Anda di halaman 1dari 1

SATUAN ACARA PENYULUHAN DHF (DEMAM BERDARAH) Topik Sub Topik Sasaran Tempat : Demam berdarah : Pencegahan Demam

Berdarah : Keluarga pasien An. B : Ruang penyakit dalam kelas 2 RSUD Banja rbaru

Hari/ Tanggal : Kamis, 27 Oktober 2011 Waktu : 1 x 30 menit

TUJUAN INSTRUKSIONAL UMUM setelah diberikan penyuluhan selama 30 menit diharapkan mampu memahami tentang demam berdarah. TUJUAN INSTRUKSIONAL KHUSUS Setelah diberikan penyuluhan selama 30 menit diharapkan mampu : Menjelaskan pengertian demam berdarah. Mengetahui penyebab demam bedarah. Mengetahui cara penularan demam berdarah. Menyebutkan gejala-gejala demam berdarah. Menyebutkan cara pertolongan pertama pada penderita demam berdarah. Mengetahui cara pencegahan demam berdarah

Anda mungkin juga menyukai