variabel ? Biaya Tetap suatu operasi produksi ? k. Depresiasi suatu asset ? l. Metode-metode penilaian depresiasi ? m. Benefit cost ratio (BCR) : n. Indikator-indikator suatu investasi layak ; jenis dan syaratnya sebutkan? 2. Apabila suatu investasi mesin dihadakan dg data sbb : Jenis Mesin Harga Beli (Juta) Penghematan Pertahun (Ribuan) 450 600 Masa Pakai (tahun) Nilai Sisa (juta)

A B

200 300

6 6

100 70

Apabila Tingkat suku bunga yang berlaku 8 % pertahun, maka alternatif mesin mana yang harus dipilih? 3. Suatu investasi dengan cash flow sbb: Investasi = Rp. 50 juta Annual benefit = Rp 15 juta/tahun Annual cost = Rp 5 juta/tahun Gradient cost = - Rp. 0,3 juta/tahun Nilai sisa Rp. 10 juta Umur investasi 8 tahun, evaluasi nilai kelayakan investasi tersebut, jika suku bunga yg berlaku 8% /tahun? Buat diagram cash flownya.

JAWABAN 1. a. Ekonomi Teknik adalah Teknik analisa dalam pemilihan alternatife dari beberapa rancangan analisa yang sesuai dengan kondisi-kondisi tertentu dengan pertimbangan ekonomi Cost atau Biaya adalah Biaya semua pengorbanan yang perlu dilakukan untuk suatu proses produksi, yang dinyatakan dengan satuan uang menurut harga pasar yang berlaku, baik yang sudah terjadi maupun yang akan terjadi. Cost dibagi menjadi 2, yaitu : a. Profit b. Non-Profit Benefit atau Profit adalah peningkatan kekayaan seorang investor sebagai hasil penanam modalnya, setelah dikurangi biaya-biaya yang berhubungan dengan penanaman modal tersebut (termasuk di dalamnya, biaya kesempatan). Benefit dibagi menjadi 2, yaitu : a. Non-moneter : - Laju Ekonomi - Kesejahteraan Masyarakat - Tingkat Pengangguran - Angka partisipatif masyarakat b. Moneter : - PDB (Produk Domestik Bruto) Break Even Poin adalah Suatu keadaan yang menunjukkan jumlah penghasilan sama dengan jumlah biaya (titik impas) Titik impas = d. Investasi berarti pembelian (dan produksi) dari modal barang yang tidak dikonsumsi tetapi digunakan untuk produksi yang akan datang (barang produksi). Interest (Bunga) investasi adalah Annual Cost adalah biaya yang sifatnya setiap tahun dalam jumlah sama besar dilakukan pada tahun ke-1 sampai tahun ke-n dengan besaran tertentu Present Value suatu investasi adalah nilai yang berlaku sekarang suatu barang. Annual Value adalah suatu nilai/manfaat barang selama siklus beberapa tahun. Future Value adalah rencana biaya untuk periode yang akan datang (pembayaran yang hanya berlangsung tetap pada tahun ke-n). Biaya Variabel adalah biaya-biaya yang jumlahnya berubah secara proporsional mengikuti perubahan pemicu biaya. Contoh Biaya Bahan baku Biaya Tetap suatu operasi produksi adalah biaya-biaya yang jumlahnya konstan pada rentang waktu tertentu. Contoh Biaya sewa. Depresiasi suatu asset adalah alokasi sistematis jumlah yang dapat disusutkan dari suatu aset selama umur manfaatnya. Metode-metode penilaian depresiasi, diantaranya a. Straight Line Depreciation Methods ( Metode garis lurus ) AD =

b.

c.

e. f. g. i. j.

k. l.

b. Sum of Years Digit Depreciation Methods (Metode Penyusutan Jumlah Digit Tahun) AD = c. Declining Balance Depreciation Methods (Metode Penyusutan Keseimbangan Menurun) AD = d. Sinking Fund Depreciation Methods ( Metode Penyusutan Dana Berkurang ) SF = BCR = n. Indikator layak tidaknya suatu investasi, yaitu: - PV atau NPV (Net Present Value) Syaratnya : NPV > 0 - Rate of Return - PI (Payback Invest) Syaratnya : Makin cepat makin layak - BCR (Benefit Cost Ratio) Syaratnya : BCR > 1 - IRR (Internal Rate of Ratio), MARR (Market Attractive Rate of Return) Syaratnya : IRR > MARR ( ) m. Benefit Cost Ratio adalah hasil bagi dari profit dan cost

2. Diketahui : - Mesin jenis A : P = Rp200 juta ; F = Rp100 juta ; A = Rp450 ribu/tahun ; Masa pakai = 6 tahun ; DF = 8% - Mesin jenis B : P = Rp300 juta ; F = Rp70 juta ; A = Rp600 ribu/tahun ; Masa pakai = 6 tahun ; DF = 8% Jawab: Mesin Jenis A P = P + A (P/A,i,n) + F (P/F, i, n) P = -200 jt + 0,45 jt (P/A,8%,6) + 100 jt (P/F, 8%, 6) P = -200 jt + 2,080 jt + 63,020 jt P = -134,899 jt Mesin Jenis B P = P + A (P/A,i,n) + F (P/F, i, n) P = -300 jt + 0,6 jt (P/A,8%,6) + 70jt (P/F, 8%, 6) P = -300 jt + 2,773 jt + 44,114 jt P = -253,11 jt

3. Diketahui : Investasi Annual benefit Annual cost Gradient cost Nilai sisa Bunga Umur investasi Dit: NPV?

= Rp. 50 juta = Rp 15 juta/tahun = Rp 5 juta/tahun = - Rp. 0,3 juta/tahun = Rp. 10 juta =8% = 8 tahun

15 juta
+

10juta/tahun 1 2 3 4 5 6 7 8 5 juta/tahun

50 juta

NPV = P + A (P/A,i,n) + F (P/F, i, n) A(P/A,I,n) G(P/A,i.n) NPV = -50jt+15jt(P/A,8%,8)+10jt(P/F,8%,8)-5jt(P/A,8%,8)-0,3jt(P/A,8%,8) = 11,145 juta (layak)

Anda mungkin juga menyukai