Anda di halaman 1dari 8

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SRIWIJAYA BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA (BEM) ASIAN MEDICAL STUDENTS ASSOCIATION (AMSA) Sekretariat: Kampus

A FK Unsri, Jl. Mayor. Mahidin Komp. RSMH Palembang Kampus B FK Unsri, Zona F Gedung I Kampus Unsri Indralaya, Jl. Palembang-Prabumulih Km. 32 Inderalaya

PROPOSAL KEGIATAN BANK DARAH FK UNSRI ASIAN MEDICAL STUDENTS ASSOCIATION

I. Pendahuluan Pelayanan darah merupakan salah satu bagian dari keseluruhan sistem pelayanan kesehatan, tidak menutup kemungkinan bagi mahasiswa Fakultas Kedokteran, yang pada masa akan datang akan menjadi pelayan kesehatan untuk masyarakat umum di suatu daerah. Ketersediaan darah yang aman, terjangkau, mudah diakses dan rasional sudah menjadi tuntutan yang perlu diwujudkan oleh pelayan kesehatan sebagai bentuk pengabdian bagi masyarakat yang pada dasarnya sangat membutuhkan pelayanan yang maksimal, walaupun dalam keadaan darurat dan mendesak sekali pun. Pada SK Menkes No. 423 Tahun 2007 tentang Kebijakan Peningkatan Kualitas dan akses Pelayanan Darah. Kebijakan ini didukung dengan dikeluarkannya PP No. 7 Tahun 2011 tentang Pelayanan Darah. Melihat pentingnya pengelolaan dan pelayanan darah yang berkualitas, Fakultas Kedokteran Universitas Sriwijaya akan mengadakan suatu program yang dalam hal ini akan membantu Palang Merah Indonesia untuk mengumpulkan data golongan darah dari masyarakat umum Kota Palembang, baik civitas akademika, maupun masyarakat awam. Pada dasarnya, bank darah merupakan fasilitator antara orang yang sedang membutuhkan darah dalam keadaaan darurat dan mendesak dengan masyarakat umum agar masyarakat umum tersebut mengetahui informasi akan kebutuhan darah yang mendesak yang sedang dialami oleh orang lain. Sehingga, masyarakat Contact Person Vhandy Ramadhan 085758175927

Vindy Cesariana 085267077022

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SRIWIJAYA BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA (BEM) ASIAN MEDICAL STUDENTS ASSOCIATION (AMSA) Sekretariat: Kampus A FK Unsri, Jl. Mayor. Mahidin Komp. RSMH Palembang Kampus B FK Unsri, Zona F Gedung I Kampus Unsri Indralaya, Jl. Palembang-Prabumulih Km. 32 Inderalaya

umum tersebut bisa membantu mendonorkan darahnya kepada orang yang sedang membutuhkan darah dalam keadaan darurat dan mendesak. Penginformasian yang dilakukan oleh bank darah Fakultas Kedokteran Universitas Sriwijaya ini tidak menentu kapan, tergantung kebutuhan darah yang biasanya datang secara mendadak. Bank darah juga bisa menerima informasi dari siapa saja yang sedang membutuhkan darah, tidak memiliki batasan apapun dalam menerima dan menyebarkan informasi.

II. Tujuan a. Melanjutkan program bank darah tahun 2012 sebagai pusat informasi darah di Palembang. b. Mengumpulkan data golongan darah di lingkungan desa-desa pinggiran, dan beberapa civitas akademik. c. Membantu masyarakat yang sedang membutuhkan darah dengan cara menginformasikan berita tersebut kepada masyarakat umum Kota Palembang. d. Menunjukkan solidaritas terhadap masyarakat yang sedang membutuhkan darah agar mendapatkan kehidupan yang sesuai dan bahagia.

III. Nama dan Tema Kegiatan o Nama Kegiatan BANK DARAH o Tema Kegiatan Bank Darah FK Unsri

Contact Person Vhandy Ramadhan 085758175927

Vindy Cesariana 085267077022

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SRIWIJAYA BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA (BEM) ASIAN MEDICAL STUDENTS ASSOCIATION (AMSA) Sekretariat: Kampus A FK Unsri, Jl. Mayor. Mahidin Komp. RSMH Palembang Kampus B FK Unsri, Zona F Gedung I Kampus Unsri Indralaya, Jl. Palembang-Prabumulih Km. 32 Inderalaya

IV. Bentuk Kegiatan Bank darah merupakan sarana informasi antara pasien yang sedang membutuhkan darah dengan masyarakat umum Kota Palembang. Penginformasian tersebut dilakukan melalui pemberitahuan secara langsung, pesan singkat, dan jejaring sosial.

