Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH KABUPATEN SUMENEP DINAS PENDIDIKAN

UPT SMP NEGERI 2 PASONGSONGAN UJIAN AKHIR SEKOLAH


TAHUN PELAJARAN 2009/2010

UJIAN PRAKTIK ILMU PENGETAHUAN ALAM (FISIKA)


MATERI UJIAN : MENGUKUR MASSA JENIS SUATU ZAT ASPEK PENILAIAN :

MENGUKUR MASSA MENGGUNAKAN NERACA MENGUKUR VOLUME BENDA MENGGUNAKAN GELAS UKUR MELAKUKAN PERHITUNGAN MASSA JENIS BENDA MERAPIKAN ALAT DAN BAHAN PRAKTIKUM SETELAH SELESAI

MENGUKUR MASSA JENIS BENDA


Tujuan : Dapat mengukur massa jenis suatu benda secara tidak langsung. Alat dan bahan : Neraca 3 lengan Gelas ukur .. Batu . Alat tulis Air 1 set 1 buah 3 jenis

Langkah kerja : 1. Timbanglah massa batu dengan menggunakan neraca yang tersedia. Lakukan dengan menggeser anak timbangan yang lebih besar sampai yang terkecil sampai seimbang. 2. Jumlahkan hasil anak timbangan sebagai massa batu tersebut. Catat hasil penimbangan pada lembar pengamatan yang tersedia. 3. Isilah gelas ukur dengan air secukupnya, catat tinggi permukaan air pada gelas ukur. kemudian masukkan batu yang telah ditimbang tadi. 4. Catat tinggi permukaan air setelah batu dimasukkan. 5. Hitung volume batu dengan menghitung selisih tinggi permukaan air pada gelas ukur dan catat hasilnya pada lembar pengamatan yang tersedia. 6. Ulangi kegiatan 1 sampai 5 untuk batu-batu yang lain. 7. Hitung massa jenis masing-masing batu dengan membagi massa batu dengan volumenya.

PEMERINTAH KABUPATEN SUMENEP DINAS PENDIDIKAN

UPT SMP NEGERI 2 PASONGSONGAN UJIAN AKHIR SEKOLAH


TAHUN PELAJARAN 2011/2012

UJIAN PRAKTIK ILMU PENGETAHUAN ALAM (FISIKA)


MATERI UJIAN : MENGUKUR MASSA SUATU BENDA ASPEK PENILAIAN :

MENGUKUR MASSA MENGGUNAKAN NERACA MERAPIKAN ALAT DAN BAHAN PRAKTIKUM SELESAI

SETELAH

MENGUKUR MASSA BENDA


Tujuan : Dapat mengukur massa suatu benda secara langsung. Alat dan bahan : Neraca 4 lengan Batu . Alat tulis Langkah kerja : 1. Siapkan neraca 4 lengan, pastikan jarum penunjuk menunjuk angka nol saat semua anak timbangan masing-masing di posisi nol 2. letakkan benda /batu yang akan diukur massanya ke dalam tatakan neraca 3. Atur anak timbangan (mulai dari yang terbesar) sampai jarum penunjuk menunjuk angka nol 4. Ulangi kegiatan dia atas untuk benda yang berbeda dan catat hasilnya pada lembar pengamatan yang tersedia. 5. Rapikan kembali ala dan bahan sebelum meninggalkan tempat 1 set 3 jenis

PEMERINTAH KABUPATEN SUMENEP DINAS PENDIDIKAN

UPT SMP NEGERI 2 PASONGSONGAN UJIAN AKHIR SEKOLAH


TAHUN PELAJARAN 2011/2012

UJIAN PRAKTIK ILMU PENGETAHUAN ALAM (FISIKA)


MATERI UJIAN :

MENGUKUR VOLUME BENDA ASPEK PENILAIAN : MENGUKUR VOLUME BENDA MENGGUNAKAN GELAS UKUR MERAPIKAN ALAT DAN BAHAN PRAKTIKUM SETELAH SELESAI

MENGUKUR VOLUME BENDA


Tujuan : Dapat mengukur Volume suatu benda yang tidak beraturan. Alat dan bahan : Gelas ukur .. Batu . Alat tulis Air Langkah kerja : 1. Isilah gelas ukur dengan air secukupnya, catat tinggi permukaan air pada gelas ukur. kemudian masukkan batu yang akan diukur volumenya 2. Catat tinggi permukaan air setelah batu dimasukkan. 3. Hitung volume batu dengan menghitung selisih tinggi permukaan air pada gelas ukur dan catat hasilnya pada lembar pengamatan yang tersedia. 4. Ulangi kegiatan dia atas untuk benda yang berbeda dan catat hasilnya pada lembar pengamatan yang tersedia. 5. Rapikan kembali ala dan bahan sebelum meninggalkan tempat 1 buah 3 jenis

PEMERINTAH KABUPATEN SUMENEP DINAS PENDIDIKAN

UPT SMP NEGERI 2 PASONGSONGAN UJIAN AKHIR SEKOLAH


TAHUN PELAJARAN 2011/2012

UJIAN PRAKTIK ILMU PENGETAHUAN ALAM (FISIKA)


MATERI UJIAN :

MENGUKUR DIAMETER BENDA ASPEK PENILAIAN : MENGUKUR DIAMETER BENDA MENGGUNAKAN JANGKA SORONG MERAPIKAN ALAT DAN BAHAN PRAKTIKUM SETELAH SELESAI

MENGUKUR DIAMETER BENDA


Tujuan : Dapat mengukur diameter suatu benda berbentuk silinder Alat dan bahan : Jangka sorong .. 1 buah benda silinder/bundar. 3 jenis Alat tulis Langkah kerja : 1. Siapkan jangka sorong, kemudian buka rahangnya dengan menggeser rahang geser ke bawah 2. Masukkan benda yang akan diukur diameternya ke dalam rahang jangka sorong 3. Geser rahang geser jangka sorong sampai menjepit rapat benda, baca skala utama dan nonius kemudian catat hasilnya pada lembar pengamatan yang tersedia 4. Ulangi kegiatan di atas untuk benda yang berbeda 5. Rapikan kembali ala dan bahan sebelum meninggalkan tempat

Anda mungkin juga menyukai