Anda di halaman 1dari 7

KATA PENGANTAR Assalamu Alaikum Wr. Wb.

Alhamdulillahi Rabbil alamin, segala puji dan syukur penyusun panjatkan kehadirat Allah SWT, berkat Rahmat dan Kasih Hidayah-Nya, sehingga penyusun dapat menyelesaikan tugas akhir dengan judul Studi Kerusakan Lapis Permukaan Ruas Jalan By Pass Kota Kendari ini dapat diselesaikan. Tugas akhir ini disusun guna untuk memenuhi persyaratan memperoleh gelar sarjana diploma tiga (D3) pada Jurusan Teknik Sipil Universitas Haluoleo Kendari. Penulis menyadari bahwa dalam penyusunan tugas akhir ini telah banyak mendapat dukungan dan bantuan dari berbagai pihak baik secara langsung maupun tidak langsung, oleh karena itu pada kesempatan ini penulis ingin mengucapkan terima kasih sedalam-dalamnya kepada : 1. Bapak Ir. H. Ridway Balaka., M.Eng., selaku Dekan Fakultas Teknik Universitas Haluoleo Kendari. 2. Bapak Nasrul., ST, MT., selaku Ketua Program Studi Diploma Tiga (D3) Teknik Sipil Kedinasan Universitas Haluoleo Kendari. 3. Bapak Akbar Kurdin., ST, M.Eng.sc., selaku Pembimbing I Program Studi Diploma Tiga (D3) Teknik Sipil Kedinasan Universitas Haluoleo Kendari. 4. Bapak M. Thahir Azikin., ST, MT., selaku Pembimbing II Program Studi Diploma Tiga (D3) Teknik Sipil Kedinasan Universitas Haluoleo Kendari. 5. Segenap Dosen Universitas Haluoleo Kendari. 6. Istriku yang tercinta yang telah memberikan semangat dan dukungan yang tinggi dalam menyelesaiakan tugas akhir ini.

Semoga Allah SWT memberikan balasan yang setimpal atas segala bantuan dan amal baik yang telah diberikan kepada penyusun. Penyusun menyadari sepenuhnya bahwa tugas akhir ini masih belum mencapai kesempurnaan seperti yang diharapkan. untuk itu penulis mengharapkan kritik dan saran yang membangun demi kesempurnaan skripsi ini di masa yang akan datang. Akhirnya besar harapan penulis semoga bermanfaat dan berguna bagi pihak yang berkepentingan. Kendari, Juli 2011

Penyusun

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL . i LEMBAR PERSETUJUAN .. ii LEMBAR PENGESAHAN iii KATA PENGANTAR ..... iv DAFTAR ISI v DAFTAR GAMBAR vi DAFTAR TABEL ...................... vii BAB 1. PENDAHULUAN. 1.1. Latar Belakang Masalah ... 1.2. Maksud dan Tujuan Penulisan 1.3. Pokok Bahasan dan Batasan Masalah .. 1.4. Metode Penulisan . 1.5. Sistimatika Penulisan BAB II. GAMBARAN UMUM DAERAH PENELITIAN DAN DATA OBYEK PENULISAN . 2.1. Gambaran Umum Daerah Penelitian . 2.2. Data Konstruksi Perkerasan Ruas Jalan By Pass 2.3. Data Volume Lalu Lintas .. 2.4. Data Curah Hujan .. BAB III. KAJIAN PUSTAKA. 3.1. Konstruksi Jalan Secara Umum . 41 8 10 18 23 26 5 5 6 6 1 2 2 3 3 i ii iii iv v vi vii

3.2. Perkerasan Jalan Raya . 3.3. Penyebab Kerusakan Konstruksi Jalan . 3.4. Jenis Penanganan Kerusakan Jalan .. 3.5. Klasifikasi Kerusakan Jalan . BAB IV KLASIFIKASI KERUSAKAN JALAN DAN CARA 49 50 PENANGGULANGANNYA PADA RUAS JALAN BY PASS. 4 .1. Jenis-Jenis Kerusakan Pada Ruas Jalan By Pass ... 4.2 Analisa Penyebab Terjadinya Kerusakan Pada Ruas Jalan By Pass. 4.3 Cara Penanggulangan Kerusakan Ruas Jalan By Pass . BAB V. KESIMPULAN DAN SARAN-SARAN. 5.1. Kesimpulan . 5.2. Saran-Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN 45 47

DAFTAR GAMBAR GBR. 3.3.2. Penyebaran Gaya ................ 21 27 28 29 29 30 31 31 32 33 34 35 35 36 38 38 39 Pemgausan Kegemukan 40 40

GBR. 3.5.1.1. Retak Halus GBR. 3.5.1.2. Retak Kulit Buaya .. GBR. 3.5.1.3. Retak Pinggir .. GBR. 3.5.1.4. Retak Sambungan Bahu dan Perkerasan . GBR. 3.5.1.5. Retak Sambungan Jalan .. GBR. 3.5.1.6. Retak Sambungan Pelebaran Jalan ... GBR. 3.5.1.7. Retak Refleksi . GBR. 3.5.1.8. Retak Susut . GBR. 3.5.1.9. Retak Slip .......... GBR. 3.5.2.1. Alur ... GBR. 3.5.2.2. Keriting GBR. 3.5.2.3. Sungkur ... GBR. 3.5.2.4. Amblas . GBR. 3.5.3.1. Lubang . GBR. 3.5.3.2. Pelepasan Butir . AMBLAS GBR. 3.5.4. SUNGKUR GBR. 3.5.5. GEMBUL

GBR. 3.5.6. LUBANG

Penurunan Pada Bekas Penanaman Utilitas

ABSTRAK Sarana infrastruktur jalan mempunyai peran yang sangat penting untuk menunjang pertumbuhan ekonomi, masyarakat, dalam memenuhi kebutuhan, baik untuk pendistribusian barang atau jasa. Ketersediaan jalan yang baik dan stabil berpengaruh terhadap kelancaran arus lalu lintas. Tingginya pertumbuhan lalu lintas sebagai akibat pertumbuhan ekonomi dapat menimbulkan masalah yang serius apabila tidak diimbangi dengan perbaikan mutu dari sarana dan prasarana jalan yang ada. Diperlukan penambahan sarana infrastruktur jalan dan perencanaan lapis perkerasan yang baik serta pemeliharaan jalan yang terus menerus agar kondisi jalan tetap aman dan nyaman untuk memberikan pelayanan terhadap lalu lintas kendaraan. Pertumbuhan kendaraan yang begitu cepat berdampak pada kepadatan lalu lintas, sehingga perlu adanya peningkatan kualitas dan kuantitas infrastruktur jalan. ABSTRACT Means of road infrastructure has a very important role to support economic

growth, the community, in meeting the needs, both for distribution of goods or services. The availability of good roads and stable effect on the smooth flow of traffic. The high traffic growth as a result of economic growth can cause serious problems if not balanced with improving the quality of facilities and infrastructure of existing roads. Required the addition of road infrastructure planning and a good layer of pavement and road maintenance continuously so that conditions remain safe and convenient way to provide service to vehicle traffic. Growth of vehicles so quickly have an impact on traffic density, so that there is need for increased quality and quantity of road infrastructure.

Anda mungkin juga menyukai