Anda di halaman 1dari 7

9/2/2008

Sap1Evaluasi Proyek: PENGERTIANPROYEK

KULIAHPERTAMA OLEH:GUIDOBENNY

Proyek
Proyek (Investasi Proyek)adalah suatu kegiatan yang menanamkan sebagian atau seluruh faktor produksi yang l k pada langka, d proyek k tertentu,pada d lokasi l k i tertentu,dalam d l jangka waktu menengah atau panjang,dengan tujuan memperoleh manfaat di masa mendatang. Membangun proyek baru atau memperluas perusahaan yangtelah berjalan,mempunyai ciriciri khusus,yang sifatnya lebih substansial dibandingkan dengan keputusan perusahaan h untuk k investasi i i dana d yanglain l i (misalnya ( i l menambah jumlah kredit penjualan padapelanggan tertentu).

9/2/2008

Ciriciri khusus suatu investasi proyek


Investasi tersebut menyerap danmengikat dana dalam jumlah besar, jangka waktu cukup lama(lebih dari satu tahun),sehingga perlu perencanaan atau evaluasi kelayakan atasrencana investasi. investasi Berkaitan dengan alasan pertama,tingkat risiko yangharus ditanggung perusahaan lebih tinggi bila dibanding dengan investasi lainnya (mis: investasi padacurrent asset). Manfaat yangakan diperoleh perusahaan (misalnya,laba)baru dapat diperoleh sepenuhnya setelah beberapa waktu tertentu (misalnya,setelah 1tahun)setelah investasi dilakukan,sehingga perlu metode khusus untuk hitung nilai nyata manfaat tersebut (misalnya,metode discounted cash flow). Keputusan K t i investasi t i proyek k yangkeliru, k li tidak tid k dapat d t direvisi di i i begitu b it saja, j seperti halnya keputusan investasi padacurrent asset,tanpa harus menderita kerugian yangcukup besar.Misalnya,proyek pembangunan pabrik yangberskala besardapat menimbulkan risiko kerugian cukup besarbila ternyata utilisasinya tidak memadai.

Penggolongan Proyek
Berdasarkan kepemilikannya,dibedakan: 1. Proyek swasta,dilakukan oleh perorangan atau organisasi badan usaha yangumumnya merupakan pasarkompetitif d dimana banyak b k pembeli b l dan d penjual. l 2. Proyek publik,dilakukan oleh pemerintah pusat/daerah untuk memenuhi kebutuhan umum.Umumnya proyek publik berskala besar dan penting bagi masyarakat,negara maupun pemerintah. 3. Proyek campuran,yaitu proyek publik yangdengan alasan besarnya dan alasan efisiensi dilakukan bersama antara pemerintah h dan d swasta.

9/2/2008

Penggolongan Proyek
Berdasarkan sifat outputnya,dibedakan: Proyek y p produksi:p proyek y y yang glangsung g g menghasilkan g produk. Proyek infrastruktur:proyek yangtidak secara langsung menghasilkan produk. Berdasarkan fungsinya,dibedakan: Proyek infrastruktur ekonomi:proyek yangbiaya dan manfaatnya dapat dengan mudah dihitung dalam denominasi matauang. Proyek infrastruktur sosial:proyek yangbiaya dan manfaatnya sulit dihitung dalam denominasi matauang, karena mengandung aspek sosial.
5

Penggolongan Proyek
Berdasarkan hubungan satu proyek dgn yanglain,dibedakan: Proyek independent:proyek yangtidak terkait dengan proyek lainnya. Proyek kontingen:proyek dimana apabila satu proyek dilaksanakan maka proyek yanglainharus dilaksanakan juga. Proyek mutuallyexclusive:proyek yangsatu diterima,maka proyek lainnya harus ditolak. Berdasarkan keberadaannya,dibedakan: Proyek baru:proyek yangbelum dilakukan atau dimiliki perusahaan sebelum ditentukannya keputusan investasi proyek. proyek Proyek penggantian: proyek yangditujukan menggantikan proyek lama yangdinilai kurang efisien. Proyek perluasan (ekspansi):menambah proyek yangada sehingga memperoleh kapasitas usaha yanglebih besar.
6

9/2/2008

HOMEWORK:
Diskusikan Dalam Kelompok (4Orang)
Contoh riil dari proyek swasta,publik,dan campuran. Contoh riil dari proyek infrastruktur dan proyek produksi Contoh riil dari proyek infrastruktur ekonomi dan infrastruktur sosial. Contoh riil dari proyekproyek yangindependent,kontingen, dan mutuallyexclusive. exclusive Contoh riil dari proyek baru,penggantian dan perluasan.

