Anda di halaman 1dari 1

KATA PENGANTAR

Dalam pelaksanaan akreditasi rumah sakit sangatlah diperlukan berbagai pedoman akreditasi rumah sakit. Pedoman tersebut dapat dalam bentuk regulasi maupun sebagai bukti pelaksanaan kegiatan. Untuk dapat terjadinya persamaan persepsi dalam penyusunan panduan yang terkait dengan pelaksanaan akreditasi rumah sakit, maka disusunlah Pedoman Organisasi Sub Bagian Tata Usaha Rumah Sakit. Dengan adanya pedoman ini, diharapkan dapat membantu rumah sakit dalam melaksanakan pelayanan di rumah sakit melalui proses akreditasi. Semoga pedoman organisasi ini dapat bermanfaat bagi rumah sakit dan pihak-pihak lainnya yang terkait dengan penyelenggaraan akreditasi rumah sakit.

Tim Akreditasi RSKIA Kota Bandung

Rumah Sakit Khusus Ibu dan Anak Kota Bandung

Anda mungkin juga menyukai