V. Sasaran Kegiatan Sasaran kegiatan ini adalah masyarakat umum Kota Palembang.

VI. Waktu dan Tempat Selama periode kepengurusan 2012-2013.

VII. Kepanitiaan Koordinator : Vhandy Ramadhan dan Vindy Cesariana.

VIII. Anggaran Dana Dana penyebaran informasi = Rp 500.000,00

IX. Penutup Demikian proposal kegiatan ini disusun sebagai gambaran umum pelaksanaan Bank Darah Fakultas Kedokteran Universitas Sriwijaya oleh AMSA Unsri, serta sebagai bahan pertimbangan dalam proses perizinan untuk dapat berpartisipasi dalam kegiatan ini. Dan kepada semua pihak yang terlibat secara langsung maupun tidak langsung, kami mengharapkan kerjasamanya. Semoga kegiatan ini dapat berjalan dengan baik, lancar serta sukses mencapai tujuan awal dengan dukungan penuh dari masyarakat, sesama panitia, fakultas dan sponsor. Atas perhatian Saudara kami sampaikan terima kasih. Contact Person Vhandy Ramadhan 085758175927 Vindy Cesariana 085267077022

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SRIWIJAYA BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA (BEM) ASIAN MEDICAL STUDENTS ASSOCIATION (AMSA) Sekretariat: Kampus A FK Unsri, Jl. Mayor. Mahidin Komp. RSMH Palembang Kampus B FK Unsri, Zona F Gedung I Kampus Unsri Indralaya, Jl. Palembang-Prabumulih Km. 32 Inderalaya

Palembang, 15 Januari 2013

PANITIA PELAKSANA

BANK DARAH FK UNSRI ASIAN MEDICAL STUDENTS ASSOCIATION


Representative of AMSA Unsri Ketua Pelaksana

Dimas Swarahanura NIM. 04111001087 Menyetujui, Pembantu Dekan III FK Unsri

Vhandy Ramadhan NIM 04111001070 Gubernur Mahasiswa BEM FK Unsri

dr. Theodorus, M.Med.Sc. NIP. 196009151989031005

Achmad Dodi Meidianto NIM. 04111401069

Mengetahui, Dekan Fakultas Kedokteran Universitas Sriwijaya

Dr. dr. H. M. Zulkarnain, M.Med.Sc NIP. 19610903-198903 1 002 Contact Person Vhandy Ramadhan 085758175927

Vindy Cesariana 085267077022

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SRIWIJAYA BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA (BEM) ASIAN MEDICAL STUDENTS ASSOCIATION (AMSA) Sekretariat: Kampus A FK Unsri, Jl. Mayor. Mahidin Komp. RSMH Palembang Kampus B FK Unsri, Zona F Gedung I Kampus Unsri Indralaya, Jl. Palembang-Prabumulih Km. 32 Inderalaya

Nomor : 001/PH/COM/Bank Darah/AMSA UnsriI/2013 Lampiran : 1 berkas proposal kegiatan Hal : Permohonan Dana Kepada Yth, Dekan Fakultas Kedokteran Universitas Sriwijaya di tempat

Palembang, 15 Januari 2013

Dengan hormat, Sehubungan dengan diadakannya Bank Darah FK Unsri dimana Bank Darah merupakan sarana informasi antara pasien yang sedang membutuhkan darah dengan masyarakat umum Kota Palembang. Kami sebagai pendistribusi informasi melakukannya melalui pemberitahuan secara langsung, pesan singkat, dan jejaring sosial. Kami selaku panitia pelaksana kegiatan mengharapkan kesediaan Bapak agar dapat memberikan bantuan dana demi keberlangsungan kegiatan sosial ini. Selanjutnya sebagai informasi lebih lanjut tentang acara kami, kami lampirkan proposal kegiatan bersama dengan surat ini. Demikian surat ini kami sampaikan, atas perhatian dan bantuan yang Bapak berikan kami ucapkan terima kasih. PANITIA PELAKSANA BANK DARAH FK UNSRI ASIAN MEDICAL STUDENTS ASSOCIATION Representative of AMSA Unsri Ketua Pelaksana

Dimas Swarahanura NIM. 04111001087 Mengetahui, Pembantu Dekan III FK Unsri

Vhandy Ramadhan NIM. 04111001070

Gubernur Mahasiswa FK Unsri

dr. Theodorus, M.Med.Sc. NIP. 196009151989031005

Achmad Dodi Meidianto NIM. 04111401069

Contact Person Vhandy Ramadhan 085758175927

Vindy Cesariana 085267077022

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SRIWIJAYA BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA (BEM) ASIAN MEDICAL STUDENTS ASSOCIATION (AMSA) Sekretariat: Kampus A FK Unsri, Jl. Mayor. Mahidin Komp. RSMH Palembang Kampus B FK Unsri, Zona F Gedung I Kampus Unsri Indralaya, Jl. Palembang-Prabumulih Km. 32 Inderalaya