TahapanTahapanProyek
a. TahapPraKonstruksiatauTahapStudiKelayakan,dimulai daripemunculangagasanakanproyeksampaiselesainya evaluasi l iproyek kataustudi dik kelayakan l k proyek. k b.TahapKonstruksi,yaknitahapsetelahsuatuproyek dinyatakansebagaidapatdilaksanakan(goproject),maka proyekmulaidibangun(dikonstruksi)Tahapanini mencakupjugapelaksanaanpilotproject sebagaipengujian danoperasiawal. c.TahapOperasional,dimulaisetelahpilotprojectdinyatakan berhasil,laluproyekdioperasikansesuaidenganrencana.

9/2/2008

InvestordanSasarannya
Investorsuatu proyek bisasajaswasta,koperasi, BUMN yayasan, BUMN, yayasan maupun pemerintah. pemerintah Adapun sasaran yangingin mereka peroleh bermacam macam jenisnya: Sasaran finansial:memperoleh pendapatan,laba, likuiditas keuangan. Sasaran makroekonomi:meningkatkan perdagangan ekspor,menciptakan lapangan kerja baru,penghematan pengeluaran devisa. Sasaran politis,sosial,budaya,dsb.
9

MOTIFLABA
Walaupun ada proyekproyek tertentu yangbersifat nirlaba,motiflaba menjadi sasaran berbagai badan usaha.Alasannya antara lainkarena laba dapat digunakan untuk: melunasi pinjaman yangdipergunakan untuk membiayai pembangunan dan pengoperasian proyek memperluas proyek (ekspansi)dikemudian hari. mengganti fasilitas produksi proyek yangsudah tidak produktif. membagi dividen bagi investorproyek. meningkatkan kesejahteraan para karyawan. meningkatkan mutu produk dan layanan bagi konsumen. konsumen Melakukan kegiatan yangberorientasi socialresponsibilitybagi masyarakat di sekitar proyek.

10

9/2/2008

GAGALNYAPROYEK
Tidak semua proyek dapat berjalan lancar dan menghasilkan manfaat yangdikehendaki oleh investor.Kegagalan proyek dapat merugikan: Pemilik P ilik proyek k atau investor i yangkehilangan k hil modal d lmaupun reputasi bisnis. Pihak penyedia pembiayaan (bankkreditur,perusahaan leasing, lembaga kredit ekspor barang modal,dan lembaga donoryang mungkin ikut membiayai proyek)karena ketidakmampuan investor debitur membayar kembali pinjaman yangtelah diberikan. Pemerintah karena tidak dapat menerima pembayaran pajak penghasilan maupun pajakpajak lainnya yangterkait dengan proyek. k Karyawanyangkehilanganpekerjaanmereka.

11

Faktorfaktor YangMenghambat Keberhasilan Proyek Tahap Konstruksi


TidakmatangnyaRencanaPembangunanProyek,karena evaluasiyangtidakbenar,kesalahanpemilihanperalatandan bahan,ataumismanajemenpembangunanproyek. Timbulnya krisis ekonomi/moneter nasional,regionalmaupun internasional. Timbulnya krisis politik ataupun sosial yangmembawa dampak merugikan. Terjadi bencana alam di lokasi proyek atau daerah sekitarnya. sekitarnya Jumlah dana yangdisediakan untuk membangun proyek tidak memadai.

12

9/2/2008

Faktorfaktor YangMenghambat Keberhasilan Proyek Tahap Operasional


Kesulitan memasarkan hasil produksi secara menguntungkan Kesulitan pengadaan bahan baku dan bahan pembantu dalam j l h harga, jumlah, h mutu,dan d jadual j d l pengadaan d yangdiperlukan. di l k Kesulitan pengadaan tenaga ahli dan tenaga kerja yangdibutuhkan untuk mengoperasikan proyek. Kapasitas produksi yangdigunakan lebih besar daripada yang dibutuhkan,sehingga terjadi excesscapacityyangmenjadi pemborosan operasional. Secara finansial tidak menguntungkan atau tidak likuid. Risiko akibat faktorfaktor penghambat keberhasilan proyek dapat diminimalkan dengan antisipasi yangbaik dalam perencanaan melalui Evaluasi Proyek.

13

Anda mungkin juga menyukai