Anda di halaman 1dari 1

Keuntungan penggunaan tepung jagung adalah harganya relatif murah dan mudah dipe roleh.

Masalah yang dihadapi dalam pengembangan teknologi pembuatan tepung jagung adala h cukup banyaknya kulit biji dalam tepung sehingga tepung bertekstur kasar dan r asanya kurang disukai. Untuk mengatasinya, maka tepung harus bebas dari kulit bi ji jagung. Rendemen tepung jagung yang berukuran partikel 100 mesh adalah sebesa r 72%, sisanya berupa biji-bijian yang tidak lolos saringan, kulit, dan tip cap. Pembuatan roti membutuhkan tepung dengan kadar protein tinggi (sekitar 8-12%), t erutama protein yang terdapat pada gandum. Protein tepung terigu akan menghasilk an gluten apabila dicampur air. Gluten bersifat elastis sehingga akan mempengaru hi sifat elastisitas dan tekstur roti yang dihasilkan.

Anda mungkin juga menyukai