Nomor : 002/PH/COM/Bank Darah/AMSA UnsriI/2013 Lampiran : 1 berkas proposal kegiatan Hal : Surat Izin Kegiatan Kepada Yth, Dekan Fakultas Kedokteran Universitas Sriwijaya di tempat

Palembang, 15 Januari 2013

Dengan hormat, Sehubungan dengan diadakannya Bank Darah FK Unsri dimana Bank Darah merupakan sarana informasi antara pasien yang sedang membutuhkan darah dengan masyarakat umum Kota Palembang. Kami sebagai pendistribusi informasi melakukannya melalui pemberitahuan secara langsung, pesan singkat, dan jejaring sosial. Kami selaku panitia pelaksana kegiatan mengharapkan izin kegiatan dari Bapak agar kegiatan sosial ini dapat berlangsung dengan baik. Selanjutnya sebagai informasi lebih lanjut tentang acara kami, kami lampirkan proposal kegiatan bersama dengan surat ini. Demikian surat ini kami sampaikan, atas perhatian dan kerjasamanya, kami ucapkan terima kasih. PANITIA PELAKSANA BANK DARAH FK UNSRI ASIAN MEDICAL STUDENTS ASSOCIATION Representative of AMSA Unsri Ketua Pelaksana

Dimas Swarahanura NIM. 04111001087 Mengetahui, Pembantu Dekan III FK Unsri

Vhandy Ramadhan NIM. 04111001070

Gubernur Mahasiswa FK Unsri

dr. Theodorus, M.Med.Sc. NIP. 196009151989031005

Achmad Dodi Meidianto NIM. 04111401069

Contact Person Vhandy Ramadhan 085758175927

Vindy Cesariana 085267077022

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SRIWIJAYA BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA (BEM) ASIAN MEDICAL STUDENTS ASSOCIATION (AMSA) Sekretariat: Kampus A FK Unsri, Jl. Mayor. Mahidin Komp. RSMH Palembang Kampus B FK Unsri, Zona F Gedung I Kampus Unsri Indralaya, Jl. Palembang-Prabumulih Km. 32 Inderalaya

Nomor : 003/PH/COM/Bank Darah/AMSA UnsriI/2013 Lampiran : Hal : Surat Keterangan Kepada Yth, Pimpinan Rumah Sakit Muhammad Hoesin Palembang di tempat

Palembang, 15 Januari 2013

Dengan hormat, Sehubungan dengan diadakannya Bank Darah FK Unsri dimana Bank Darah merupakan sarana informasi antara pasien yang sedang membutuhkan darah dengan masyarakat umum Kota Palembang. Kami sebagai pendistribusi informasi melakukannya melalui pemberitahuan secara langsung, pesan singkat, dan jejaring sosial. Kami selaku panitia pelaksana kegiatan mengharapkan kesediaan Bapak/Ibu dari pihak RSMH Palembang agar dapat bekerjasama dalam kegiatan sosial ini dengan memberi beberapa Contact Person sebagaimana yang dapat kami hubungi untuk penginformasian pendonor maupun yang menerima donor darah tersebut. Demikian surat ini kami sampaikan, atas perhatian dan kerjasamanya, kami ucapkan terima kasih. PANITIA PELAKSANA BANK DARAH FK UNSRI ASIAN MEDICAL STUDENTS ASSOCIATION Representative of AMSA Unsri Ketua Pelaksana

Dimas Swarahanura NIM. 04111001087 Mengetahui, Pembantu Dekan III FK Unsri

Vhandy Ramadhan NIM. 04111001070

Gubernur Mahasiswa FK Unsri

dr. Theodorus, M.Med.Sc. NIP. 196009151989031005

Achmad Dodi Meidianto NIM. 04111401069

Contact Person Vhandy Ramadhan 085758175927

Vindy Cesariana 085267077022

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SRIWIJAYA BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA (BEM) ASIAN MEDICAL STUDENTS ASSOCIATION (AMSA) Sekretariat: Kampus A FK Unsri, Jl. Mayor. Mahidin Komp. RSMH Palembang Kampus B FK Unsri, Zona F Gedung I Kampus Unsri Indralaya, Jl. Palembang-Prabumulih Km. 32 Inderalaya

Contact Person Vhandy Ramadhan 085758175927

Vindy Cesariana 085267077022

Anda mungkin juga menyukai