Anda di halaman 1dari 25

DERMATITIS ATOPIK

Oleh Dr. Maria Dwikarya SpKK FK UNTAR Jakarta 2011

Apakah itu Dermatitis Atopik ?


Dermatitis Atopik adalah peradangan kronik kulit yang kering dan gatal , umumnya dimulai pada masa kanak2. Eksema jenis ini menyebabkan Gatal yang amat sangat, peradangan & gangguan tidur.

Dermatitis yg timbul pd individu dgn Riwayat Atopi pd dirinya sendiri ataupun keluarganya, yaitu Riwayat Asma bronkhial, Rhinitis alergi dan Reaksi Alergi trhdp serbuk2 tumbuhan.

Bangsa/Ras Lingkungan

Daerah

Pemicu
Keturunan
Musim/iklim

Hygiene

Penyebab2
Keringnya kulit Iritasi oleh sabun, detergen, pelembut pakaian, dan bahan kimia lain Menciptakan kondisi yang terlalu hangat untuk anak, misalnya membungkus anak dengan pakaian berlapislapis Alergi atau intoleransi terhadap makanan tertentu Alergi terhadap tungau debu, serbuk sari tanaman, atau bulu hewan Virus dan infeksi lain Perjalanan ke negara dengan iklim berbeda

Usia 2 bln - 2 thn Muka, leher>>, Lutut, madidans

Tipe Infantil

Tipe Anak

Usia 3-10 thn Fossa CubPop Lesi kering

Dis Atopik

Tipe Remaja-Dewasa
Usia 13-30 thn Fossa CubPop Frontal periOrbit

Dermatitis Atopik Infantil


Lesi mulai di muka berupa :

Eritema Papulo-vesikel yang halus karena gatal digosok > pecah > eksudatif > krusta Likenifikasi : usia >18 bulan

Lesi kemudian meluas ke tempat lain : skalp + leher pergelangan tangan lengan + tungkai

DERMATITIS

PADA ANAK

Kelanjutan bentuk infantil,timbul sendiri Lesi > kering, kurang eksudatif, papul >>, likenifikasi (+), skuama <<< Lokasi: Flexor, lipat dalam siku, lutut, pergelangan tangan , kelopak mata, leher, jarang di muka Rasa gatal menggaruk(++) erosi >> likenifikasi Mudah infeksi sekunder Hipersensitif terhadap bulu2 : kucing, anjing, ayam, burung dan Wol

Itch Problem in Atopy


Itch
Cold weather Wool Detergent soap Frequent bathing stress

Scratch

Scratch

Itch

Dermatitis Atopik Remaja


Lesi kulit : plak papulo-eritematosa skuama plak likenifikasi gatal Lokasi lesi : lipat siku lipat lutut samping leher dahi sekitar mata

Dermatitis Atopik Dewasa


Lesi kering, agak menimbul Papul datar (+) Plak likenifikasi (++) Skuama (+) Ekskoriasi eksudasi pelan2 hiperpigmentasi Distribusi lesi kurang karakteristik sering mengenai tangan dan pergelangan tangan dapat ditemukan setempat:
bibir, vulva, puting susu, skalp

KRITERIA DIAGNOSTIK
Kriteria diagnostik untuk eksema adalah sebagai berikut:

Harus mengalami gatal Dan 3 atau lebih dari gejala berikut: Riwayat keterlibatan lipatan kulit Riwayat asma atau hay fever pada anak tersebut, atau riwayat penyakit atopik pada keluarga dekat jika anak berusia kurang dari 5 tahun Riwayat kulit kering di tahun sebelumnya Munculnya gejala sebelum usia 2 tahun Eksema di bagian fleksor tubuh (lipatan siku, lutut, pergelangan tangan)

SCORAD Scoring of Atopic Dermatitis


Eksema ringan (skor SCORAD < 15): perubahan warna
kulit menjadi kemerahan, kulit kering yang ringan, gatal ringan, tidak ada infeksi sekunder

Eksema sedang (skor SCORAD antara 15 40): kulit


kemerahan, infeksi kulit ringan atau sedang, gatal, gangguan tidur, dan likenifikasi

Eksema berat (skor SCORAD > 40): kemerahan kulit,


gatal, likenifikasi, gangguan tidur, dan infeksi kulit yang semuanya berat.

Kulit Eksema mudah terinfeksi sekunder oleh Bakteri & Virus. Respon terhadap pengobatan << o.k. ada Infeksi Sekunder Tanda Eksema yang terinfeksi: Ekskorasi & Madidans & Krusta.

1. White Dermatografisme

2. Percobaan Asetilkolin

PX ajuvan

3. Usap kulit (skin swab)

4. Usap hidung (nasal swab) dari pasien dan orang tua 5. Tes alergi pada kulit

PENATALAKSANAAN
Kenali & Hindari faktor pemicu !

Sistemik

- Anti Histamin (sedatif & non sedatif AH 1 reseptor) - Kortikosteroid (hanya kasus berat) - Antibiotika ( inf. sekunder ) Eritromisin, Tetrasiklin - Low potent steroid ( ES <<pd Bayi ) HC 1-2,5 % Ditambah As. Salisilat % ( u/ efek yg lbh kuat )

Topikal

Air liur Makanan Mainan Bulu hewan, debu, detergent

Hindari cutex Hindari Aceton

Hindari Kontak Iritan Gunting kuku Penanganan umum Moist urizer

Gliserin Lanolin Bath Oil

Katun-Acrylic

Sarung tangan Kompres dingin


Air es, NaCl 0,9 %, Caladine Calamed lotion

Sabun Lunak pH <<

Baby soap Oilatum Ceraclin Sebamed

Management D`is Atopik


Penatalaksanaan

D`is Atopik

AKUT
Kompres Dingin Krim Steroid Balut Basah Antibiotika antiViral AntiJamur

KRONIS

AntiPruritus Salap Tar LCD KrimSteroid poten Balut Oklusif Injeksi KIL

Prognosis D`is Atopik


Sulit diramalkan + Lebih buruk bila ke2 OrTu pndrta DA
40-60 %
Sembuh spontan Pada usia > 5 thn

20 %
DA meghlg saat Rmja

30-50%

Gejala klinis

Tipe infantil Bersama AsthmaBr

D`is Atopik

65 %
DA gejala saat Rmja

84 %
Kadang2 berlgs smp Masa Rmja

Gambaran eczema pada berbagai lokalisasi

Eczema pada bibir, skrotum, kepala

Berbagai lokasi Ekszema pada anak-anak

Eczema pada hidung dan tungkai

Kepustakaan
Djuanda Adhi,Prof.Dr.dr. : ILMU PENYAKIT KULIT &
KELAMIN, Balai Penerbit FKUI Jakarta 2005, 4 ed, hal:138-147

Siregar RS,Prof.Dr.dr. :Atlas Berwarna Saripati Penyakit


Kulit, Penerbit Buku Kedokteran EGC, Jakarta 2005, 2 ed, hal: 115117

Dwikarya M, dr.SpKK : Foto dokumen pribadi www.emedicine.com : Atopic dermatitis www.google.com : Atopic dermatitis

Anda mungkin juga menyukai