Anda di halaman 1dari 15

Evaluasi Cadangan Bijih

Metoda Sampling

Sampling Methods
Suatu metoda untuk mendapatkan sejumlah kecil

material geologi yang bisa mewakili suatu volume yang besar dari material geologi tersebut. Metoda sampling yang dipakai akan tergantung kepada jenis atau sifat dari material yang akan di sampling serta informasi yang diharapkan dari data sampling tersebut

Hasil dari program sampling sangat penting

dan mendasar dalam proses evaluasi dari sebuah proyek ekplorasi/ekploitasi Program sampling harus direncanakan dengan baik dan dilakukan analisis terhadap sample yang diambil Harus ada supervisi yang mengecek program sampling dan hasil yang diperoleh dari sampling

Program Sampling Dirancang


Untuk memperoleh informasi geologi yang akan

membantu dalam mendefinisikan kondisi dari daerah target Untuk menentukan kualitas dan kuantitas dari suatu sumberdaya geologi (mineral) Untuk memperkirakan cadangan bijih (kandungan logam) dan kelayakan keekonomian dari material yang di sampling Untuk menjadi pegangan dalam kegiatan operasi penambangan seperti jumlah produksi, kontrol kadar dan waktu penambangan

Sampling Geologi
Representatif, secara lokasi dan massa Informasi kondisi geologi yang mengontrol,

dan pemahaman tentang sifat alamiah (kimia/fisika) dari unsur Mengandung semua aspek, tidak saja kadar dari kandungan logam, tapi juga harus mencermikan karakteristik dari aspek :
Mineralogi, kualitas mineral, material gangue, Ekonomik mineral, sifat fisik, respon geofisika, Aspek lingkungan dan mungkin juga arkeologi

Setiap sampel harus dicatat dengan benar : Lokasi (posisi) geografisnya Jenis/tipe sampel dan ukurannya Akurasi Kualitas tiap sampel Kuantitas total Hindari kontaminasi dari alat yang digunakan saat sampling maupun kontainer (kantong sampel)

Metoda Sampling
Random sampling, sampling secara acak dan tidak sistimatis,

terdistribusi menurut lokasi Sistimatik sampling, sampling dengan jarak atau lokasi tertentu yang terdistribusi dengan baik Stratifikasi sampling, sampling berdasarkan urutan stratigrafi unit secara vertikal secara sistimatis Grab sampling, sampling seperti mencomot dengan bantuan alat tertentu, biasa diaplikasikan untuk sampling di dasar laut Dredg sampling, sampling dengan bantuan alat dredg yang kemudian ditarik pada jarak tertentu, biasa diaplikasikan untuk sampling di dasar laut Chip sampling, dari hasil pemboran inti atau wire-line logging

Sampling endapan bijih (exploration stages)


Stream sedimen+heavy mineral concentrate
Float sampling Soil sampling

Grab sampling
Chaneling Trenching

Pitting
Drilling evaluation stage

Drilling
Umum dipakai untuk sampling keperluan

evaluasi/perhitungan cadangan Memberikan informasi untuk pembuatan model ore, tonnage/kadar Bagus untuk memperoleh sampling metalurgi Bisa memberikan informasi karakteristik geoteknik dari batuan, sangat bermanfaat untuk membuat design tambang

Pola drilling
Random sampel
Stratified random sampel Regular Biased

Data Drilling
Kecepatan dan tekanan pemboran yang digunakan

bisa untuk memperkirakan sifat fisik batuan Bisa diperoleh sampel yang oriented bisa pemboran dilakukan pada kemiringan tertentu Informasi tentang hidrologi dibawah permukaan bisa diperoleh Core recovery ~ (sangat bermanfaat dalam penghitungan cadangan) : (panjang core dibagi total kedalaman pemboran dikali 100%) Oriented Sampling

Anda mungkin juga menyukai